Gara-Gara Ini Tanjab Barat Belum Bisa Vaksin Anak Usia 6 -11 Tahun

- Redaksi

Rabu, 15 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Salah Seorang Siswi SD di Tanjab Barat mengikuti vaksinasi. FOTO : Bas

Salah Seorang Siswi SD di Tanjab Barat mengikuti vaksinasi. FOTO : Bas

KUALA TUNGKALVaksinasi untuk Anak Usia 6 -11 Tahun dilaksanakan secara bertahap. Tahap pertama vaksinasi dilaksanakan oleh Provinsi, Kabupaten dan Kota yang memenuhi kriteria cakupan vaksinasi dosis 1 di atas 70 Persen dan cakupan vaksinasi terhadap Lansia di atas 60 Persen.

Tetapi, untuk di Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Provinsi Jambi, vaksinasi Anak Usia 6-11 yang telah dimulai 14 Desember 2021 kemarin oleh Kementerian Kesehatan (Kemenkes) Republik Indonesi ini, belum bisa dilaksakan.

Kasi Survelen dan Imunisasi Dinas Kesehatan Tanjung Jabung Barat, Jambi H. Syaharudin kepada lintastungkal.com menyebutkan, Kabupaten Tanjung Jabung Barat belum masuk kriteria. Sehingga Dinas Kesehatan belum mengetahui alokasi dan jenis vaksin yang digunakan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kalau untuk vaksinasi anak 6-11 Tahun kita belum. Baru Kabupaten Tebo dan Kota Jambi yang melaksanakan,” ungkapnya, Rabu (15/12/21).

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Peringatan May Day, Bupati Tanjab Barat Buka Sosialisasi Ketenagakerjaan dan Talk Show
Lurah Tungkal Harapan Realisasikan Program Bantuan Imam Masjid, Guru Ngaji dan Santunan Yayasan
Bupati Anwar Sadat Buka Bimtek Pengelolaan Arsip BKPSDM Tanjab Barat
128 Pendaftar Anggota Polri 2024, Lulus Rikmin Awal di Pabanrim Polres Tanjab Barat
Bupati Tanjab Barat Halal Bihalal Bersama IKA-PMII
DPRD Tanjab Barat Dukung Pembangunan TPU Oleh Pemerintah
Halal Bihalal dengan KBB, Bupati Tanjabbar ajak Masyarakat Banjar Bangun Kekompakan
Tradisi Pembaretan Baja, Kepolres Tanjab Barat : Jaga Integritas untuk Melayani Masyarakat
Berita ini 489 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 17:36 WIB

Peringatan May Day, Bupati Tanjab Barat Buka Sosialisasi Ketenagakerjaan dan Talk Show

Selasa, 30 April 2024 - 17:09 WIB

Lurah Tungkal Harapan Realisasikan Program Bantuan Imam Masjid, Guru Ngaji dan Santunan Yayasan

Minggu, 28 April 2024 - 00:12 WIB

Bupati Anwar Sadat Buka Bimtek Pengelolaan Arsip BKPSDM Tanjab Barat

Jumat, 26 April 2024 - 13:30 WIB

128 Pendaftar Anggota Polri 2024, Lulus Rikmin Awal di Pabanrim Polres Tanjab Barat

Jumat, 26 April 2024 - 13:17 WIB

Bupati Tanjab Barat Halal Bihalal Bersama IKA-PMII

Rabu, 24 April 2024 - 00:15 WIB

DPRD Tanjab Barat Dukung Pembangunan TPU Oleh Pemerintah

Minggu, 21 April 2024 - 09:17 WIB

Halal Bihalal dengan KBB, Bupati Tanjabbar ajak Masyarakat Banjar Bangun Kekompakan

Kamis, 18 April 2024 - 18:46 WIB

Tradisi Pembaretan Baja, Kepolres Tanjab Barat : Jaga Integritas untuk Melayani Masyarakat

Berita Terbaru