Alami Cedera, Satu Pendaki Gunung Kerinci Asal Bekasi Barat Berhasil Dievakuasi

- Editor

Sabtu, 19 Agustus 2023 - 13:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tim Rescue Basarnas Pos SAR Kerinci gabungan dari TNKS dan relawan berhasil Saat evakuasi Seorang Pendaki Gunung Kerinci yang Cidera Kaki, Sabtu (19/8/23). FOTO : BAsarnas

Tim Rescue Basarnas Pos SAR Kerinci gabungan dari TNKS dan relawan berhasil Saat evakuasi Seorang Pendaki Gunung Kerinci yang Cidera Kaki, Sabtu (19/8/23). FOTO : BAsarnas

JAMBI – Tim Rescue Basarnas Pos SAR Kerinci gabungan dari TNKS dan relawan berhasil evakuasi seorang pendaki gunung Kerinci yang cidera kaki, Sabtu (19/8/23).

Di mana pendaki bernama Martinus (31) mengalami cedera kaki saat melakukan tracking di Gunung Kerinci, Jambi pada Jumat (18/8/23) pagi.

BACA JUGA :  Air Tak Sampai ke Pelanggan, PDAM Tirta Pengabuan Bilang Begini

“Alhamdulillah sudah berhasil ditemukan oleh tim gabungan tadi malam,” kata Kepala Basarnas Jambi Kornelis melalui Humas Basarnas Lutfi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tiba di lokasi Shelter 3 (sebelum puncang gunung) tim gabungan melaukan penanganan awal terhadap Korban untuk menstabilkan Cedera pada Bagian Kaki (engkel kaki) sebelum dilakukan evakuasi ke bawah.

BACA JUGA :  Seluruh Korban Tenggelam di Sungai Batanghari Ditemukan, 2 Selamat 3 Meninggal

Selanjutnya Tim Rescue Pos SAR Kerinci gabungan selanjutnya melakukan evakuasi dan berhasil membawa korban sekitar pukul 10.30 WIB dengan perjalanan 10 jam ke Posko R10.

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Penulis : Angah

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Lintastungkal

Berita Terkait

Rumah Warga di Tanjung Senjulang Ludes Terbakar
4 Hektar Lahan Perkebunan Kelapa di Kecamatan Pengabuan Terbakar
Kecelakaan Maut di Pertigaan Exit Tol Bawen, 3 Orang Meninggal, 13 Kendaraan Rusak
Mobil Rombongan Ustadz Solmed Terbalik di Dusun Ladang Panjang Merangin
Petugas Damkar Pos Pengabuan Amankan Buaya Sepanjang 2 Meter
Basarnas Jambi Turunkan Tim Pencarian Bocah Tenggelam di Sungai Batang Tebo
Gudang Rongsokan Milik Rezi Terbakar, Kapolsek Bango Lakukan Ini
Tim Penyelam Basarnas Jambi Temukan Pemuda yang Tenggelam di Sungai Batanghari
Berita ini 138 kali dibaca
Untuk saran dan pemberian informasi kepada LINTASTUNGKALH.com, silakan kontak ke email redaksi : lintastungkal@gmail.com.

Berita Terkait

Selasa, 3 Oktober 2023 - 09:18 WIB

BREAKING NEWS : 2 Korban Tenggelam di Sungai Batanghari Ditemukan Meninggal

Senin, 2 Oktober 2023 - 09:24 WIB

1 Korban Tenggelan di Tebo Ditemukan Meninggal, Tim SAR Lanjutkan Pencarian 2 Korban Lainnya

Minggu, 1 Oktober 2023 - 21:50 WIB

5 Warga Tebo Tenggelam di Sungai Batanghari, 2 Ditemukan, 3 dalam Pencarian

Selasa, 19 September 2023 - 19:02 WIB

Pemerintah Kabupaten Tebo Umumkan Penerimaan PPPK Tahun 2023, Ini RInciannya

Jumat, 11 Agustus 2023 - 01:12 WIB

Kasrem 042/Gapu Minta Warga Desa Talang Silungko Rawat Hasil Program TMMD Ke-117 Kodim 0416/Bute

Minggu, 6 Agustus 2023 - 12:48 WIB

Korban Tenggelam di Bekas Tambang Ditemukan Setelah Dilakukan Manuver Rubber Boat Buat Ombak

Sabtu, 5 Agustus 2023 - 21:46 WIB

Tim SAR Bungo Lakukan Pencarian Pemuda Tenggelam di Danau Toska

Senin, 31 Juli 2023 - 00:46 WIB

Kabur 5 Bulan Usai Dilaporkan Seruduk Pacar Pemuda di Tebo Diciduk di Warung Nasi Uduk

Berita Terbaru

Pengurus dan Wartawan IWO Jambi dan Erni Medika saat Kegiatan Bagikan Ribuan Masker Gratis. FOTO : HMS

Kota Jambi

IWO Jambi dan RS Erni Medika Bagikan Ribuan Masker Gratis

Selasa, 3 Okt 2023 - 18:43 WIB

Penampakan Punging Rumah Milik Badawi (50) warga di Jalan Harmoko RT. 02 Dusun Harapan 1 Desa Tanjung Senjulang, Kecamatan Bram Itam Kabupaten Tanjung Jabung Barat Pasca Terbakar. FOTO : Istimewa

Peristiwa

Rumah Warga di Tanjung Senjulang Ludes Terbakar

Selasa, 3 Okt 2023 - 11:24 WIB