Hadiri Maulid di Manunggal 2, Bupati : Kita Perlu Pahaman Agama yang Utuh

- Redaksi

Minggu, 24 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Anwar Sadat saat Sambutan Acara Maulid Nabi Muhammad SAW 1443 H di Masjid Jihadus Sholihin Manunggal 2, Sabtu (23/10/21) malam. FOTO : PROKOPIM.

Bupati Anwar Sadat saat Sambutan Acara Maulid Nabi Muhammad SAW 1443 H di Masjid Jihadus Sholihin Manunggal 2, Sabtu (23/10/21) malam. FOTO : PROKOPIM.

KUALA TUNGKAL – Bupati Tanjung Jabung Barat H. Anwar Sadat menyampaikan bahwa saat ini sudah banyak mazhab yang ada di Indonesia, termasuk di Kabupaten Tanjab Barat.

Oleh karena itu kata Bupati berpesan kepada masyarakat perlunya memberi pemahaman agama yang utuh, sehingga masyarakat memiliki panutan dan tidak mudah terombang-ambing dengan pemahaman yang liar.

Hal itu disampaikan Bupati saat hadir pada Acara Peringatan maulid Nabi Muhammad SAW 1443 H di Masjid Jihadus Sholihin Manunggal 2 Kecamatan Tungkal Ilir, Sabtu (23/10/21) malam.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Meski demikian, menurut Bupati, kegiatan yang berkenaan dengan keagamaan di Kabupaten Tanjung Jabung Barat terbilang cukup baik.

Terbukti hampir setiap malam terdapat pengajian pengajian, yang tentunya dapat dimanfaatkan dalam menambah pemahaman ilmu agama.

“Kita manfaatkan untuk mengajari anak-anak kita, jangan sampai anak-anak kita asing sama agama kita sendiri,” tegasnya.

Pada kesempata ini Bupati juga sampaikan bahwa di tahun 2024, Pemkab Tanjab Barat menargetkan mencapai 6000 guru mengaji yang dapat dibantu Pemerintah Daerah.

“Diharapkan ini dapat memotifasi anak-anak kita dan masyarakat untuk mengerti tentang ke agamaan untuk kehidupan sehari,” tambahnya.

Usai sambutan, Bupati juga serahkan bantuan CSR untuk pembangunan masjid Jihadus Sholihin.(*)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Dinas Pendidikan Tanjab Barat Gelar Festival Panen Hasil Belajar Guru Penggerak Angkatan 9
Ketua Komisi II DPRD Tanjab Barat Apresiasi Pelaksanaan Festival Pawai Takbiran Idul Fitri 1445 H
DPRD Tanjab Barat Gelar Paripurna Ketiga Dengarkan Tanggapan Bupati
Puncak Peringatan HBP ke-60 Tahun 2024, Kanwil Kemenkumham Jambi Laksanakan Upacara dan Syukuran
Bupati Tanjab Barat Resmikan TPU Berkah Kapasitas 7.000 Jenazah di Desa Teluk Sialang
Bupati Tanjab Barat Kunjungi Pasien di RSUD KH Daud Arif ; Tersenyum Bersama di Hari Kemenangan
Rayakan Kemenangan Bersama Masyarakat, Bupati Tanjab Barat ; Mohon Maaf Lahir dan Batin
Bupati Tanjabbar Sampaikan Peraturan RTRW di Rakor Lintas Sektoral Rencana Tata Tuang
Berita ini 155 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 1 Mei 2024 - 15:55 WIB

Dinas Pendidikan Tanjab Barat Gelar Festival Panen Hasil Belajar Guru Penggerak Angkatan 9

Minggu, 28 April 2024 - 20:13 WIB

Ketua Komisi II DPRD Tanjab Barat Apresiasi Pelaksanaan Festival Pawai Takbiran Idul Fitri 1445 H

Minggu, 28 April 2024 - 05:57 WIB

DPRD Tanjab Barat Gelar Paripurna Ketiga Dengarkan Tanggapan Bupati

Sabtu, 27 April 2024 - 17:29 WIB

Puncak Peringatan HBP ke-60 Tahun 2024, Kanwil Kemenkumham Jambi Laksanakan Upacara dan Syukuran

Senin, 22 April 2024 - 22:15 WIB

Bupati Tanjab Barat Resmikan TPU Berkah Kapasitas 7.000 Jenazah di Desa Teluk Sialang

Rabu, 10 April 2024 - 19:59 WIB

Bupati Tanjab Barat Kunjungi Pasien di RSUD KH Daud Arif ; Tersenyum Bersama di Hari Kemenangan

Rabu, 10 April 2024 - 01:18 WIB

Rayakan Kemenangan Bersama Masyarakat, Bupati Tanjab Barat ; Mohon Maaf Lahir dan Batin

Rabu, 27 Maret 2024 - 13:02 WIB

Bupati Tanjabbar Sampaikan Peraturan RTRW di Rakor Lintas Sektoral Rencana Tata Tuang

Berita Terbaru

Warga Dusun IV Sigara-gara Protes Rancangan Perdes TPU

Daerah

Warga Dusun IV Sigara-gara Protes Rancangan Perdes TPU

Kamis, 2 Mei 2024 - 18:33 WIB