Wali Kota Jambi Resmikan Penggunaan Laboratorium Kesehatan Daerah

- Editor

Kamis, 4 Februari 2021 - 15:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Wali Kota Jambi Resmikan Penggunaan Laboratorium Kesehatan Daerah dan launcing penggunaan Test Swab PCR Kota Jambi, bertempat di Labkesda Kota Jambi, Rabu (03/02/21).

FOTO : Wali Kota Jambi Resmikan Penggunaan Laboratorium Kesehatan Daerah dan launcing penggunaan Test Swab PCR Kota Jambi, bertempat di Labkesda Kota Jambi, Rabu (03/02/21).

KOTA JAMBI – Wali Kota Jambi, Dr. H. Syarif Fasha, ME resmikan penggunaan Laboratorium Kesehatan Daerah (Labkesda) Kota Jambi dan launcing penggunaan Test Swab PCR Kota Jambi, bertempat di Labkesda Kota Jambi, Rabu (03/02/21).

Hadir dalam peresmian tersebut, Wawako Maulana, Forkompimda Kota Jambi, Kepala Kantor BI Perwakilan Jambi, Kepala OJK Perwakilan Jambi, Sekda Kota Jambi, Direktur Utama Bank Jambi dan pelaku usaha Kota Jambi yang menjadi donatur pengadaan mesin PCR Kota Jambi.

BACA JUGA :  Perkara Korupsi ADD dan DD Tanjung Benanak, JPU Kejari Tanjabbar Periksa Saksi

Gedung Labkesda Kota Jambi merupakan bantuan pemerintah pusat yang merupakan apresiasi terhadap penanganan Covid-19 di Kota Jambi, sedangkan mesin PCR merupakan hasil donasi dan dana CSR dari Bank Jambi, Bank Indonesia, Forum Komunikasi Industri Jasa Keuangan Prov. Jambi, serta beberapa pelaku usaha di Kota Jambi, seperti Yayasan Kesejahteraan Sentosa, Kopi AAA, serta Transportasi Gas Indonesia. Sedangkan reagent PCR merupakan bantuan dari Pemerintah Singapura melalui Temasek Foundation.

Wali Kota Fasha berharap dengan adanya Labkesda Kota Jambi dapat mempercepat upaya 3T penanganan Covid-19 (Testing, Tracing, dan Treatment) dalam memutus mata rantai penularan Covid-19 di Kota Jambi.

“Terus terapkan protokol kesehatan pada masa pandemi dalam kehidupan sehari-hari. Kedisiplinan dan kepedulian adalah kunci utama dalam memutus mata rantai penularan wabah Covid-19,” ungkap Fasha.(HMS)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Laporan Terhadap Seorang Siswi SMP ke Polda Bawa Nama Jaksa, Ini kata Kejati Jambi
Danrem 042/Gapu Pimpin Serah Terima Jabatan Dandim 0415/Jambi
Hadiri Haflatul Wada, Wagub Sani : Bentengi Anak Dengan Ilmu Agama Yang Kuat
Presiden Jokowi Cek Harga Komoditas Pangan di Pasar Rakyat Talang Banjar Jambi
Tiba di Jambi, Presiden Jokowi Langsung Menuju Pasar Rakyat Talang Banjar
Pangdam II/Swj : 2.000 Personel Gabungan Disiapkan Amankan Kunjungan Presiden Jokowi di Jambi
Digelar Rutin, Sat Brimob Polda Jambi Bagikan Nasi Kotak Usai Sholat Jum’at dan Pengobatan Gratis
Asah Kemampuan dan Keterampilan, Polwan Brimob Satbrimob Polda Jambi Latihan Menembak
Berita ini 416 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 26 Mei 2023 - 17:32 WIB

Danrem 042/Gapu Pimpin Serah Terima Jabatan Dandim 0415/Jambi

Selasa, 23 Mei 2023 - 13:18 WIB

Hadiri Haflatul Wada, Wagub Sani : Bentengi Anak Dengan Ilmu Agama Yang Kuat

Selasa, 16 Mei 2023 - 19:26 WIB

Presiden Jokowi Cek Harga Komoditas Pangan di Pasar Rakyat Talang Banjar Jambi

Selasa, 16 Mei 2023 - 11:56 WIB

Tiba di Jambi, Presiden Jokowi Langsung Menuju Pasar Rakyat Talang Banjar

Selasa, 16 Mei 2023 - 01:01 WIB

Pangdam II/Swj : 2.000 Personel Gabungan Disiapkan Amankan Kunjungan Presiden Jokowi di Jambi

Jumat, 12 Mei 2023 - 18:21 WIB

Digelar Rutin, Sat Brimob Polda Jambi Bagikan Nasi Kotak Usai Sholat Jum’at dan Pengobatan Gratis

Selasa, 9 Mei 2023 - 00:48 WIB

Asah Kemampuan dan Keterampilan, Polwan Brimob Satbrimob Polda Jambi Latihan Menembak

Selasa, 9 Mei 2023 - 00:38 WIB

Satuan Brimob Polda Jambi Berbagi Sembako ke Panti Asuhan

Berita Terbaru

Nelayan Kuala Tungkal Ikuti Ujian Nasional Amatir Radio ORARI di Balai Monitor Spektrum Frekuensi Radio (Balmon) Jambi, Senin (6/6/23). FOTO : Indra

Tanjab Barat

Nelayan Kuala Tungkal Ikuti Ujian Nasional Amatir Radio ORARI

Rabu, 7 Jun 2023 - 00:19 WIB

Polres Tanjabbar dan Inspektorat Sosialisasi Pencegahan Pungli. FOTO : Ist

Tanjab Barat

Polres Tanjabbar dan Inspektorat Sosialisasi Pencegahan Pungli

Selasa, 6 Jun 2023 - 17:49 WIB