Membawa Aroma Kampung ke Metropolitan: Sego Pecel Magetan Menggoda Selera di Tengah Gelar Seni Budaya TMII

- Redaksi

Senin, 6 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sego Pecel Magetan Menggoda Selera di Tengah Gelar Seni Budaya TMII, 6 Mei 2024. [FOTO : Tim Media Mahir]

Sego Pecel Magetan Menggoda Selera di Tengah Gelar Seni Budaya TMII, 6 Mei 2024. [FOTO : Tim Media Mahir]

Pameran Produk Unggulan dan Hasil Inovasi

Sementara itu, Pj. Bupati Magetan, Ir. Hergunadi, M.T.  juga berterima kasih kepada ketua IKMA, Laksamana Muda TNI Yoos Suryono Hadi yang sudah menyerahkan 3 ekor rusa totol untuk dirawat di Telaga Wahyu, “Sebagai tambahan daya tarik di Telaga Wahyu, rusa-rusa tersebut kini sudah bisa beradaptasi dan jinak, terima kasih Bang Yoos,” pungkas Hergunadi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, Hergunadi menghimbau para perantau Magetan untuk tidak ragu-ragu, membantu pemikiran-pemikiran demi kemajuan Magetan termasuk meningkatkan perekonomian daerah. Ia mengakui kegiatan ini merupakan salah satu strategi memperkenalkan produk-produk Magetan kepada khalayak yang lebih luas, khususnya di wilayah Jabodetabek.

“Bagaimana agar lebih mendekatkan produk-produk Magetan, agar bisa lebih dikenal di Jakarta. Warga Magetan yang di Jakarta bisa mempromosikan produk Magetan, dengan memberikan informasi yang lebih luas ke khalayak sehingga produk Magetan bisa dipasarkan,” jelas Hergunadi.

Berbagai produk unggulan dan hasil inovasi dari pelaku UMKM Magetan dihadirkan di venue, seperti produk kerajinan kulit, batik khas Magetan, jajanan, dan makanan olahan.

Selain sebagai ajang promosi, kegiatan ini juga menjadi momen silaturahmi dan halal bihalal bagi Ikatan Keluarga Magetan (IKMA) se-Jabodetabek. Pagelaran yang disajikan saat acara diantaranya Tari Sura Duhitasrat, lagu daerah, peragaan busana batik khas Magetan, dan puncaknya adalah Wayang Orang dengan Judul “Aruhara Taman Soka”.

Turut hadir dalam acara tersebut Kepala Badan Penghubung Daerah Provinsi Jawa Timur di Jakarta, Forkopimda Magetan, Pj. Sekretaris Daerah, Kepala OPD, anggota IKMA, dan sejumlah tamu undangan.

***

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Tim Media

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Mahir Communication Solutions

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Steak Daging Sapi dan Daging Ayam Menu Khas Kuliner Malam Kawasan Juanda Jakarta Pusat
Rumah Kito Jambi Kembali Luncurkan Menu Nusantara, Apa Saja?
Bebakaran Rumah Kito Resort Berikan Promo Special Akhir Pekan
Tasyakuran 2 Tahun Anwar Sadat-Hairan, 31 Menu Kuliner Disediakan Gratis untuk Masyarakat
Hati-Hati! BPOM Temukan Puluhan Ribu Pangan TMK, Terbanyak Serbuk Kopi dan Mie Instan
Meriahkan MTQ ke-50 di Suak Labu, Dekranasda Tanjabbar Gelar Produk Makanan dan Kerajinan Lokal
Eco Print dan Makanan Laut Khas Tanjabbar Laris Manis Terjual di Arena MTQ Sungai Penuh
Anwar Sadat : Pemerintah Berkewajiban Menjamin Masyarakat Mendapatkan Makanan Halal
Berita ini 51 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini.

Berita Terkait

Sabtu, 15 Juni 2024 - 18:52 WIB

Steak Daging Sapi dan Daging Ayam Menu Khas Kuliner Malam Kawasan Juanda Jakarta Pusat

Senin, 6 Mei 2024 - 18:04 WIB

Membawa Aroma Kampung ke Metropolitan: Sego Pecel Magetan Menggoda Selera di Tengah Gelar Seni Budaya TMII

Jumat, 23 Juni 2023 - 18:34 WIB

Rumah Kito Jambi Kembali Luncurkan Menu Nusantara, Apa Saja?

Jumat, 2 Juni 2023 - 15:57 WIB

Bebakaran Rumah Kito Resort Berikan Promo Special Akhir Pekan

Senin, 27 Februari 2023 - 00:14 WIB

Tasyakuran 2 Tahun Anwar Sadat-Hairan, 31 Menu Kuliner Disediakan Gratis untuk Masyarakat

Berita Terbaru