Berkontribusi dan Terlibat Pembangunan Negeri, PetroChina Raih Penghargaan di Hari Jadi ke-24 Kabupaten Tanjung Jabung Timur

- Redaksi

Kamis, 26 Oktober 2023 - 00:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PetroChina Raih Penghargaan di Hari Jadi ke-24 Kabupaten Tanjung Jabung Timur. DOK. TIM

PetroChina Raih Penghargaan di Hari Jadi ke-24 Kabupaten Tanjung Jabung Timur. DOK. TIM

Program CSR yang disalurkan pada kesempatan ini adalah beasiswa Pendidikan bagi 1.071 pelajar mulai dari tingkat SD, SMP, SMA, dan Perguruan Tinggi senilai Rp 1.027.800.000,-. Program ini ditujukan guna mengembangkan Pendidikan dan potensi generasi muda serta meningkatkan kualitas sumber daya manusia di Kabupaten Tanjung Jabung Timur.

Secara rinci, beasiswa pendidikan tersebut diperuntukkan bagi 655 siswa/i SD dengan nilai Rp 800.000,- per orang, 189 siswa/i SMP dengan nilai Rp 1.000.000,0 per orang, 174 siswa/i SMA dengan nilai Rp 1.200.000,-, dan 53 mahasiswa/i jenjang Sarjana dengan nilai Rp 2.000.000,- per orang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, PetroChina turut menyalurkan bantuan di bidang kesehatan berupa 4.000 buku Kesehatan Ibu dan Anak (KIA). Senilai Rp 190.400.000,- bantuan ini diberikan sebagai langkah mendukung program dan upaya pencegahan stunting serta meningkatkan pertumbuhan anak.

Usai memimpin paripurna, Ketua DPRD Kabupaten Tanjab Timur Tanjung Timur, Mahrup, mengatakan bahwa dengan adanya program CSR PetroChina dapat membantu mempercepat regulasi pembangunan di Kabupaten Tanjab Timur.

Ia mengapresiasi PetroChina yang turut berkontribusi melalui CSR-nya dalam pembangunan jalan beton di Kabupaten Tanjab Timur. Ia mengatakan, kemampuan keuangan daerah tidak berbanding lurus dengan kebutuhan yang dibutuhkan. Untuk itu, sinergitas antara pemerintah dengan PetroChina dapat memberikan kemajuan di Kabupaten Tanjab Timur.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Redaksi

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dirpolairud Polda Jambi dan Rombongan Dari Ponpes Daaru Attauhid Ziarah Makam Datuk Rangkayo Hitam
Warga Desa Suka Maju Hilang, Diduga Terbawa Arus Sungai Saat Mencari Rumput di Bawah Jembatan
Zakat Fitrah 2025 di Tanjab Barat, Tertinggi Rp50 Ribu, Fidyah Rp30 Ribu Perhari
Polairud Polda Jambi Bagikan Takjil Buka Puasa Kepada Nelayan, ABK Kapal dan Masyarakat di Perairan Jambi
Kakanwil Ditjenpas Jambi Pimpin Apel Deklarasi Zero Halinar dan Pemusnahan Barang Hasil Razia di Lapas Narkotika Kelas IIB Muara Sabak
Satu Korban Kapal Pompong Terbakar di Sungai Batanghari Berhasil Ditemukan
Implementasi Program Asta Cita Presiden RI, Personel Polairud Polda Jambi Sosialisasikan Tentang Destructive Fishing Kepada Nelayan
Kantor SAR Jambi Gelar Latihan SAR Gabungan Kecelakaan Kapal di Perairan Tanjab Timur
Berita ini 230 kali dibaca
Untuk saran dan pemberian informasi kepada LINTASTUNGKALH.com, silakan kontak ke email redaksi : lintastungkal@gmail.com.

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 17:28 WIB

Dirpolairud Polda Jambi dan Rombongan Dari Ponpes Daaru Attauhid Ziarah Makam Datuk Rangkayo Hitam

Rabu, 16 April 2025 - 00:07 WIB

Warga Desa Suka Maju Hilang, Diduga Terbawa Arus Sungai Saat Mencari Rumput di Bawah Jembatan

Rabu, 19 Maret 2025 - 19:02 WIB

Zakat Fitrah 2025 di Tanjab Barat, Tertinggi Rp50 Ribu, Fidyah Rp30 Ribu Perhari

Rabu, 5 Maret 2025 - 19:13 WIB

Polairud Polda Jambi Bagikan Takjil Buka Puasa Kepada Nelayan, ABK Kapal dan Masyarakat di Perairan Jambi

Selasa, 25 Februari 2025 - 18:51 WIB

Kakanwil Ditjenpas Jambi Pimpin Apel Deklarasi Zero Halinar dan Pemusnahan Barang Hasil Razia di Lapas Narkotika Kelas IIB Muara Sabak

Berita Terbaru

Kapolres Tanjab Barat, AKBP Agung Basuki, S.IK, MM

Tanjab Barat

Kapolsek Tebing Tinggi dan Kasat Lantas Polres Tanjab Barat Dimutasi

Minggu, 20 Apr 2025 - 17:28 WIB