BREAKING NEWS : Disenggol Ponton, Tiang Halte Sungai di Desa Kempas Jaya Rebah

- Editor

Sabtu, 17 Juni 2023 - 11:54 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kondisi Tiang Halte Sungai  di Teluk Kempas Desa Kempas Jaya Kecamatan Senyerang. FOTO : Ist

Kondisi Tiang Halte Sungai di Teluk Kempas Desa Kempas Jaya Kecamatan Senyerang. FOTO : Ist

SENYERANGTiang Halte Sungai di Teluk Kempas Desa Kempas Jaya, Kecamatan Senyerang, Kabupaten Tanjung Jabung Barat Jambi Rebah setelah diduga diserempet Tongkang atau Ponton Sabtu (17/6/23) Sekitar Pukul 05.00 Wib.

Kepala Dinas Perhubungan Tanjung Jabung Barat Provinsi Jambi, Syamsul Juhari dihubungi lintastungkal membenarkan perihal laka air yang dialami Halte Sungai Teluk Kempas Desa Kempas Jaya tersebut.

“Benar…Tadi pagi ada laporan dari Bu Kades setempat,” ujar Kadishub via pesan WA Sabtu (17/6/23) siang.

Syamsul meyebutkan  untuk Identitas Kapal dan Tongkang tengah dilacak oleh pihak Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Kuala Tungkal.

“Saya minta bantuan KSOP Kuala Tungkal untuk melacak identitas Kapal,” kata Syamsul Juhari saat ditanya Kapal yang terlibat kejadian.

Terpisah, di Hari yang sama Kasi KPLP Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Kuala Tungkal Junaidi Koto menyebutkan, berdasarkan informasi dari Kadishub Kapal tersebut TB MTS 10.

BACA JUGA :  Nomor Urut Bakal Calon Rektor UNJA 2024-2028 Resmi Ditetapkan, Ini Tahap Selanjutnya!

“Insya Allah nanti nunggu mediasi dengan instansi terkait,” kata Junaidi.

Dijelaskan Junaidi Koto, Tongkang atau Ponton Indo Sukses II bermuatan Pulp Kertas dari WKS yang ditarik TB MTS 10 tengah melakukan perjalanan menuju Sungai Pakning Sumatera.

“Setelah dikonfirmasi, agen siap bertanggungjawab,” sebut Junaidi Koto.(Bas)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Penulis : Abas

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Lintastungkal

Berita Terkait

4 Hektar Lahan Perkebunan Kelapa di Kecamatan Pengabuan Terbakar
Kecelakaan Maut di Pertigaan Exit Tol Bawen, 3 Orang Meninggal, 13 Kendaraan Rusak
Mobil Rombongan Ustadz Solmed Terbalik di Dusun Ladang Panjang Merangin
Petugas Damkar Pos Pengabuan Amankan Buaya Sepanjang 2 Meter
Basarnas Jambi Turunkan Tim Pencarian Bocah Tenggelam di Sungai Batang Tebo
Gudang Rongsokan Milik Rezi Terbakar, Kapolsek Bango Lakukan Ini
Tim Penyelam Basarnas Jambi Temukan Pemuda yang Tenggelam di Sungai Batanghari
BREAKING NEWS : 5 Remaja Terduga Melakukan Asusila Diamankan Satpol PP dari Amukan Massa
Berita ini 340 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini

Berita Terkait

Minggu, 1 Oktober 2023 - 09:31 WIB

Klarifikasi Wakil Bupati Tanjab Barat Soal Pemeriksaan Polda Jambi

Sabtu, 30 September 2023 - 19:58 WIB

Polsek Pengabuan Selidiki Pembakar Lahan di Senyerang Tanjab Barat

Sabtu, 30 September 2023 - 19:27 WIB

4 Hektar Lahan Perkebunan Kelapa di Kecamatan Pengabuan Terbakar

Sabtu, 30 September 2023 - 09:01 WIB

DPRD Tanjab Barat Tunda Sahkan Raperda Pajak Daerah dan Retribusi Menjadi PERDA

Jumat, 29 September 2023 - 18:50 WIB

Polisi Tangkap Petugas Lapas Terlibat Narkoba Libatkan Napi

Jumat, 29 September 2023 - 11:32 WIB

DPD Partai NasDem Tanjabbar Berbagi, Hairan Sebut untuk Ringankan Beban Warga

Jumat, 29 September 2023 - 10:22 WIB

Kuala Tungkal Diselimuti Kabut Asap, Tidak Sehat bagi Kelompok Sensitif!

Kamis, 28 September 2023 - 18:52 WIB

Usai Hadiri Kongres XXV, Pengurus PWI Kota Jambi Study Tiru ke Provinsi Jawa Barat

Berita Terbaru