Kapolda Jambi Tinjau Tempat Isolasi Pasien Covid-19 Grand Malioboro

- Redaksi

Kamis, 29 Juli 2021 - 13:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Jambi Irjen Pol A. Rachmad Wibowo, SIK didampingi Charles Robin Lie saat Meninjau Hotel Grand Malioboro yang dijadikan tempat isolasi bagi pasien Covid-19, Kamis (29/07/21). FOTO : HUMAS

Kapolda Jambi Irjen Pol A. Rachmad Wibowo, SIK didampingi Charles Robin Lie saat Meninjau Hotel Grand Malioboro yang dijadikan tempat isolasi bagi pasien Covid-19, Kamis (29/07/21). FOTO : HUMAS

JAMBI – Kapolda Jambi Irjen Pol A. Rachmad Wibowo, SIK meninjau langsung Hotel Grand Malioboro yang dijadikan tempat isolasi bagi pasien Covid-19, Kamis (29/07/21).

Kapolda Jambi didampingi oleh Karo Ops Kombes Pol Feri Handoko, Kabid Dokkes Kombes Dr. Yulie Diana Koesnin, Dir Lantas Kombes Pol Heru Sutopo, Kapolresta Jambi Kombes Pol Dover Christian dan dihadiri oleh Charles Robin Lie (Bob Bee Builder) pemilik Hotel Grand Malioboro.

Kapolda Rachmad Wibowo menyampaikan bahwa pada hari ini ada lima lokasi yang ditinjau yaitu diantaranya Graha Lansia Talang Banjar, Barak Samapta Talang Banjar, BPSDM Provinsi Jambi, Asrama Haji, terakhir Hotel Grand Malioboro.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

”Total keseluruhan bisa menampung 450 orang pasien Covid-19,” ujar Kapolda.

Kapolda Jambi Irjen Pol A. Rachmad Wibowo, SIK Meninjau Sejumlah Tempat Dijadikan tempat isolasi bagi pasien Covid-19, Kamis (29/07/21).

Dijelaskannya, untuk rincian masing-masing tempat yang akan dijadikan tempat isolasi tersebut yaitu, Graha Lansia sebanyak 40 orang, BPSDM 17 orang, Barak Samapta 13 orang, Asrama haji 208 orang dan Grand Malioboro 72 orang.

Selain itu Jenderal Bintang Dua tersebut juga meninjau masyarakat yang sedang menjalani Isolasi mandiri di Perumahan Artha Auli II Pall Merah dan memberikan semangat, vitamin serta sembako.

”Semoga dengan disediakannya lokasi yang dijadikan tempat isolasi tersebut bisa digunakan untuk masyarakat yang terpapar Covid-19 menjalani Isolasi,” pungkasnya.(Hms/Polri)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Deteksi Dini Potensi Gangguan Kamtibmas, Lapas Kelas IIA Jambi Gelar Razia Blok Hunian Warga Binaan
Resmi Dimulai, Polda Jambi Gelar Operasi Patuh 2025 Libatkan TNI dan Instansi Terkait
Hoaks Cemarkan Nama Baik Putra Jambi, Aktivis HMI Soroti Upaya Provokatif Terhadap Kombes Edi
Petugas dan Warga Binaan Lapas Jambi Jalani Tes Urine Mendadak, Kalapas : Komitmen Nyata Perang Terhadap Narkoba
Tatap Muka bersama Warga SAD, Kapolda Jambi Tegaskan Komitmen Jaga Kamtibmas di Komunitas Suku Anak Dalam
Dukung Asta Cita Program Makan Bergizi Gratis, Kapolda Jambi Laksanakan Ground Breaking Pembangunan SPPG Dapur Sehat Bergizi
Sinergitas TNI-Polri di Jambi Kian Erat, Propam Polda Jambi Ucapkan Selamat Ulang Tahun ke-79 untuk Denpom II/2
Wujud Nyata Kepedulian Polri untuk Masyarakat, Polda Jambi Gelar Bakti Kesehatan dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-79
Berita ini 969 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 Juli 2025 - 17:59 WIB

Deteksi Dini Potensi Gangguan Kamtibmas, Lapas Kelas IIA Jambi Gelar Razia Blok Hunian Warga Binaan

Senin, 14 Juli 2025 - 10:23 WIB

Resmi Dimulai, Polda Jambi Gelar Operasi Patuh 2025 Libatkan TNI dan Instansi Terkait

Sabtu, 12 Juli 2025 - 18:21 WIB

Hoaks Cemarkan Nama Baik Putra Jambi, Aktivis HMI Soroti Upaya Provokatif Terhadap Kombes Edi

Rabu, 9 Juli 2025 - 18:34 WIB

Petugas dan Warga Binaan Lapas Jambi Jalani Tes Urine Mendadak, Kalapas : Komitmen Nyata Perang Terhadap Narkoba

Kamis, 26 Juni 2025 - 20:29 WIB

Tatap Muka bersama Warga SAD, Kapolda Jambi Tegaskan Komitmen Jaga Kamtibmas di Komunitas Suku Anak Dalam

Berita Terbaru