Ponpes Al Baqiyatush Shalihat Terima Bantuan Bus Sekolah dari Dirjen Perhubungan Darat

- Redaksi

Jumat, 29 Januari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Direktur Jenderal Perhubungan Darat Drs. Budi Setiadi, SH, M.Si Menyerahkan Bantuan Bum Sekolah kepada KH. Abdul Hakim, S,Ag selaku Pengasuh Ponpes Al Baqiyatush Shalihat, Jum'at (29/01/21).

FOTO : Direktur Jenderal Perhubungan Darat Drs. Budi Setiadi, SH, M.Si Menyerahkan Bantuan Bum Sekolah kepada KH. Abdul Hakim, S,Ag selaku Pengasuh Ponpes Al Baqiyatush Shalihat, Jum'at (29/01/21).

image_pdfimage_print

TANJAB BARAT – Ponpes Al-Baqiyatush Shalihat Kuala Tungkal, Kabupaten Tanjung Jabung Barat menerima bantuan satu unit Bus Sekolah dari Kementrian Perhubungan melalui Dinas Perhubungan Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Bantuan bus untuk Ponpes Al Baqiyatush Shalihat ini diserahkan langsung oleh Direktur Jenderal Perhubungan Darat Drs. Budi Setiadi, SH, M.Si kepada Ustadz KH. Abdul Hakim, S.Ag selaku Pengasuh Ponpes Al Baqiyatush Shalihat, Jum’at (29/01/21).

Turut hadir, Wakil Bupati H. Amir Sakib, Drs. H. Anwar Sadat, M.Ag, anggota DPR RI H. Bakri, Pimpinan dan Pengurus Ponpes Al Baqiyatush Shalihat, Jasa Raharja Provinsi Jambi, Kepala Dinas Perhubungan Provinsi Jambi, Kepala Dinas Perhubungan Tanjabbar, Asisten II Setda Provinsi Jambi dan Wakil Ketua DPRD Tanjabbar

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Direktur Jenderal Hubdat, Budi Setiadi menyebutkan bahwa, dalam bentuk kepedulian pemerintah melalui Dirjen Perhubungan Darat memberikan bantuan berupa satu unit bus sekolah kepada Ponpes Al-Baqiyatush Shalihat.

“Bantuan bus sekolah ini tidak hanya diberikan kepada pondok pesantren Al Baqiyatush Shalihat, Kuala Tungkal saja, namun juga diberikan kepada pondok pesantren Bustanul Ulum di Kabupaten Tanjab Timur,” ungkap Dirjen.

Budi menyampaikan bahwa, setiap tahun menteri perhubungan darat selalu memberikan bantuan bus sekolah kesetiap daerah di seluruh Indonesia.

“Harapan kita minimal dapat memberikan fasilitas untuk kebutuhan baik Ponpes maupun sekolah sekolah,” katanya.

Sementara itu, H. Anwar Sadat mengucap terima kasih kepada Dirjen telah berkenan memberikan satu unit bus sekolah, kepada Ponpes Al-Baqiyatush Shalihat.

“Kita mengucapkan terima kasih, yang mana bus sekolah ini akan digunakan, rangka menunjang belajar mengajar diponpes Al Baqiyatush Shalihat,” ujar Anwar Sadat.(*)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Halal Bihalal dengan KBB, Bupati Tanjabbar ajak Masyarakat Banjar Bangun Kekompakan
Tradisi Pembaretan Baja, Kepolres Tanjab Barat : Jaga Integritas untuk Melayani Masyarakat
Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel
Hari Ini 1.120 Orang dari Batam Mudik Via Pelabuhan Roro Kuala Tungkal
Berkelahi Disimpang Lampu Merah Patunas Tujuh Remaja Diamankan Polisi, Ada Dua Perempuan
Fraksi DPRD Tanjab Barat sampaikan Pemandangan Umum terhadap LKPJ Bupati Tahun Anggaran 2023
Kampung KB Tanjab Barat Masuk Nominasi, Tim BKKBN Jambi Lakukan Verifikasi
Ketua Koni Tanjab Barat dan Kadis Parpora Teken NPHD 2024
Berita ini 456 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 21 April 2024 - 09:17 WIB

Halal Bihalal dengan KBB, Bupati Tanjabbar ajak Masyarakat Banjar Bangun Kekompakan

Kamis, 18 April 2024 - 18:46 WIB

Tradisi Pembaretan Baja, Kepolres Tanjab Barat : Jaga Integritas untuk Melayani Masyarakat

Selasa, 9 April 2024 - 23:25 WIB

Pengamanan Rute Pawai Takbiran, Polres Tanjab Barat Turunkan 150 Personel

Senin, 8 April 2024 - 20:59 WIB

Hari Ini 1.120 Orang dari Batam Mudik Via Pelabuhan Roro Kuala Tungkal

Rabu, 3 April 2024 - 08:20 WIB

Berkelahi Disimpang Lampu Merah Patunas Tujuh Remaja Diamankan Polisi, Ada Dua Perempuan

Selasa, 2 April 2024 - 23:38 WIB

Fraksi DPRD Tanjab Barat sampaikan Pemandangan Umum terhadap LKPJ Bupati Tahun Anggaran 2023

Selasa, 2 April 2024 - 15:14 WIB

Kampung KB Tanjab Barat Masuk Nominasi, Tim BKKBN Jambi Lakukan Verifikasi

Senin, 1 April 2024 - 18:18 WIB

Ketua Koni Tanjab Barat dan Kadis Parpora Teken NPHD 2024

Berita Terbaru

Andhika Wahyudiono : Dosen UNTAG Banyuwangi

Editorial

Vietnam Berpotensi Bergabung dengan BRICS

Selasa, 23 Apr 2024 - 18:05 WIB