Mantan Kepala Dinas PUPR Diperiksa Kejari Tanjab Barat

- Redaksi

Selasa, 21 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kasi Pidsus Kejari Tanjung Jabung Barat Sudarmanto. FOTO : BAS/LT

Kasi Pidsus Kejari Tanjung Jabung Barat Sudarmanto. FOTO : BAS/LT

KUALA TUNGKAL – Mantan Kepala Dinas PUPR Andi Achmad Nuzul diperiksa Kejaksaan Negeri Tanjung Jabung Barat Provinsi Jambi, Selasa (21/11/23).

Terkait pemeriksaan Mantan Kadis PUPR Kasi Pidsus Kejari Tanjung Jabung Barat Sudarmanto mengatakan pemeriksaan itu terkait posisinya sebagai dewan pengawas (Dewas) Perumda Air Minum Tirta Pengabuan saat dirinya menjabat kadis PUPR.

“Hari ini kita akan melakukan pemeriksaan Dewas Perumda Tirta Pengabuan mantan Kadis PUPR Andi Achmad Nuzul,” kata Sudarmanto, Selasa (21/11/23) dikutip dari metrojambi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kasi Pidsus menyebutkan kemarin, Senin (20/11/23) pihaknya telah memeriksa 4 kepala cabang (Kacab) Perumda Air Minum Tirta Pengabuan untuk dimintai keterangan terkait kasus itu.

“Kacab Renah Mendaluh, Batang Asam, Sungai Rambai, dan Teluk Nilau,” ujarnya.

Sebelumnya kejaksaan sudah melakukan pemeriksaan puluhan orang baik dari dalam internal Perumda Air Minum Tirta Pengabuan dan yang lainnya. Seperti mantan Dirut Perumda Air Minum Tirta Pengabuan UB, Sekda Tanjung Jabung Barat Agus Sanusi dan sejumlah pejabat lain di lingkup Pemkab Tanjung Jabung Barat.(*/Bas)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Penulis : Abas

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Lintastungkal

Berita Terkait

128 Pendaftar Anggota Polri 2024, Lulus Rikmin Awal di Pabanrim Polres Tanjab Barat
Bupati Tanjab Barat Halal Bihalal Bersama IKA-PMII
DPRD Tanjab Barat Dukung Pembangunan TPU Oleh Pemerintah
Halal Bihalal dengan KBB, Bupati Tanjabbar ajak Masyarakat Banjar Bangun Kekompakan
Tradisi Pembaretan Baja, Kepolres Tanjab Barat : Jaga Integritas untuk Melayani Masyarakat
Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel
Hari Ini 1.120 Orang dari Batam Mudik Via Pelabuhan Roro Kuala Tungkal
Berkelahi Disimpang Lampu Merah Patunas Tujuh Remaja Diamankan Polisi, Ada Dua Perempuan
Berita ini 310 kali dibaca
Pantau Pemilu Kenali, Pantau dan Cek Rekam Jejak, Profil Caleg yang masuk di Dapilmu pada Pemilu 2024.

Berita Terkait

Jumat, 26 April 2024 - 13:30 WIB

128 Pendaftar Anggota Polri 2024, Lulus Rikmin Awal di Pabanrim Polres Tanjab Barat

Jumat, 26 April 2024 - 13:17 WIB

Bupati Tanjab Barat Halal Bihalal Bersama IKA-PMII

Rabu, 24 April 2024 - 00:15 WIB

DPRD Tanjab Barat Dukung Pembangunan TPU Oleh Pemerintah

Minggu, 21 April 2024 - 09:17 WIB

Halal Bihalal dengan KBB, Bupati Tanjabbar ajak Masyarakat Banjar Bangun Kekompakan

Kamis, 18 April 2024 - 18:46 WIB

Tradisi Pembaretan Baja, Kepolres Tanjab Barat : Jaga Integritas untuk Melayani Masyarakat

Selasa, 9 April 2024 - 23:25 WIB

Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel

Senin, 8 April 2024 - 20:59 WIB

Hari Ini 1.120 Orang dari Batam Mudik Via Pelabuhan Roro Kuala Tungkal

Rabu, 3 April 2024 - 08:20 WIB

Berkelahi Disimpang Lampu Merah Patunas Tujuh Remaja Diamankan Polisi, Ada Dua Perempuan

Berita Terbaru