Mantap!, Perpustakaan Desa Gajah Bina Mandiri Raih Juara I Lomba Perpustakaan Tingkat Provinsi

- Redaksi

Jumat, 18 September 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Camat Betara Tony Ermawan Putra Bersama Pengurus Perpustakaan Desa Gajah Bina Mandiri Terjun Jaya Betara pada Acara Penyerahan Juara di Grand Hotel Jambi, Kamis (17/09/20).

FOTO : Camat Betara Tony Ermawan Putra Bersama Pengurus Perpustakaan Desa Gajah Bina Mandiri Terjun Jaya Betara pada Acara Penyerahan Juara di Grand Hotel Jambi, Kamis (17/09/20).

BETARA – Perpustakaan Desa Gajah Bina Mandiri Deaa Terjun Jaya, Kecamatan Betara keluar sebagai Juara I Lomba Perpustakaan Desa tingkat Provinsi Jambi tahun 2020.

Kabar membanggakan ini disampaikan Camat Betara, Tony Ermawan Putra saat dikonformasi, Kamis (17/09/20).

“Alhamdulillah, Perpustakaan Desa Gajah Bina Mandiri Terjun Jaya Betara juara 1 tingkat provinsi, hari ini penyerahan juaranya di Grand Hotel Jambi,” ujanya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hal ini kata Tony membuktikan, Perpustakaan Desa Gajah Bina Mandiri setidaknya mampu mengungguli puluhan perpustakaan Desa/Kelurahan dari Kabupaten/Kota lain yang juga turut serta dalam perlombaan ini.

Atas keberhasilan tersebut, pihaknya berterima kasih kepada semua pihak terutama kepada semua teman teman Pemerintah Kecamatan, Desa, Dinas Perpustakaan dan Kearsipan, perusahan-perusahaan di Betata yang telah memberikan dukungan dan pembinaan sehingga berhasil meraih juara.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pemda Tanjab Barat Pastikan Stabilitas Harga Bahan Pokok dan Ketertiban Umum
Dilantik Prabowo, UAS-Katamso Resmi Pimpin Tanjab Barat Hingga 2030
Ketua DPRD Tanjab Barat Hadiri Seminar Peningkatan Kapasitas Anggota DPRD Kabupaten/Kota Se Provinsi Jambi
FGD Ranperda Inisiatif DPRD Bahas Perubahan 2 Perda Tanjab Barat
Pemerintah Tanjab Barat Raih Predikat Kinerja ‘Baik’
Bupati Anwar Sadat Ulurkan Bantuan untuk Nenek Partiyah yang Derita Penyakit Kulit
Anggota DPRD Dedi Hadi Tampung Usulan Masyarakat Normalisasi Sungai dan Parit
DPRD Tanjab Barat Lakukan Reses Kedua Tahun Sidang 2024-2025
Berita ini 127 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 3 Maret 2025 - 23:11 WIB

Pemda Tanjab Barat Pastikan Stabilitas Harga Bahan Pokok dan Ketertiban Umum

Kamis, 20 Februari 2025 - 18:16 WIB

Dilantik Prabowo, UAS-Katamso Resmi Pimpin Tanjab Barat Hingga 2030

Kamis, 20 Februari 2025 - 18:07 WIB

Ketua DPRD Tanjab Barat Hadiri Seminar Peningkatan Kapasitas Anggota DPRD Kabupaten/Kota Se Provinsi Jambi

Selasa, 18 Februari 2025 - 19:22 WIB

FGD Ranperda Inisiatif DPRD Bahas Perubahan 2 Perda Tanjab Barat

Sabtu, 15 Februari 2025 - 18:40 WIB

Pemerintah Tanjab Barat Raih Predikat Kinerja ‘Baik’

Berita Terbaru