Konsisten Menerapkan Pelatihan, Kunci Sukses Guru Mengajar

- Redaksi

Minggu, 9 Februari 2020 - 12:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Sejumlah Peserta Berdiskusi di Kelompoknya Masing-masing pada Diseminasi Pelatihan Modul asatu Pembelajaran SMP di Batanghari/Dok. Tanoto, Sabtu, (08/02/20).

FOTO : Sejumlah Peserta Berdiskusi di Kelompoknya Masing-masing pada Diseminasi Pelatihan Modul asatu Pembelajaran SMP di Batanghari/Dok. Tanoto, Sabtu, (08/02/20).

BATANGHARI – Modul satu pembelajaran SMP Program PINTAR yang dikembangkan oleh Tanoto Foundation mendorong guru untuk melakukan aktivitas aktivitas dalam mewujudukan pembelajaran aktif di kelas. Guru juga diharapkan terus membangun pengetahuan mereka salah satunya melalui pelatihan.

Hal itu disampaikan oleh widyaiswara LPMP Provinsi Jambi, Yetti Fatri Dewi, M.Pd yang menghadiri langsung diseminasi pelatihan modul satu pembelajaran SMP di Batanghari, Sabtu, (08/02/20).

“Pelatihannya bagus, peserta lebih banyak diskusi, untuk dikembangkan kembali di kelas mereka,” ujar Yetti.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Yetti menambahkan, harapannya adalah guru yang dilatih ini untuk terus konsisten menerapkan hasil pelatihan, jangan sampai setelah pelatihan selesai, kemudian guru kembali ke pembelajaran semula.

“Guru harus mengubah pola pikir, itu yang paling penting, mengubah pola pikir mereka dari pembelajaran konvensional ke pembelajaran berbasis aktivitas siswa,” tambahnya.

Sementara itu, Khoiruddin, guru SMPN 22 Batanghari, mengatakan pelatihan yang dikembangkan Tanoto Foundation sangat bagus untuk meningkatkan kapasitasnya sebagai pendidik. Apalagi diperkenalkan pembelajaran Mengalami, Interaksi, Komunikasi dan Refleksi (MIKiR).

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ponpes Al Bahjah dan TMMS Cetak Generasi Santri untuk Dakwah dan Pengembangan Ekonomi Syariah
Tatap Muka di SMAN 1, Kapolresta Jambi Sosialisasikan Kenakalan Remaja
Bupati Anwar Sadat berpesan IAI An Nadwh bisa memacu diri menciptakan Program Inovatif
Endgame Goes to Campus Pukau Mahasiswa UNDIP dengan Angkat Tema Pendidikan yang Berakar
Sosialisasi, Kasat Resnarkoba Polres Tanjabbar Bagikan Tips Terhindar dari Narkoba
Syamsurizal puji Kreativitas Siswa SMANSA di Expo 6 Tahun 2024
SMAN 1 Tanjab Barat Juara Harapan Satu di KESN Nasional 2024
Anggota DPRD Jambi Eka Marlina Beri Pemahaman Politik di Hadapan Ratusan Siswa SMAN 3 Kota Jambi
Berita ini 307 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Jumat, 7 Maret 2025 - 18:11 WIB

Ponpes Al Bahjah dan TMMS Cetak Generasi Santri untuk Dakwah dan Pengembangan Ekonomi Syariah

Kamis, 30 Januari 2025 - 19:03 WIB

Tatap Muka di SMAN 1, Kapolresta Jambi Sosialisasikan Kenakalan Remaja

Rabu, 29 Januari 2025 - 13:36 WIB

Bupati Anwar Sadat berpesan IAI An Nadwh bisa memacu diri menciptakan Program Inovatif

Jumat, 10 Januari 2025 - 19:53 WIB

Endgame Goes to Campus Pukau Mahasiswa UNDIP dengan Angkat Tema Pendidikan yang Berakar

Kamis, 5 Desember 2024 - 23:23 WIB

Sosialisasi, Kasat Resnarkoba Polres Tanjabbar Bagikan Tips Terhindar dari Narkoba

Berita Terbaru

Kamabicab gerakan pramuka cabang Tanjab Barat Anwar Sadat dan pengurus saat dikukuhkan (Pro)

Advetorial

Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029

Rabu, 16 Apr 2025 - 23:14 WIB

Wakil Bupati Tanjab Barat Katamso Menghadiri Musrenbang RKPD di Jambi (Pro)

Advetorial

Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi

Rabu, 16 Apr 2025 - 22:17 WIB