Patuh kepada pemimpin dan Komandan kamu sekalian adalah menjadi nafas dan kunci untuk keberhasilan, Selamat bertugas. Lakukan persiapan yang ada.
“Sayapun juga sangat bangga bisa melepas kalian ke daerah operasi. Hari ini kalian akan bergerak ke Palembang,” pesan Danrem.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Kepada keluarga prajurit, Danrem Gapu juga berpesan agar mendoakan prajurit yang tergabung dalam Satgas Satuan Organik Papua selama menjalankan tugas negara.
Direncanakan, 400 prajurit Satgas Satuan Organik Papua Yonif Raider 142/Kesatria Jaya akan dilepas oleh Pangdam II/Sriwijaya di Palembang pada hari Jumat, (18/3/22).
“Saya minta keluarga untuk memberikan restu yang baik kepada suami, anak dan keluarga untuk melepas dengan rasa bangga, dengan memanjatkan doa yang terbaik pada Tuhan.”
“Insya Allah Jumat pagi saya bersama Panglima Kodam II/Sriwijaya akan berada di Palembang untuk melepas kalian,” pungkas Danrem.(*)
Halaman : 1 2