Percepat Herd Immunity Polsek Telanaiura Gencar Vaksinasi Massal

- Redaksi

Jumat, 5 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polsek Telanaipura Melaksanakan Vaksinasi Massal bertempat di Mapolres Telanaipura dan MCC, Jumat (5/11/21). FOTO : Noval

Polsek Telanaipura Melaksanakan Vaksinasi Massal bertempat di Mapolres Telanaipura dan MCC, Jumat (5/11/21). FOTO : Noval

KOTA JAMBI – Polsek Telanaipura melaksanakan Vaksinasi Massal membantu program pemerintah dalam upaya untuk mencapai kekebalan kelompok atau herd immunity bertempat di Mapolsek Telanaipura dan MCC, Jumat (5/11/21).

Kapolsek telanai pura  AKP Yumika Putra, SH, MH mengatakan pelaksanakan vaksin massal pada hari ini di lakukan sebanyak sebanyak 300 dosis.

Dikatakannya kegiatan ini vaksinasi di Polsek Telanaipura digelar selama 2 hari bekerjasama dengan Polresta Jambi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dikatakannya masyarakat tidak perlu takut untuk mengikuti vaksinasi, dengan vaksin masyarakat turut serta dalam membantu pemerintah dalam rangka percepatan penanganan Covid-19.

Karena itu dirinya berharap kepada yang belum ikut vaksin agar segera ikut vaksin untuk mendapatkan herd immunity.

“Vaksinasi ini penting bagi masyarakat guna meningkatkan kekebalan komunitas kelompok,” ujarnya.

Ia menambahkan, masyarakat yang sudah menjalani vaksinasi agar tetap mematuhi 5M demi menekan laju penyebaran virus corona. Yaitu dengan memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, menghindari kerumunan, dan mengurangi mobilitas, pungkasnya. (Val)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Karo SDM Buka Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Lingkup Polda Jambi Tahun 2024
Tekan Angka Kriminalitas dan Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif, Ini yang Dilakukan Polsek Jambi Timur
Demi Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 1445 H, Aktivitas Mobilisasi Angkutan Batu Bara Dihentikan Sementara
Turun ke Jalan, Dansat Brimob Polda Jambi bersama Bhayangkari Bagikan Takjil ke Warga Jelang Buka Puasa
Pemerintah Kota Jambi Borong Penghargaan dari APJII
Ditpolairud Polda Jambi Siagakan Personel SAR dan Gelar Peralatan Siaga Bencana
Kendalikan Inflasi, Pemkot Jambi Gelar Gebyar Ramadan
Laksanakan Binrohtal, Dirpolairud Polda Jambi Ingatkan Personel Untuk Rajin Beribadah
Berita ini 165 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 18 April 2024 - 13:15 WIB

Karo SDM Buka Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Lingkup Polda Jambi Tahun 2024

Senin, 1 April 2024 - 12:23 WIB

Demi Kelancaran Arus Mudik dan Balik Idul Fitri 1445 H, Aktivitas Mobilisasi Angkutan Batu Bara Dihentikan Sementara

Rabu, 27 Maret 2024 - 12:34 WIB

Turun ke Jalan, Dansat Brimob Polda Jambi bersama Bhayangkari Bagikan Takjil ke Warga Jelang Buka Puasa

Rabu, 20 Maret 2024 - 19:18 WIB

Pemerintah Kota Jambi Borong Penghargaan dari APJII

Selasa, 19 Maret 2024 - 19:37 WIB

Ditpolairud Polda Jambi Siagakan Personel SAR dan Gelar Peralatan Siaga Bencana

Senin, 18 Maret 2024 - 13:57 WIB

Kendalikan Inflasi, Pemkot Jambi Gelar Gebyar Ramadan

Kamis, 14 Maret 2024 - 17:22 WIB

Laksanakan Binrohtal, Dirpolairud Polda Jambi Ingatkan Personel Untuk Rajin Beribadah

Minggu, 10 Maret 2024 - 14:05 WIB

Sambut Bulan Puasa, Pelindo Jambi Bersih-bersih Masjid

Berita Terbaru