Cek Pool Transportir Batu Bara PT WSP, Ini Kata Kapolda Jambi

- Redaksi

Jumat, 1 Juli 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Jambi Irjen Pol. A. Rachmad Wibowo Saat Cekan Pool Transportir Batu Bara PT. WSP di Jalan lingkar Selatan, Jumat (01/7/22). FOTO : IST.

Kapolda Jambi Irjen Pol. A. Rachmad Wibowo Saat Cekan Pool Transportir Batu Bara PT. WSP di Jalan lingkar Selatan, Jumat (01/7/22). FOTO : IST.

JAMBI – Kapolda Jambi Irjen Pol. A. Rachmad Wibowo didampingi Dirlantas Polda Jambi Kombes Pol Dhafi lakukan pengecekan ke Pool Transportir  Batu Bara PT. Waletindo Setia Persada (WSP) di Jalan lingkar Selatan, Jumat (01/7/22).

Pengecekan dilakukan karena Kapolda Jambi saat melintas patroli di wilayah tersebut tertarik karena melihat PT. WSP ketertiban dalam operasional sopir truk batu bara.

Tampak dalam pool tersebut dilengkapi dengan fasilitas yang cukup lengkap seperti lahan parkir yang luas, memiliki tanki stok pengisian BBM Solar tersendiri dengan kapasitas 16.000 liter, bengkel mekanik, gudang dan mess/tempat istirahat sopir yang cukup.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu administrasi perusahaan juga lengkap seperti surat izin jalan dan pengangkutan dan nomor lambung pada truk.

“Ini merupakan contoh yang benar, manajemennya bagus, saya menghimbau kepada perusahaan lainnya untuk bisa meniru seperti pool transportir ini,” ungkap Kapolda.

Jenderal Binta Dua ini menuturkan, jika PT WSP ini bisa, kenapa perusahaan lain tidak bisa. Jika semua bisa tertib seperti ini kemungkinan permasalahan batu bara di jalanan bisa diminimalisir,” jelasnya. (Val)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Karo SDM Buka Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Lingkup Polda Jambi Tahun 2024
Tekan Angka Kriminalitas dan Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif, Ini yang Dilakukan Polsek Jambi Timur
Demi Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 1445 H, Aktivitas Mobilisasi Angkutan Batu Bara Dihentikan Sementara
Turun ke Jalan, Dansat Brimob Polda Jambi bersama Bhayangkari Bagikan Takjil ke Warga Jelang Buka Puasa
Pemerintah Kota Jambi Borong Penghargaan dari APJII
Ditpolairud Polda Jambi Siagakan Personel SAR dan Gelar Peralatan Siaga Bencana
Kendalikan Inflasi, Pemkot Jambi Gelar Gebyar Ramadan
Laksanakan Binrohtal, Dirpolairud Polda Jambi Ingatkan Personel Untuk Rajin Beribadah
Berita ini 670 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 18 April 2024 - 13:15 WIB

Karo SDM Buka Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Lingkup Polda Jambi Tahun 2024

Senin, 1 April 2024 - 12:23 WIB

Demi Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 1445 H, Aktivitas Mobilisasi Angkutan Batu Bara Dihentikan Sementara

Rabu, 27 Maret 2024 - 12:34 WIB

Turun ke Jalan, Dansat Brimob Polda Jambi bersama Bhayangkari Bagikan Takjil ke Warga Jelang Buka Puasa

Rabu, 20 Maret 2024 - 19:18 WIB

Pemerintah Kota Jambi Borong Penghargaan dari APJII

Selasa, 19 Maret 2024 - 19:37 WIB

Ditpolairud Polda Jambi Siagakan Personel SAR dan Gelar Peralatan Siaga Bencana

Senin, 18 Maret 2024 - 13:57 WIB

Kendalikan Inflasi, Pemkot Jambi Gelar Gebyar Ramadan

Kamis, 14 Maret 2024 - 17:22 WIB

Laksanakan Binrohtal, Dirpolairud Polda Jambi Ingatkan Personel Untuk Rajin Beribadah

Minggu, 10 Maret 2024 - 14:05 WIB

Sambut Bulan Puasa, Pelindo Jambi Bersih-bersih Masjid

Berita Terbaru