Kunjungan ke Batang Asam, Dandim 0419/Tanjab Ajak Semua Pihak Sinergi Sukseskan Pilkada

- Editor

Selasa, 10 Maret 2020 - 22:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto, S.IP, dan Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro, S.IK, MH pada Acara Penyuluhan dan Himbauan Kamtibmas dalam Menghadapi Pilkada Serentak dan Tanggap Bencana Karhutla dan Banjir di Aula kantor Camat Batang Asam, Selasa (10/03/20).

FOTO : 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto, S.IP, dan Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro, S.IK, MH pada Acara Penyuluhan dan Himbauan Kamtibmas dalam Menghadapi Pilkada Serentak dan Tanggap Bencana Karhutla dan Banjir di Aula kantor Camat Batang Asam, Selasa (10/03/20).

KUALA TUNGKAL – Komandan Kodim 0419/Tanjab Letkol Inf Erwan Susanto, S.IP, mengingatkan pentingnya membangun sinergitas seluruh unsur Pemerintahan Kecamatan serta elemen masyarakat apakah itu unsur dari tokoh masyarakat (Tomas), dan tokoh agama (Toga) di semua lini.

Hal itu diungkanpak Letkol Erwan saat memberikan pengarahan pada kegiatan penyuluhan dan Himbauan Kamtibmas dalam menghadapi Peilkada dan Peningkatan kepedulian dalam rangka Tanggap Bencana Karhutla dan Banjir di Aula kantor Camat Batang Asam, Selasa (10/03/20).

 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

View this post on Instagram

Hadapi Pilkada Serentak, Dandim Tanjab Tekankan Pentingnya Sinergitas. Baca Selengkapnya https://www.kodimtanjab.com/hadapi-pilkada-serentak-dandim-tanjab-tekankan-pentingnya-sinergitas/

A post shared by Kodim 0419/Tanjab (@kodim0419tanjab) on

Erwan kemudian berharap apa yang dilakukan di Kecamatan Batang Asam ini bisa menjadi referensi bagi kecamatan lain sampai tingkat desa/kelurahan di Tanjab Barat.

“Kebersamaan terus kita bangun. Kalau semua berjalan kondusif, berseiring antara Forkopimcam dan Toga serta Tomas akan menjadi kebersamaan yang kuat. Hal ini akan menjadi pondasi bagaimana membawa Tanjab Barat lebih maju dan unggul,” ujarnya.

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

PT LPPPI Raih Zero Accident Award dan Penghargaan Pencegahan serta Penanggulangan Covid-19 Kategori Gold
Menkumham Promosikan Kebebasan Beragama Indonesia di Hadapan Anggota Parlemen Inggris
4 Prajurit Kodim 0419 Tanjab Terima Penghargaan dari Dandim
Bupati Hadiri Pameran Produk Unggulan Satu Hari Bersama Jambi di Anjungan Mall Sarinah
Wabup Hairan Ajak Perempuan Tanjab Barat Bangkit Berpatisipasi dalam Kehidupan Bernegara
Sukses Gelar Reses Ke-III, Ketua DPRD : Terima Kasih Kepada Masyarakat Betara dan Kuala Betara
Dewan Tanjab Barat Menggelar FGD dengan Tim Fakultas Hukum dan LPPM Unja
Bupati Tanjab Barat : Harkitnas ke 115 Semangat Kebangsaan untuk Bangkit Pasca Pandemi
Berita ini 52 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 23 September 2023 - 19:23 WIB

Jalankan Perintah Prabowo Arenas 08 Bagikan Makanan Susu dan Pengobatan Gratis

Sabtu, 23 September 2023 - 11:44 WIB

Tiga Pesan Besar Gubernur Jambi Al Haris ke Pj Bupati Merangin

Sabtu, 23 September 2023 - 01:05 WIB

KIM Kelurahan Betara Kiri Ikusti Sosialisasi dan Pelatihan Penggunaan Website

Jumat, 22 September 2023 - 11:30 WIB

Pemerintah Ganti Warna Seragam Linmas dari Hijau Jadi Abu-abu

Jumat, 22 September 2023 - 00:08 WIB

Wabup Hairan Hadiri Sosialisasi Perizinan Air Tanah Berbasis OSS-RBA

Kamis, 21 September 2023 - 11:39 WIB

PetroChina Tandatangani PKS Program Beasiswa dan Penanganan Stunting di Tanjab Barat

Kamis, 21 September 2023 - 11:26 WIB

Peduli Terhadap Pendidikan di Tanjab Barat, PetroChina Berikan Bantuan Beasiswa Bernilai Fantastis

Kamis, 21 September 2023 - 10:45 WIB

Himpunan Keluarga Melayu Tanjabbar Menolak Relokasi Masyarakat di Rempang Galang

Berita Terbaru