Wakil Ketua DPRD Muaro Jambi Pimpin Rapat Kerja

- Redaksi

Rabu, 1 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Ketua DPRD Muaro Jambi, Ahmad Haikal Memimpin Langsung Rapat Kerja dengan Agenda Pandangan Umum Fraksi-Fraksi, Rabu (01/12/21)

Wakil Ketua DPRD Muaro Jambi, Ahmad Haikal Memimpin Langsung Rapat Kerja dengan Agenda Pandangan Umum Fraksi-Fraksi, Rabu (01/12/21)

MUARO JAMBI – Wakil Ketua DPRD Muaro Jambi, Ahmad Haikal, kemarin (01/12/21) memimpin langsung rapat kerja dengan agenda pandangan umum fraksi-fraksi.

”Sesuai dengan peraturan dewan rapat kerja sah jika dihadiri dua pertiga anggota dewan. Berdasarkan absen yang diterima dari sekretariat dewan dewan yang hadir melebih yang ditentukan, dengan begitu skor saya cabut dan rapat kerja saya nyatakan dibuka,” sebut Wakil Ketua Ahmad Haikal.

”Selanjutnya saya mempersilakan fraksi fraksi dewan untuk menyampaikan pandangannya, Terhadap Ranperd,” tukas Haikal.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selanjutnya satu persatu fraksi di DPRD Muaro Jambi membacakan pandangannya terhadap perda inisiatif dewan dan perda dari eksekutif. Dari pihak eksekutif atau pemkab Muarojambi diwakilkan Asisten 1 Junaidi.

Usai setiap fraksi menyampaikan pandangan Wakil ketua lalu menskor sidang untuk dilanjut.

”Semua Fraksi sudah menyampaikan pandangannya. Untuk itu rapat kerja saya tunda untuk dilanjutkan pada rapat kerja selanjutnya dengan agenda jawaban ekskeutif,” kata Haikal.

Selanjutnya Haikal menyerahkan pandangan fraksi ke Asisten Satu Junaidi yang mewakili bupati Muarojambi.(Adv/val).

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Perkuat Kerjasama Pengawasan Keimigrasian, Imigrasi Jambi Koordinasi ke Pelindo II Jambi
Meriahkan HKG ke-52 TP-PKK Muaro Jambi, Kodim 0415/Jambi Gelar Bazar
Daftar Nama Caleg Terpilih DPRD Kabupaten Muaro Jambi periode 2024-2029
Gerak Cepat Kodim 0415/Jambi Bantu Warga Korban Banjir di Muaro Jambi
Kodim 0415 Jambi Sukseskan Kegiatan SWK Korem 042/Gapu di Bumi Perkemahan Sungai Gelam
Resmikan Paguyuban Seduluran Sehati Suko Awin Jaya, H. Surya Atma Wijaya : Kita Harus Jadi Pelopor Kebaikan
Sisa Material Proyek Box Culvert Desa Mekar Sari Sungai Bahar Ancam Keselamatan Pengendara
Respon Cepat Dilakukan, Masyarakat Sungai Bahar Kagum Akan Sosok Ivan Wirata
Berita ini 159 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 22 April 2024 - 09:40 WIB

Perkuat Kerjasama Pengawasan Keimigrasian, Imigrasi Jambi Koordinasi ke Pelindo II Jambi

Rabu, 20 Maret 2024 - 19:10 WIB

Meriahkan HKG ke-52 TP-PKK Muaro Jambi, Kodim 0415/Jambi Gelar Bazar

Selasa, 12 Maret 2024 - 19:43 WIB

Daftar Nama Caleg Terpilih DPRD Kabupaten Muaro Jambi periode 2024-2029

Selasa, 20 Februari 2024 - 19:32 WIB

Gerak Cepat Kodim 0415/Jambi Bantu Warga Korban Banjir di Muaro Jambi

Minggu, 4 Februari 2024 - 18:17 WIB

Kodim 0415 Jambi Sukseskan Kegiatan SWK Korem 042/Gapu di Bumi Perkemahan Sungai Gelam

Minggu, 14 Januari 2024 - 19:17 WIB

Resmikan Paguyuban Seduluran Sehati Suko Awin Jaya, H. Surya Atma Wijaya : Kita Harus Jadi Pelopor Kebaikan

Senin, 1 Januari 2024 - 14:26 WIB

Sisa Material Proyek Box Culvert Desa Mekar Sari Sungai Bahar Ancam Keselamatan Pengendara

Senin, 1 Januari 2024 - 14:03 WIB

Respon Cepat Dilakukan, Masyarakat Sungai Bahar Kagum Akan Sosok Ivan Wirata

Berita Terbaru