Mahasiswa Ilmu Komunikasi USM Kampanyekan “Let’s Talk About ILKOM USM”

- Redaksi

Minggu, 7 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mahasiswa Ilmu Komunikasi USM Kampanyekan “Let’s Talk About ILKOM USM”. FOTO : Ist

Mahasiswa Ilmu Komunikasi USM Kampanyekan “Let’s Talk About ILKOM USM”. FOTO : Ist

SEMARANG – Mahasiswa S1 Ilmu Komunikasi Universitas Semarang (USM)  yang berjumlah 10 mahasiswa melakukan kampanye “Let’s Talk About Ilkom USM” pada Minggu (7/7/24)

Kampanye ini merupakan kegiatan dengan tujuan untuk mengenal lebih dalam Jurusan Ilmu Komunikasi di Universitas Semarang.

Mahasiswa Ilmu Komunikasi Universitas Semarang memanfaatkan event mingguan Car Free Day (CFD) untuk melakukan kegiatan kampanye “Let’s Talk About Ilkom USM” yang diikuti oleh mahasiswa Ilmu Komunikasi, Mayarakat Umum dari anak-anak, remaja, hingga dewasa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan dibuka dengan orasi yang dilakukan oleh Inge Bella. Acara ini dilaksanakan untuk memutuskan stigma pada masyarakat mengenai Jurusan Ilmu Komunikasi yang hanya belajar Berbicara, Kampanye ini memberikan pengenalan lebih luas mengenai jurusan Ilmu Komunikasi yang juga belajar Publik Speaking, Publik Relation, Fotografi, dan Brodcasting.

Kampanye yang berlangsung selama 2 jam ini sangat menarik perhatian pengunjung CFD, belum lagi dengan Games yang kami adakan, yaitu Letus Balon yang dapat menarik perhatian pengunjung CFD. Pada saat melakukan games letus balon terdapat pesan edukasi tentang Ilmu Komunikasi yang bertujuan untuk memberikan pengetahuan kepada Masyarakat mengenai Ilmu Komunikasi Universitas Semarang. Sehingga diharapkan dapat merubah stigma masyarakat mengenai Jurusan Ilmu Komunikasi Universitas Semarang.

“Saya baru tahu ternyata Ilmu Komunikasi tidak hanya belajar mengenai publik speaking, ternyata banyak sekali yang dipelajari dan seru.” Ujar Zahro salah satu yang mengikuti kampanye kami.

Tidak hanya games pada kampanye in menyiapkan Papan Kesan Pesan, sehingga masyarakat dapat memberikan respon pada kegiatan ini.

“Wiih keren campaign nya sangat menyala, semangat!!!” tulis ninis salah satu pengunjung yang ikut dalam kegiatan kampanye.

“Seru gamesnya walaupun agak kaget” tulis silvia yang juga pengunjung yang ikut dalam kegiatan kampanye. (Annisa Ika Nur Fatha)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Annisa Ika Nur Fatha

Sumber Berita : Mahasiswa Komunikasi USM

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Peresmian Terminal LPG Bima : Komitmen Pertamina Perkuat Infrastruktur Energi Nasional di Indonesia Timur
Dilantik Prabowo, UAS-Katamso Resmi Pimpin Tanjab Barat Hingga 2030
Pemerintah Siap Lindungi Jemaah Haji dan Petugas Haji Tahun 2025 ke dalam Progam JKN
Dua Rest Area Turut Dibangun, Pengerjaan Jalan Tol Betajam Seksi 4 Capai 68 Persen
Peduli Terhadap Gizi Anak, Kodim 0416/Bute Kembali Gelar Program Dapur Masuk Sekolah di Madrasah
Pastikan Stok dan Stabilisas Harga Beras Jelang Ramdhan, Subdit Indagsi Ditreskrimsus Polda Jambi Cek ke Gudang Bulog
Resmi! DPRD Sumut Tetapkan Bobby Nasution-Surya Sebagai Gubernur Dan Wagub Terpilih
Lusa, 9 Kecamatan di Tanjab Barat akan Mengalami Pemadaman Listrik
Berita ini 63 kali dibaca
Ikuti Terus Berita Terkini Terkait Peristiwa, Pilkada 2024, Kriminal, Edukasi dan lainnya dari LintasTungkal.com setiap harinya.

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 07:02 WIB

Peresmian Terminal LPG Bima : Komitmen Pertamina Perkuat Infrastruktur Energi Nasional di Indonesia Timur

Kamis, 20 Februari 2025 - 18:16 WIB

Dilantik Prabowo, UAS-Katamso Resmi Pimpin Tanjab Barat Hingga 2030

Selasa, 18 Februari 2025 - 18:18 WIB

Pemerintah Siap Lindungi Jemaah Haji dan Petugas Haji Tahun 2025 ke dalam Progam JKN

Jumat, 14 Februari 2025 - 19:15 WIB

Dua Rest Area Turut Dibangun, Pengerjaan Jalan Tol Betajam Seksi 4 Capai 68 Persen

Jumat, 14 Februari 2025 - 18:15 WIB

Peduli Terhadap Gizi Anak, Kodim 0416/Bute Kembali Gelar Program Dapur Masuk Sekolah di Madrasah

Berita Terbaru