Polsek Pengabuan Himbau Masyarakat Pengabuan dan Senyerang Tidak Bakar Hutan dan Lahan

Lintas Tungkal

- Redaksi

Senin, 13 Juni 2022 - 17:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polsek Pengabuan Himbau Masyarakat Pengabuan dan Senyerang Untuk Tidak Bakar Hutan dan Lahan. FOTO : Hms Sek Pengabuan

Polsek Pengabuan Himbau Masyarakat Pengabuan dan Senyerang Untuk Tidak Bakar Hutan dan Lahan. FOTO : Hms Sek Pengabuan

PENGABUAN – Kepala Kepolisian Sektor (Polsek) Pengabuan AKP Edi Purnawan menghimbau kepada masyarakat Kecamatan Pengabuan dan Kecamatan Senyerang untuk tidak membakar hutan dan lahan (Karhutla) dalam bertani.

“Kita himbau kepada masyarakat untuk tidak membakar lahan dan hutan di wilayahnya,” katanya, Senin (13/6/22).

Kapolsek menyebutkan saat ini pihaknya telah memasang himbauan di seluruh wilayah hukumnya. Agar himbauan itu ditaati dan dipatuhi oleh semua elemen masyarakat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kita sudah pasang himbauan, jangan membakar karena itu akan menjadi masalah hukum nantinya,” sebutnya.

Jika tetap melakukan pembakaran pihaknya akan menindak secara tegas. Selain itu, pelaku akan di ancam pidana sebagaimana aturan yang ada.

“Sangsi denda Rp 5 miliar, UU Nomor 41 tahun 1999 tentang Kehutanan pasal 78 ayat 3,” tutupnya.(MR)

Polsek Pengabuan Himbau Masyarakat Pengabuan dan Senyerang Untuk Tidak Bakar Hutan dan Lahan. FOTO : Hms Sek Pengabuan
Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Cuaca Ekstrem Mengintai, Pemerintah Pusat–Daerah Diminta Siaga Hadapi Ancaman Bencana
Bupati Anwar Sadat Bagikan 59 Sepeda Motor Operasional Da’i Desa, Agar Dakwah Sampai ke Pelosok
Sekretaris Daerah Tanjab Barat Buka Perticab ke-3 Saka Bakti Husada
Dukung Olahraga, Ketua DPRD Tanjab Barat Jamu Atlet Sepak Bola Makan Malam
Ketua DPRD Tanjab Barat Salurkan Bansos untuk Warga Prasejahtera di Desa Tanjung Tayas
Tanjab Barat Tambah 6.661 Sambungan Jargas Rumah Tangga Untuk 5 Kelurahan
Bupati Anwar Sadat Ajak Korpri-ASN Galang Dana Untuk Membantu Korban Bencana Banjir Sumatera
Bupati Serahkan Bantuan Kambing dan Dana Pengembangan Pesantren di Kecamatan Pengabuan
Berita ini 361 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 29 Desember 2025 - 18:45 WIB

Cuaca Ekstrem Mengintai, Pemerintah Pusat–Daerah Diminta Siaga Hadapi Ancaman Bencana

Kamis, 25 Desember 2025 - 20:07 WIB

Bupati Anwar Sadat Bagikan 59 Sepeda Motor Operasional Da’i Desa, Agar Dakwah Sampai ke Pelosok

Jumat, 12 Desember 2025 - 18:55 WIB

Sekretaris Daerah Tanjab Barat Buka Perticab ke-3 Saka Bakti Husada

Kamis, 11 Desember 2025 - 13:03 WIB

Dukung Olahraga, Ketua DPRD Tanjab Barat Jamu Atlet Sepak Bola Makan Malam

Minggu, 7 Desember 2025 - 18:10 WIB

Ketua DPRD Tanjab Barat Salurkan Bansos untuk Warga Prasejahtera di Desa Tanjung Tayas

Berita Terbaru