8 Pejabat Eselon II Tanjab Barat di Uji Kompetensi Kata Bupati untuk Ini

- Redaksi

Senin, 31 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Tanjung Jabung Barat H Anwar Sadat didampingi Sekda H Agus Sanusi. FOTO : Ist

Bupati Tanjung Jabung Barat H Anwar Sadat didampingi Sekda H Agus Sanusi. FOTO : Ist

KUALA TUNGKAL – Sebanyak 8 (Delapan) Pejabat Eselon II di Kabupaten Tanjung Jabung Barat Provinsi Jambi mengikuti Uji Kompetensi atau Job Fit.

Delapan Pejabat tersebut yakni :

1. H. Mulyadi, S.Pd., M.Kes Staf Ahli Bidang hukum, Politik dan Pemerintahan Tanjung Jabung Barat

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

2. H. Dahlan, S.Sos., MM Staf Ahli Bidang Ekonomi dan Pembangunan.

3. Drs. H. Endang Surya, MM Kepala Satuan Polisi Pamong Praja.

4. Ir. Netty Martini, M.Sc Kepala Dinas Perikanan

5. Syamsul Juhari, S.Sos Kepala Dinas Perhubungan.

6. Drs. Zulfikri, M.AP Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD).

7. Drs. H. Muhammad Yunus Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan, Perlindungan Anak, Pengendalian Penduduk dan Keluarga Berencana.

8. Dianda Putra, S. STP, M.Si Kepala Dinas Tenaga Kerja.

Bupati Tanjung Jabung Barat Drs H Anwar Sadat, M. Ag saat dikonfirmasi terkait hasil Uji Kompetensi sejumlah Pejabat tersebut mengatakan, Job Fit dan akumulasi nilai sudah selesai.

Tinggal difinalkan mudah-mudahan dalam Minggu ini Klir,” ucap Bupati, Senin (31/7/23).

Job Fit dilakukan kata Bupati untuk melihat Progres kinerja para Pejabat yang mengikut Uji Kompetensi yang diharap mendukung program Bupati.

” Mudah-mudahan dapat mendukung program Bupati yang sebentar lagi habis masanya. Karena kita ingin percepatan Program-Program yang dilakukan,” pungkas Bupati.(Bas)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Penulis : Abas

Sumber Berita : Lintastungkal

Berita Terkait

Polres Tanjab Barat Berkolaborasi dengan Pemda Inisiasi Jaga Kamtibmas Kondusif di May Day
Pelamar PPK Pilkada Sepi Peminat, KPU Tanjab Barat Perpanjang Pendaftaran
Peringatan May Day, Bupati Tanjab Barat Buka Sosialisasi Ketenagakerjaan dan Talk Show
Lurah Tungkal Harapan Realisasikan Program Bantuan Imam Masjid, Guru Ngaji dan Santunan Yayasan
Bupati Anwar Sadat Buka Bimtek Pengelolaan Arsip BKPSDM Tanjab Barat
128 Pendaftar Anggota Polri 2024, Lulus Rikmin Awal di Pabanrim Polres Tanjab Barat
Bupati Tanjab Barat Halal Bihalal Bersama IKA-PMII
DPRD Tanjab Barat Dukung Pembangunan TPU Oleh Pemerintah
Berita ini 545 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini

Berita Terkait

Jumat, 3 Mei 2024 - 13:25 WIB

Polres Tanjab Barat Berkolaborasi dengan Pemda Inisiasi Jaga Kamtibmas Kondusif di May Day

Kamis, 2 Mei 2024 - 17:36 WIB

Peringatan May Day, Bupati Tanjab Barat Buka Sosialisasi Ketenagakerjaan dan Talk Show

Selasa, 30 April 2024 - 17:09 WIB

Lurah Tungkal Harapan Realisasikan Program Bantuan Imam Masjid, Guru Ngaji dan Santunan Yayasan

Minggu, 28 April 2024 - 00:12 WIB

Bupati Anwar Sadat Buka Bimtek Pengelolaan Arsip BKPSDM Tanjab Barat

Jumat, 26 April 2024 - 13:30 WIB

128 Pendaftar Anggota Polri 2024, Lulus Rikmin Awal di Pabanrim Polres Tanjab Barat

Jumat, 26 April 2024 - 13:17 WIB

Bupati Tanjab Barat Halal Bihalal Bersama IKA-PMII

Rabu, 24 April 2024 - 00:15 WIB

DPRD Tanjab Barat Dukung Pembangunan TPU Oleh Pemerintah

Minggu, 21 April 2024 - 09:17 WIB

Halal Bihalal dengan KBB, Bupati Tanjabbar ajak Masyarakat Banjar Bangun Kekompakan

Berita Terbaru

Warga Dusun IV Sigara-gara Protes Rancangan Perdes TPU

Daerah

Warga Dusun IV Sigara-gara Protes Rancangan Perdes TPU

Kamis, 2 Mei 2024 - 18:33 WIB