Kunjungi Posko Kebakaran, Fraksi PDI Perjuangan Tanjab Barat Berikan Bantuan

- Redaksi

Minggu, 23 Oktober 2022 - 17:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Hasmely Hasan didampingi Kader BMI saat menyerahkan bantuan. FOTO : Dok PDI Perjuanga

Hasmely Hasan didampingi Kader BMI saat menyerahkan bantuan. FOTO : Dok PDI Perjuanga

TUNGKAL ILIR – Fraksi PDI Perjuangan DPRD Tanjung Jabung Barat memberikan bantuan untuk korban kebakaran di Jalan Hidayah (Lorong Obat Nyamuk) RT.19 Kelurahan Tungkal Harapan dan Lorong Budiman RT. 08 Kelurahan Sriwijaya Kecamatan Tungkal Ilir pada Minggu (16/10/22) lalu.

Sekretaris Fraksi PDI Perjuangan tanjung Jabung barat Hasmely Hasan mengatakan, pemberian bantuan untuk korban kebakaran ini sebagai bentuk kepedulian Fraksi PDI Perjuangan Tanjab Barat kepada para korban.

“Atas nama pengurus DPC PDI Perjuangan Tanjab barat dan anggota DPRD dari fraksi PDI perjuangan kami turut berbela sungkawa atas kejadian yang menimpa masyarakat jln hidayah lorong obat nyamuk ini, semoga bantuan ini dapat bermanfaat untuk para korban.” ucapnya, Minggu (23/10/22).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hasmely menyebutkan, sesuai dengan komitmen partainya, pihaknya akan terus bergerak dan berada di tengah masyarakat untuk membantu yang membutuhkan agar tidak terlalu terbebani, terutama warga yang mengalami musibah.

“Ini merupakan tanggung jawab sosial selaku kader PDI Perjuangan maka fraksi PDI perjuangan terus bekerja sama bergotong royong. Selama kita mampu, kita akan terus aktif bergerak,” pungkasnya.(Dik/Bas)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sejumlah Personel Polres Tanjab Barat Terjaring Razia Satlantas dan Propam
Kapolres Tanjabbar : Operasi Patuh Siginjai 2025 Utamakan Edukasi Kepada Kelompok Masyarakat
Wabup Katamso Buka Training Center Tahap II untuk Persiapan MTQ Provinsi Jambi 2025
Harumkan Nama Sekolah, Dua Siswi SMPN 3 Sabet Juara di OSN Tingkat Provinsi Jambi
Irjen Pol Krisno Keluarkan Maklumat Terkait Karhutla
PT Magnet Berlian Sukses Tour Travel dan Umroh Beri Pelayanan Ekslusif Untuk 90 Jamaah
Kolaborasi Bersama Masyarakat, Pertamina Patra Niaga Kelola Desa Energi Berdikari
Plt Kadis Parpora Angsori : Peserta Tunjukkan Wawasan, Wisata dan Budaya
Berita ini 127 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 14 Juli 2025 - 11:08 WIB

Sejumlah Personel Polres Tanjab Barat Terjaring Razia Satlantas dan Propam

Senin, 14 Juli 2025 - 09:58 WIB

Kapolres Tanjabbar : Operasi Patuh Siginjai 2025 Utamakan Edukasi Kepada Kelompok Masyarakat

Minggu, 13 Juli 2025 - 23:49 WIB

Wabup Katamso Buka Training Center Tahap II untuk Persiapan MTQ Provinsi Jambi 2025

Minggu, 13 Juli 2025 - 21:21 WIB

Irjen Pol Krisno Keluarkan Maklumat Terkait Karhutla

Minggu, 13 Juli 2025 - 11:30 WIB

PT Magnet Berlian Sukses Tour Travel dan Umroh Beri Pelayanan Ekslusif Untuk 90 Jamaah

Berita Terbaru