Wabup Hairan Ikuti Prosesi Pelantikan Pj Bupati Sarolangun Via Zoom

- Redaksi

Rabu, 24 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat H. Hairan, SH. FOTO : Dompim

Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat H. Hairan, SH. FOTO : Dompim

KUALA TUNGKAL – Wakil Bupati Tanjung Jabung Barat H. Hairan, SH secara virtual ikuti Prosesi Pelantikan Penjabat Bupati (Pj) Sarolangun sekaligus keputusan perpanjangan masa jabatan Penjabat Bupati Tebo dan PJ. Bupati Muaro Jambi.

Kegiatan tersebut di ikuti secara virtual dari ruang rapat kantor Bupati Tanjab Barat, pada Senin Malam (22/5/23).

Turut hadir mendampingi Wakil Bupati, Sekretaris Daerah, Kasubag Pemerintahan dan otda, Wakil Ketua II PKK Tanjab Barat, Sekretaris PKK.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Prosesi Pelantikan Penjabat tersebut dilakukan oleh Gubernur Jambi Dr. Al Haris, S. Sos, MH di auditorium rumah dinas Gubernur Jambi. Penjabat yang dilantik yakni Dr. Ir. Bachril Bakri, Kepala Biro Perencanaan Kementerian Dalam Negeri yang dilantik menjadi Pj Bupati Sarolangun. Sementara itu Pj Bupati Tebo Aspan dan Pj Bupati Muaro Jambi Bachyuni Deliansyah jabatannya diperpanjang.

Dalam sambutannya Gubernur Jambi mengatakan Penjabat yang dilantik dapat menjaga hubungan harmonis dengan Forkopimda, sehingga tercipta situasi yang kondusif aman dan nyaman.

“Jalankan aturan yang sudah ada terkait Kepala Daerah, serta ucapan terima kasih kepada Penjabat Bupati Sarolangun sebelumnya, atas jasa- jasanya dalam mengisi pembangunan Kabupaten Sarolangun.

Acara dilanjutkan dengan penandatanganan serah terima jabatan dari Penjabat Lama Bupati Sarolangun Hendrizal ke Penjabat baru dilantik Bachril Bakri. (adv)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Penulis : Redaksi

Sumber Berita : Lintastungkal

Berita Terkait

Kunjungan Menparekraf RI Berjalan Lancar, AKBP Agung Basuki : Terima kasih Masyarakat Tanjab Barat
Didukung 33 Cabor, Jamal kembalikan Formulir Pendaftaran Calon Ketua Koni Tanjabbar
Jum’at Berkah, Anggota Polres Tanjabbar Bagikan Takjil untuk Berbuka Puasa
Bappeda Gelar Musrenbang RKPD 2025, Bupati Tanjabbar Sampaikan Ini ke Pemprov
Penyempurnaan Rancangan, Bappeda Tanjabbar Selenggarakan Musrenbang RKPD 2025
PetroChina Serahkan Bantuan 59 Paket Sembako untuk Korban Banjir di Kecamatan Betara
Bupati Tanjab Barat Belanja Takjil di Depan Rumah Dinas dan Bagikan ke Warga
Daftar 35 Caleg Terpilih Jadi Anggota DPRD Tanjab Barat Pemilu 2024
Berita ini 53 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini

Berita Terkait

Senin, 18 Maret 2024 - 22:29 WIB

Kunjungan Menparekraf RI Berjalan Lancar, AKBP Agung Basuki : Terima kasih Masyarakat Tanjab Barat

Jumat, 15 Maret 2024 - 21:58 WIB

Jum’at Berkah, Anggota Polres Tanjabbar Bagikan Takjil untuk Berbuka Puasa

Kamis, 14 Maret 2024 - 23:01 WIB

Bappeda Gelar Musrenbang RKPD 2025, Bupati Tanjabbar Sampaikan Ini ke Pemprov

Kamis, 14 Maret 2024 - 17:19 WIB

Penyempurnaan Rancangan, Bappeda Tanjabbar Selenggarakan Musrenbang RKPD 2025

Kamis, 14 Maret 2024 - 17:02 WIB

PetroChina Serahkan Bantuan 59 Paket Sembako untuk Korban Banjir di Kecamatan Betara

Selasa, 12 Maret 2024 - 22:58 WIB

Bupati Tanjab Barat Belanja Takjil di Depan Rumah Dinas dan Bagikan ke Warga

Senin, 11 Maret 2024 - 19:24 WIB

Daftar 35 Caleg Terpilih Jadi Anggota DPRD Tanjab Barat Pemilu 2024

Senin, 11 Maret 2024 - 01:13 WIB

Selama Ramadhan, Jam Kerja dan Presensi Simeka ASN Pemkab Tanjabbar Disesuaikan

Berita Terbaru