YTUBE
Al Haris : Safari Ramadhan di Desa Niaso Wujudkan Silahturahmi Pemerintah dengan Masyarakat Wagub Sani : Ramadhan Ceria Jambi TV Ajang Gali Potensi Anak Muda Jambi Gelar Pasar Murah, Hesti Haris : Bukti TP PKK Melayani Masyarakat Safari Ramadhan di Pengabuan, Bupati Tanjab Barat Sampaikan Progres Pembangunan Berawal Saling Tantang di Medsos, Dua dari 13 Berandalan Bermotor Terlibat Penganiayaan Diamankan Jajaran  Polresta Jambi

Home / Kota Jambi

Rabu, 26 Oktober 2022 - 00:52 WIB

Dirlantas : Antisipasi Truk Patah AS di Beberapa Titik Kita Stanbykan Alat Berat

Dir Lantas Polda Jambi Kombes Pol Dhafi Pimpin Rapat Angkutan Batu Bara di Anjungan Kantor KSOP kelas lll Talang Duku, Senin (24/10/22). FOTO : Dhea/Hums Polda.

Dir Lantas Polda Jambi Kombes Pol Dhafi Pimpin Rapat Angkutan Batu Bara di Anjungan Kantor KSOP kelas lll Talang Duku, Senin (24/10/22). FOTO : Dhea/Hums Polda.

JAMBI – Direktorat Lalu Lintas Polda Jambi, Direktorat Reserse Kriminal Khusus, Kadis Perhubungan, Kadis ESDM, Kepala BPJN, KSOP, Inspektur Tambang dan para pemimpin perusahaan menggelar rapat lanjutan terkait penanganan angkutan batu bara.

Rapat dipimpin Dir Lantas Polda Jambi Kombes Pol Dhafi di Anjungan Kantor KSOP kelas lll Talang Duku, Senin (24/10/22).

Diketahui rapat ini digelar menindaklanjuti Surat Kepala Kepolisian Daerah Jambi Nomor B/1448/DIRES.S/2022/Drtreskrimsus tanggal 13 Oktober 2022.

“Intinya rapat Pembahasan penggunaan Aplikasi Sistem Monitoring Batu bara (Simpang Bara),” ujar Dir Lantas, Selasa malam (25/10/22).

BACA JUGA :  Ini 9 Poin Himbauan Bupati Tanjab Barat Terkait Bulan Suci Ramadhan 1444 Hijriyah

Dijelaskan Dhafi , pihaknya sudah sampaikan di dalam rapat bahwa aplikasi yang digunakan untuk pengaturan lalu lintas terkait angkutan batu bara sudah berjalan dengan baik, yang mana sudah sesuai antara angkutan truk batu bara yang keluar dari mulut tambang sama dengan masuk ke pelabuhan bongkar muat.

“Hingga subuh pukul 05.00 WIB masih terpantau lancar dan tidak boleh melintas,” lanjutnya.

Selanjutnya, Alumni Akpol angkatan 1997 tersebut juga mengatakan ada dibeberapa titik yang menjadi kerawanan, pihaknya sudah berkoordinasi dengan Dishub dan Dinas PU untuk di stanby kan alat berat yang bertujuan jika ada truk batu bara yang patah as langsung digeser agar tidak terjadi kemacetan.

BACA JUGA :  Danrem 042/Gapu Terima Peserta SSDN Program Dikreg Angkatan LXV Lemhanas 2023

“Kita stanby kan beberapa alat di beberapa titik, jadi langsung kita lakukan penindakan terhadap truk batu bara yang patah as,” jelasnya.

“Kita berharap aplikasi Simpang Bara ini dijalankan untuk memantau dan mendata keluar masuk angkutan truk batu bara, imbuhnya. (Dhea)

Print Friendly, PDF & Email

Share :

Baca Juga

Kota Jambi

Anggota Korem 042/Gapu Suntik Vaksin Hepatitis B

Kota Jambi

DPW Partai Nasdem Provinsi Jambi Sembelih 6 Ekor Hewan Kurban

Kota Jambi

Pemkot Jambi Dukung LPAI Gelar Festival Anak Cerdas September Mendatang

Kota Jambi

Astagfirullah……, Terjaring Razia di Tempat Hiburan Malam, Kakek Nenek di Jambi Positif Narkoba

Kota Jambi

Langgar Aturan Jam Malam De’Tones by Afgan Family Karaoke Jambi Disegel

Kota Jambi

Kapolda Bersama Kapolresta Jambi Tinjau Pos Yan Operasi Lilin Siginjai 2021

Kota Jambi

Kodim 0415/Jambi Akan Gelar Lomba Panco, Buruan Daftar

Kota Jambi

Danrem 042/Gapu Hadiri Peresmian Kenaikan Status Rumkit Bratanata Jambi