Musibah Kebakaran Hanguskan Rumah Warga Desa Karya Maju Pengabuan

- Redaksi

Rabu, 7 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dok. Musibah Kebakaran Hangusnkan Rumah Warga Desa Karya Maju Pengabuan. FOTO : Polsek Pengabuan

Dok. Musibah Kebakaran Hangusnkan Rumah Warga Desa Karya Maju Pengabuan. FOTO : Polsek Pengabuan

PENGABUAN – Peristiwa kebakaran rumah penduduk kembali terjadi di Kecamatan Pengabuan, Kabuapten Tanjab Barat.

Kali ini menimpa Rumah milik Jali (70), warga RT. 06 Dusun Mulia, Desa Karya Maju, Kecamatan Pengabuan.

Kapolres Tanjab Barat AKBP Muharman Arta, SIK melalui Kapolsek Pengabuan AKP Edi Purnawan, SH mengatakan kebakaran tersebut terjadi pada Rabu tanggal 07 Desember 2022, sekira pukul 13.10 WIB.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dugaan sementara kebakaran barasal dari obat nyamuk bakar,” kata Kapolsek Pengabuan dikonfirmasi, Rabu .

Kapolesk mengatakan rumah terbakar semi permanen terbuat dari kayu atap seng itu hanya sebagian dari lantai ke atas.

Rumah dihuni oleh korban Jali bersama istri Mastaniah (62) dan anaknya Salihin (23).

Kapolsek menyatakan tidak ada korban jiwa dalam persitiwa tersebut.

Hanya saja korban Jali mengalai luka bakar di dalam rumah, karena tidak dapat menyelamatkan diri saat terjadi kebakaran.

“Beliau sedang sakit, sementara istri dan anaknya sedang bepergian,” terang Kapolsek Pengabuan.

Api berhasil dipadamkan oleh masyarakat dibantu Bhabinkamtibmas, Babinsa dan Kepala Dusun dengan peralatan seadanya berupa ember.

“Saat ini korban Jali sedang dilakukan perawatan di Puskesmas Rawat Inap Teluk Nilau dengan di dampingi keluarganya,” tutup Kapolsek Pengabuan. (Ngah)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Kapolres Tanjab Barat Jelaskan Motif Pembunuhan di Batang Asam
Diduga Korban Tabrak Lari. Truk Pasir Timpa Sepeda Motor
Jasad Seorang Nelayan Kuala Tungkal Yang Tenggelam di Ambang Luar Ditemukan
Terseret Arus, Seorang Nelayan Kuala Tungkal Diduga Tenggelam di Perairan Bouye Ambang Luar
Satu Orang Meninggal dalam Insiden Sumur Minyak Ilegal Meledak di Batangahri
Warga Desa Kuala Dasal Temukan Bayi Laki-laki di dalam Tas Terletak di Pos
Nekat Terjun ke Sungai Akan Ditangkap BNN, Seorang Diduga Pengedar Narkoba di Kuala Tungkal Meninggal Dunia
Seorang Pria Dilaporkan Tenggelam Saat Berenang di Lokasi Banjir Tepi Sungai Batanghari
Berita ini 352 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 13 Maret 2024 - 22:46 WIB

Kapolres Tanjab Barat Jelaskan Motif Pembunuhan di Batang Asam

Senin, 26 Februari 2024 - 01:01 WIB

Diduga Korban Tabrak Lari. Truk Pasir Timpa Sepeda Motor

Selasa, 13 Februari 2024 - 18:41 WIB

Jasad Seorang Nelayan Kuala Tungkal Yang Tenggelam di Ambang Luar Ditemukan

Senin, 12 Februari 2024 - 19:48 WIB

Terseret Arus, Seorang Nelayan Kuala Tungkal Diduga Tenggelam di Perairan Bouye Ambang Luar

Minggu, 11 Februari 2024 - 01:03 WIB

Satu Orang Meninggal dalam Insiden Sumur Minyak Ilegal Meledak di Batangahri

Jumat, 2 Februari 2024 - 19:32 WIB

Warga Desa Kuala Dasal Temukan Bayi Laki-laki di dalam Tas Terletak di Pos

Minggu, 28 Januari 2024 - 12:55 WIB

Nekat Terjun ke Sungai Akan Ditangkap BNN, Seorang Diduga Pengedar Narkoba di Kuala Tungkal Meninggal Dunia

Sabtu, 13 Januari 2024 - 09:51 WIB

Seorang Pria Dilaporkan Tenggelam Saat Berenang di Lokasi Banjir Tepi Sungai Batanghari

Berita Terbaru