Kren, Kota Jambi Kini Miliki Lintasan Pesepeda

- Redaksi

Minggu, 20 Desember 2020 - 19:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wali Kota Jambi Dr. H. Syarif Fasha, ME resmikan penggunaan jalur sepeda Kota Jambi, Minggu (20/12/20).

Wali Kota Jambi Dr. H. Syarif Fasha, ME resmikan penggunaan jalur sepeda Kota Jambi, Minggu (20/12/20).

JAMBI – Wali Kota Jambi Dr. H. Syarif Fasha, ME resmikan penggunaan jalur sepeda Kota Jambi, Minggu (20/12/20).

Lintasan jalur sepeda ini sepanjang 1,1 kilometer di Jalan Prof DR Soemantri Brojonegoro, tepatnya di depan rumah Kapolda Jambi menuju ke arah Simpang Pulai, Kota Jambi.

Peresmian penggunaan jalur khusus bagi pengguna sepeda di Kota Jambi itu, ditandai dengan pengguntingan pita, menandai dimulainya penggunaan lajur khusus sepeda di badan jalan raya bagi pecinta sepeda di Kota Jambi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wali Kota Fasha menyebtkan bahwa di beberapa ruas jalan dalam wilayah Kota Jambi akan ditambah jalur khusus bagi sepeda, terutama jalur hijau di seluruh wilayah Kota Jambi, guna menambah kenyamanan bagi pengguna sepeda dan menggalakkan budaya sepeda sebagai budaya urban masyarakat kota yang sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh dan lingkungan.

Wali Kota Fasha pun meminta kerjasama masyarakat untuk menjaga jalur khusus ini dan bagi pengguna kendaraan bermotor, dilarang untuk memarkirkan kendaraannya pada lajur tersebut. Juga bagi pedagang dilarang untuk menggelar dagangan disepanjang jalur khusus tersebut.

Bersepeda adalah lifestyle masyarakat urban yang sehat dan ramah lingkungan. Masyarakat Kota Jambi mulai marak menggunakan sepeda, baik untuk kepentingan olahraga maupun sarana transportasi untuk bekerja. Kami mengakomodir aspirasi dan kebutuhan masyarakat untuk adanya jalur khusus sepeda.

“Kami juga sangat mendukung budaya bersepeda karena sangat bermanfaat bagi kesehatan tubuh dan kelestarian lingkungan kita,” ujar Fasha.

“Kami akan terus menambah ruas jalur sepeda dibeberapa titik dibahu jalan jalan utama dalam wilayah Kota Jambi, terutama di jalaur hijau yang banyak ditanami pepohonan. Tentunya akan sangat nyaman, teduh dan memberikan udara segar bagi pengguna sepeda di Kota Jambi,” tutupnya.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kakanwil KemenHam Jambi Audiensi dengan Gubernur Jambi Bahas Kerja Sama dan Penguatan Sarpras
Gebrakan 100 Hari Kerja Irjen Pol Krisno H. Siregar, Polda Jambi Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba dan Korupsi Miliaran Rupiah
Jadi Pemateri LKK Mahasiswa PMKRI Cabang Jambi, Dirintelkam Polda Jambi ; Militansi dalam Berorganisasi Sangat Penting
Gebrakan Kapolda Jambi yang Baru, Berhasil Ungkap Kasus Korupsi dengan Kerugian Rp21,8 Miliar
Empat Pejabat Utama Polda Jambi dan Kapolres Tebo Berganti
AIPTU Ziki, Panit Opsnal Polsek Pasar yang Juga Ketua RT Berbagi Sembako dan Minuman Kaleng untuk Warga
Mulai Besok, Angkutan Batubara Dilarang Melintas, Kombes Dhafi : Upaya Polda Jambi Kurangi Kemacetan Arus Mudik
Jelang Idul Fitri, Satgas Pangan Polda Jambi Lakukan Pemantauan Harga Cabe hingga Telur Ayam
Berita ini 92 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 18:11 WIB

Kakanwil KemenHam Jambi Audiensi dengan Gubernur Jambi Bahas Kerja Sama dan Penguatan Sarpras

Rabu, 16 April 2025 - 19:18 WIB

Gebrakan 100 Hari Kerja Irjen Pol Krisno H. Siregar, Polda Jambi Berhasil Ungkap Peredaran Narkoba dan Korupsi Miliaran Rupiah

Minggu, 13 April 2025 - 19:10 WIB

Jadi Pemateri LKK Mahasiswa PMKRI Cabang Jambi, Dirintelkam Polda Jambi ; Militansi dalam Berorganisasi Sangat Penting

Sabtu, 12 April 2025 - 19:04 WIB

Gebrakan Kapolda Jambi yang Baru, Berhasil Ungkap Kasus Korupsi dengan Kerugian Rp21,8 Miliar

Kamis, 10 April 2025 - 14:16 WIB

Empat Pejabat Utama Polda Jambi dan Kapolres Tebo Berganti

Berita Terbaru