Tim Petir Polres Tanjabbar Amankan 9 Anak Muda Sedang Ngelem dan Minum Tuak 

- Redaksi

Selasa, 19 Mei 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Kapolres Tanjung Jabung Barat AKBK Guntur Saputro, SIK, MH Saat Introgasi Sembilan Anak yang kedapatan Ngelemd an Minum Tuak di Jalan Asia Kuala Tungkal, Senin (18/05/20)

FOTO : Kapolres Tanjung Jabung Barat AKBK Guntur Saputro, SIK, MH Saat Introgasi Sembilan Anak yang kedapatan Ngelemd an Minum Tuak di Jalan Asia Kuala Tungkal, Senin (18/05/20)

Terkait hal ini, Kapolres berharap masyarakat sekitar lokasi jembatan tersebut peduli dan sadar untuk memasang penerangan serta melarang lokasi tersebut digunakan sebagai ajang ngelem atau mengkonsumsi miras.

Menurut Kapolres, polisi tidak bisa menjaga lokasi tersebut setiap saat tanpa bantuan masyarakat sekitar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita tetap upayakan pembinaan kepada oknum yang kita temukan ini dan berharap mereka peduli dan sadar perbuatan mereka merugikan diri sendiri dan kesehatan mereka, Semoga tindakan kepolisian ini menjerakan mereka dan sadar untuk bisa berkelakuan baik,” kata Kapolres.

“Kemudian kita juag mengimbau kepada para orang tua untuk terus memantau aktivitas anak-anak, khususnya mereka yang keluar di waktu malam,” ujar Guntur.

Terlihat dalam robongan Kasat Reskrim AKP Jan Manto Hasiholan, S.IK, MH, Kasat KSKP IPTU Agun Heru Wibowo, SH, MH, Kasat Sabhara IPTU J. Sitepu dan puluhan anggota.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Satlantas Polres Tanjab Barat Berbagi Takjil dan Himbau Kamseltibcar Lantas
Bupati Anwar Sadat Ulurkan Bantuan untuk Nenek Partiyah yang Derita Penyakit Kulit
Jaga Kehandalan Listrik Saat Ramadhan, PLN ULP Kuala Tungkal Pelihara Jaringan
Dandim 0419/Tanjab Berikan Jam Komandan dan Tekankan Pentingnya Menyatu dengan Rakyat
Polda Jambi Amankan Enam Pelaku Ilegal Drilling di Dua TKP
Butuh Pengayom, Pengurus PKL-UM Audiensi ke Kapolres Tanjab Barat
Aksi Demo Forum Orangtua CASIS Korban Nina Wati, Tuntut Kerugian Puluhan Miliar Rupiah
Komisi XII DPR RI Pastikan Distribusi LPG 3 Kg Lancar Hingga ke Sub Pangkalan
Berita ini 373 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 19:54 WIB

Satlantas Polres Tanjab Barat Berbagi Takjil dan Himbau Kamseltibcar Lantas

Rabu, 12 Februari 2025 - 16:36 WIB

Bupati Anwar Sadat Ulurkan Bantuan untuk Nenek Partiyah yang Derita Penyakit Kulit

Rabu, 12 Februari 2025 - 15:54 WIB

Jaga Kehandalan Listrik Saat Ramadhan, PLN ULP Kuala Tungkal Pelihara Jaringan

Rabu, 12 Februari 2025 - 13:09 WIB

Dandim 0419/Tanjab Berikan Jam Komandan dan Tekankan Pentingnya Menyatu dengan Rakyat

Rabu, 12 Februari 2025 - 09:49 WIB

Polda Jambi Amankan Enam Pelaku Ilegal Drilling di Dua TKP

Berita Terbaru