Lagi, SDN 005/V Kuala Tungkal Dibantu Nakes PKM II Vaksinasi 118 Siswa

- Redaksi

Selasa, 15 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Giat Vaksinasi Siswa SDN 005/V Kuala Tungkal oleh Nakes PKM II dengan dikawal Personil Polres dan Kodim 0419/Tanjab, Selasa (15/2/22). FOTO : BKTM Tungkal IV Kota

Giat Vaksinasi Siswa SDN 005/V Kuala Tungkal oleh Nakes PKM II dengan dikawal Personil Polres dan Kodim 0419/Tanjab, Selasa (15/2/22). FOTO : BKTM Tungkal IV Kota

KUALA TUNGKALVaksinasi terhadap Anak Usia 6-11 Tahun kembali dilaksanakan oleh SD Negeri 005/V Kuala Tungkal, Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Jambi, Selasa (15/2/22).

Dengan dibantu Tim Vaksinator dari PKM Kuala Tungkal II, Personil Polres Tanjung Jabung Barat dan Personil Kodim 0419/Tanjab, vaksinasi yang dilaksanakan untuk kedua kalinya ini, sebanyak 118 Murid SDN 005/V Kuala Tungkal tervaksinasi dosis 1 (satu).

“Hari ini sebanyak 118 Siswa SDN 005 dari kelas 1, 2 dan 5 yang vaksinasi,” ungkap Muzdalifah Al Basrah Kepala SDN 005/V Kuala Tungkal.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepsek menyebutkan hingga saat ini dari 485 Siswa SDN 005/V Kuala Tungkal, 300 diantaranya sudah di vaksinasi dosis 1(Satu). “Jadi masih ada 106 Anak yang belum di vaksin dan 79 lainnya belum mendapatkan izin dari orang tua,” ungkap Kepsek.

Untuk target sendiri sebut Kepsek, hari ini target vaksinasi di SDN 005, sebanyak 176 Siswa. Dikarenakan 58 Siswa masih kondisi sakit jadi hanya 118 Siswa yang bisa di vaksinasi.

“Kenapa Anak – Anak kita ini baru bisa di vaksin Hari ini, karena sebelumnya Anak Kelas 1, 2 dan 5 tersebut mengikuti Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS) yang membutuhkan rentang Waktu minimal 20 Hari sebelum mengikuti vaksin,” jelasnya.

Kepala SDN 005/V Kuala Tungkal Muzdalifah Al Basrah berharap, seluruh Murid tervaksinasi. Sehingga Pembelajaran Tatap Muka bisa dilaksanakan 100 Persen tidak lagi terbatas, seperti yang dilakukan saat ini.

Sebelumnya SDN 005/V Kuala Tungkal sudah melaksanakan vaksinasi terhadap Siswa Kelas 3, 4 dan 6. Vaksinasi yang dilaksanakan Rabu (19/1/22) lalu setidaknya ada 205 Siswa yang di vaksinasi.(Bas)

Ditemani Babinsa dan BKTM, seorang Siswa SDN 005/V saat di vaksinasi. FOTO : Istimewa
Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Berita Terkait

Penjabat Sekda Tanjabbar Irup Peringatan Hardiknas, Begini Pesan Nadiem Anwar Makarim
Himatel Unbari Bersama Bruin Mengungkap Sudut Kota Jambi dengan Segala Rahasianya
Jaksa Kejari Tanjab Barat Inspektur Upacara Peringatan Hardiknas 2024 di Sekolah
Hadiri Pelepasan Siswa SMAN 1 Tanjab Barat, Bupati : Pemerintah Buka Peluang Pendidikan Lanjutan
Pelepasan 314 Siswa, Kepala Smansa Berharap Semuanya Lanjut Kuliah
SMPN 2 Kuala Tungkal Buka Pelayanan Zakat dan Donasi Sembako serta Uang untuk Bantu Sesama
Hasil SNPDB Tiga Siswa SMPN 2 Lulus di MAN Insan Cendekia Jambi
Antisipasi Dini Bullying, Jaksa Sambangi SMKN 2 Tanjab Barat
Berita ini 365 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 18:49 WIB

Himatel Unbari Bersama Bruin Mengungkap Sudut Kota Jambi dengan Segala Rahasianya

Kamis, 2 Mei 2024 - 18:29 WIB

Jaksa Kejari Tanjab Barat Inspektur Upacara Peringatan Hardiknas 2024 di Sekolah

Minggu, 28 April 2024 - 06:11 WIB

Hadiri Pelepasan Siswa SMAN 1 Tanjab Barat, Bupati : Pemerintah Buka Peluang Pendidikan Lanjutan

Sabtu, 27 April 2024 - 15:37 WIB

Pelepasan 314 Siswa, Kepala Smansa Berharap Semuanya Lanjut Kuliah

Sabtu, 23 Maret 2024 - 10:14 WIB

SMPN 2 Kuala Tungkal Buka Pelayanan Zakat dan Donasi Sembako serta Uang untuk Bantu Sesama

Kamis, 21 Maret 2024 - 15:50 WIB

Hasil SNPDB Tiga Siswa SMPN 2 Lulus di MAN Insan Cendekia Jambi

Rabu, 6 Maret 2024 - 16:58 WIB

Antisipasi Dini Bullying, Jaksa Sambangi SMKN 2 Tanjab Barat

Senin, 4 Maret 2024 - 14:35 WIB

Satu Siswi SMPN 2 Kuala Tungkal Terbaik Satu Tes Akademik PPDB di SMA Titian Teras

Berita Terbaru