Pembangunan Jalan Teluk Nilau Akan Dilanjutkan Sepanjang 12 KM

- Redaksi

Jumat, 12 Juni 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Provinsi Jambi M. Fauzi

FOTO : Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Provinsi Jambi M. Fauzi

KUALA TUNGKAL – Pembangunan jalan provinsi dari Simpang Teluk Nilau menuju Kecamatan Senyerang hingga Tebing Tinggi di Kabupaten Tanjung Jabung Barat yang kondisinya memperhatinakan kembali akan diperpanjang.

Itu diungkapkan Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Provinsi Jambi Ir. M. Fauzi, MT dikonfirmasi mengatakan bahwa jalan tersebut akan dilanjutkan pada tahun 2020 ini.

“Akan kita lanjutkan dengan angggaran kurang lebih 14 miliyar,” kata Fauzi di Kuala Tungkal, Selasa (09/06/20).

Ia menyebutkan bahwa jalan yang akan di bangun ini sepanjang 32,5 KM, yang telah selesaikan diangun sepanjang 10 kilo lebih.

“Rencana tahun ini kita lanjutkan pembangunannya sepanjang 12 KM dan sisa 10 KM nya lagi akan kita anggaran untuk tahun 2021,” jelaanya.

Disinggung kapan pelaksanaan nya akan dimulai, kata Fauzi akan dilakukan segera mungkin, karena saat ini proses kontrak sedang ditanda tangani.

BACA JUGA :  Poktan Desa Badang Sampaikan Tuntutan Ke PT DAS Usai Tolak Kesepakatan Rp22 Miliar

” Untuk kelanjutan pembangunan jalan simpang teluk nilau ini sebenarnya sudah dianggaran dari kemarin-kemarin, namun dengan ada Refusing terkait Covid-19 dana tersebut mengalami reasionalisasi,” akuinya.

Selain jalan, kata Fauzi lagi Dinas PUPR Provinsi pada tahun 2020 juga akan pembangunan jembatan di Parit 6 dengan dana 15 miliyar.(mir)

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Poktan Desa Badang Sampaikan Tuntutan Ke PT DAS Usai Tolak Kesepakatan Rp22 Miliar
KPU Tanjab Barat Tetapkan Zona Larangan Pemasangan APK Pemilu 2024
APBD Tanjabbar Tahun 2024 Diproyeksi Defisit Rp92 Miliar
Satu Pejabat RSUD KH Daud Arif Memilih Mundur, Ada Apa?
BNNK Tanjab Timur Apresiasi Pemkab Tanjab Barat Tes Urine Pejabat dan ASN
Wujudkan Keindahan Kota, Perakim Tanjabbar Pasang 4.778 Lampu Penerangan Jalan
BREAKING NEWS : Usai Upacara HUT Korpri, Ratusan ASN Tanjab Barat Kaget Dites Urine Mendadak
Puluhan Pelamar PPPK di Tanjab Barat Dinyatakan Gugur, Ini Masalahnya
Berita ini 686 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 4 Desember 2023 - 19:58 WIB

Gubernur Al Haris Buka Peringatan Hari Jalan Nasional BPJN Jambi 

Sabtu, 25 November 2023 - 02:12 WIB

Tok! Prof Helmi Rektor UNJA Terpilih Periode 2024-2028

Kamis, 23 November 2023 - 18:23 WIB

BNNP Jambi Musnahkan 10,7 Kg Sabu dan Ribuan Pil Ekstasi Hasil Tangkapan Oktober-November

Selasa, 21 November 2023 - 19:29 WIB

Ini Daftar Penerima Anugrah Keterbukaan Informasi Badan Public se Provinsi Jambi Tahun 2023

Selasa, 21 November 2023 - 00:45 WIB

UIN Jambi Kembali Buka Penjaringan Pendaftaran Balon Rektor, Ini Syarat dan Ketentuannya

Minggu, 19 November 2023 - 01:24 WIB

2 Mahasiswa Kedokteran UNJA Raih Juara 2 IMO Ke-13 Tingkat Nasional

Jumat, 3 November 2023 - 11:11 WIB

Ada Program Pemutihan Pajak Kendaraan Bermotor di Jambi Hingga Desember 2023

Minggu, 29 Oktober 2023 - 19:23 WIB

Jadi Tuan Rumah STQH Tingkat Nasional ke XXVII, Al Haris : Pemprov Jambi Siap Berikan yang Terbaik

Berita Terbaru

Gubernur Jambi DR H Al Haris. FOTO : Dhea

Provinsi Jambi

Gubernur Al Haris Buka Peringatan Hari Jalan Nasional BPJN Jambi 

Senin, 4 Des 2023 - 19:58 WIB