Bupati Tanjab Barat Tandatangani LOI Program Kemitraan Solidaritas Perpamsi

- Redaksi

Selasa, 22 Juni 2021 - 14:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Tanjabbar H. Anwar Satad saat Menandatangani LOI Program Kemitraan Solidaritas Perpamsi. FOTO : Prokopim.

Bupati Tanjabbar H. Anwar Satad saat Menandatangani LOI Program Kemitraan Solidaritas Perpamsi. FOTO : Prokopim.

KUALA TUNGKAL – Bupati Tanjung Jabung Barat H. Anwar Sadat menghadiri Kunjungan Diagnostik PDAM Tirta Musi Kota Palembang ke Perumda Tirta Pengabuan dalam rangka Program Kemitraan Solidaritas Persatuan Perusahaan Air Minum Seluruh Indonesia (PERPAMSI).

Pertemuan digelar di Aula Hotel Grand Arriyadh Kuala Tungkal, Selasa (22/06/21).

Pada kesempatan itu juga di laksanakan penandatanganan Letter Of Intern (LOI) antara Bupati, Direktur Tekhnik PDAM Tirta Musi Kota Palembang, Direktur Eksekutif PERPAMSI Pusat dan Direktur Perumda Tirta Pengabuan Tanjung Jabung Barat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penandatangan Letter Of Intent (LOI) Program Kemitraan Solidaritas Perpamsi bertujuan memberikan motivasi bagi PDAM untuk meningkatkan kapasitas dan kualitas pelayanannya.

Bupati H. Anwar Sadat dalam sambutannya mengatakan Pemerintah Kabupaten Tanjab Batat sangat menyambut baik dan mendukung adanya penandatanganan Letter Of Intent (LOI) Program Kemitraan Solidaritas Perpamsi tersebut.

“Kalau kita mampu menuntaskan kesulitan sumber daya air ini maka akan menjadi amal jariyah kita,” tuturnya.

Bupati berharap program kemitraan ini mampu menyelesaikan permasalahan-permasalahan yang belum teratasi terkait sumber daya air sekaligus penyediaan layanan air bersih.

Karena menurutnya hal ini membuktikan bahwa mengurus Air bersih itu harus bersama-sama malalui Perpamsi sebagai fasilitator.

Turut hadir mendampingi Bupati, Asisten Perekonomian dan OPD Terkait.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Lindungi Generasi Muda Dari Judi Online dan Narkoba, Tanjab Barat Perkuat Kerjasama Dengan APH
Hybrid Evaluasi KLA, Bupati Tanjab Barat Targetkan Kategori Nindya
DPRD Tanjab Barat Dukung Penuh TMMD Ke-124 Beri Manfaat Besar Bagi Masyarakat
Wabup Katamso Apresiasi Danrem 042/Gapu Menjadikan Bram Itam Sasaran TMMD Ke-124, Dongkrak Perekonomian
Wabup Katamso Sampaikan Pendapat Akhir Bupati Atas Keputusan DPRD Terkait LKPJ 2024
DPRD Tanjab Barat Gelar Paripurna Terkait Ranperda Pembangunan Industri
Bupati Anwar Sadat Terima Audiensi Tim Koordinator Badan Gizi Nasional
Bupati Tanjab Barat Terima Hibah Tanah Eks Rumah Dinas Bea Cukai
Berita ini 108 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 10 Mei 2025 - 23:52 WIB

Lindungi Generasi Muda Dari Judi Online dan Narkoba, Tanjab Barat Perkuat Kerjasama Dengan APH

Jumat, 9 Mei 2025 - 22:57 WIB

Hybrid Evaluasi KLA, Bupati Tanjab Barat Targetkan Kategori Nindya

Rabu, 7 Mei 2025 - 14:06 WIB

DPRD Tanjab Barat Dukung Penuh TMMD Ke-124 Beri Manfaat Besar Bagi Masyarakat

Selasa, 6 Mei 2025 - 13:24 WIB

Wabup Katamso Apresiasi Danrem 042/Gapu Menjadikan Bram Itam Sasaran TMMD Ke-124, Dongkrak Perekonomian

Senin, 5 Mei 2025 - 22:00 WIB

Wabup Katamso Sampaikan Pendapat Akhir Bupati Atas Keputusan DPRD Terkait LKPJ 2024

Berita Terbaru