Lolos IISMA, Agiza Mahasiswa FKIK UNJA akan Kuliah di Palacký University Olomouc Ceko

- Editor

Sabtu, 8 Juli 2023 - 17:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Agiza Mahasiswa FKIK UNJA. FOTO : Ist/Unja

Agiza Mahasiswa FKIK UNJA. FOTO : Ist/Unja

JAMBI – Muhammad Agiza Ibrahim Amir, mahasiswa FKIK Universitas Jambi (UNJA) lolos dalam program Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA) akan kuliahdi Palacký University Olomouc di Ceko selama 1 semester.

Agiza rencananya akan bertolak ke Ceko pada September 2023 mendatang. Tiket Pesawat PP, dana bantuan pendidikan, dan dana darurat bersal dari Kemendikbudristek.

Agiza menceritakan kepada tim HUMAS UNJA tentang proses persiapan yang dilakukannya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami belajar writing, speaking, dan reading dalam kegiatan tersebut. Selain itu, persiapan berkas mulai dari esai, persetujuan orang tua, Kaprodi, Kepala IO UNJA, hingga Wakil Rektor Bidang Akademik, serta berbagai dokumen lainnya. Dan tahap terakhir adalah wawancara,” ujar Agiza dilangsir dari situs resmi unja.

BACA JUGA :  Kualitas Udara Ganggu Aktivitas, DLH Himbau Warga Gunakan Masker

Agiza yang pernah gagal pada IISMA sebelumnya, menceritakan motivasi mengapa ia ingin ikut program IISMA dan berharap dapat mengenalkan IISMA lebih luas bagi mahasiswa UNJA lainnya.

“Motivasi awal mengikuti program IISMA karena sejak kecil sudah punya target untuk bisa kuliah di luar negeri. Melihat adanya kesempatan yang dibuka, yaitu Kampus Merdeka, salah satunya IISMA yang menyediakan untuk seluruh mahasiswa sarjana dan vokasi adalah kesempatan yang patut dicoba meskipun untuk program IISMA sebelumnya sempat ditolak,” tuturnya.

BACA JUGA :  Polisi Tangkap Petugas Lapas Terlibat Narkoba Libatkan Napi

“Setelah IISMA selesai, saya ingin mengenalkan kepada mahasiswa UNJA terhadap IISMA serta kegiatan internasional lainnya. International exposure sangat penting bagi mahasiswa dalam membangun karirnya, khususnya dalam networking agar kemampuan dan pengetahuan semakin berkembang,” pungkas Agiza.

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Penulis : Redaksi

Sumber Berita : unja.ac.id

Berita Terkait

Klarifikasi Wakil Bupati Tanjab Barat Soal Pemeriksaan Polda Jambi
UNJA Buka 233 Formasi CPNS & PPPK Lulusan S3, S2, S1 dan DIII, Cek Formasi yang Dibutuhkan
Ahmad Terpilih Ketua FPTI Tanjab Barat Periode 2023-2027
Jumlah PNS di Tanjab Barat Terus Berkurang, Tahun Ini Ratusan
UNJA Kirim Puluhan Mahasiswa Magang ke Jerman
UNJA Sebar 435 Mahasiswa Pro-IDe ke Desa-Desa
Nafkahi Keluarga, Nanda Pembuat Miniatur Kapal di Kampung Nelayan Butuh Bantuan Pemerintah
Pengumuman Penerimaan PPPK Pemerintah Kabupaten Tanjab Barat Tahun 2023
Berita ini 67 kali dibaca
Untuk saran dan pemberian informasi kepada LINTASTUNGKAL.com, silakan kontak ke email redaksi : lintastungkal@gmail.com.

Berita Terkait

Minggu, 1 Oktober 2023 - 09:31 WIB

Klarifikasi Wakil Bupati Tanjab Barat Soal Pemeriksaan Polda Jambi

Sabtu, 30 September 2023 - 19:58 WIB

Polsek Pengabuan Selidiki Pembakar Lahan di Senyerang Tanjab Barat

Sabtu, 30 September 2023 - 19:27 WIB

4 Hektar Lahan Perkebunan Kelapa di Kecamatan Pengabuan Terbakar

Sabtu, 30 September 2023 - 09:01 WIB

DPRD Tanjab Barat Tunda Sahkan Raperda Pajak Daerah dan Retribusi Menjadi PERDA

Jumat, 29 September 2023 - 18:50 WIB

Polisi Tangkap Petugas Lapas Terlibat Narkoba Libatkan Napi

Jumat, 29 September 2023 - 11:32 WIB

DPD Partai NasDem Tanjabbar Berbagi, Hairan Sebut untuk Ringankan Beban Warga

Jumat, 29 September 2023 - 10:22 WIB

Kuala Tungkal Diselimuti Kabut Asap, Tidak Sehat bagi Kelompok Sensitif!

Kamis, 28 September 2023 - 18:52 WIB

Usai Hadiri Kongres XXV, Pengurus PWI Kota Jambi Study Tiru ke Provinsi Jawa Barat

Berita Terbaru