PT LPPPI dan PT WKS Tabur 20.000 Benih Ikan di Sungai Pengabuan

- Editor

Kamis, 31 Agustus 2023 - 11:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dokumen Kegiatan PT LPPPI dan PT WKS Tabur 20.000 Benih Ikan di Sungai Pengabuan. FOTO : HUMAS

Dokumen Kegiatan PT LPPPI dan PT WKS Tabur 20.000 Benih Ikan di Sungai Pengabuan. FOTO : HUMAS

TEBING TINGGI – Pimpinan PT Lontar Papyrus Pulp and Paper Industry (PT. LPPPI) dan PT Wirakarya Sakti (WKS) didampingi kepala Desa Teluk Pengkah, perwakilan Kantor Syahbandar Operasional Pelabuhan (KSOP), serta tokoh masyarakat Kecamatan Tebing Tinggi melakukan restocking (penaburan) 20.000 ekor benih ikan di Sungai Pengabuan (Tungkal), Kecamatan Tebing Tinggi, Rabu (30/8/23).

Penaburan bibit ikan ini dilakukan dalam rangka meningkatkan stok sumber daya perikanan di sungai yang ada di Kecamatan Tebing Tinggi, sumber produksi perikanan tangkap dan sebagai stok ikan untuk konsumsi masyarakat, jenis ikan yang di tabur adalah lele, jelawat, nilem dan gurame.

BACA JUGA :  Peringati HUT ke-2 Garpu, Hairan dan Pengurus Partai NasDem Gelar Syukuran

Kepala Desa Teluk Pengkah Bpk Akhmat Thamrin mengapresiasi kegiatan penaburan benih ikan ini dan semoga kegiatan ini membawa dampak yang lebih baik kepada masyarakat disepanjang aliran sungai khususnya di Desa Teluk Pengkah. Dalam hal ini kami atas nama masyarakat Desa Teluk Pengkah mengucapkan terimakasih atas program dari PT LPPPI dan PT WKS ini.

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Penulis : Abas

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Linatastungkal

Berita Terkait

HUT Lalu Lintas ke-68, Kapolres Tanjabbar : Niatkan Tugas Sebagai Sarana Ibadah
Wabup Hairan Hadiri Sosialisasi Perizinan Air Tanah Berbasis OSS-RBA
PetroChina Tandatangani PKS Program Beasiswa dan Penanganan Stunting di Tanjab Barat
Peduli Terhadap Pendidikan di Tanjab Barat, PetroChina Berikan Bantuan Beasiswa Bernilai Fantastis
Himpunan Keluarga Melayu Tanjabbar Menolak Relokasi Masyarakat di Rempang Galang
Polres Tanjab Barat dan Pemda Sosialisasikan Bahaya Narkoba Sejak Dini Terhadap Siswa Sekolah Dasar
Sosialisasi Bahaya Narkoba di SDN 24 Kuala Tungkal, Upaya Timdu Selamatkan Generasi Penerus Bangsa
Pengumuman Penerimaan PPPK Pemerintah Kabupaten Tanjab Barat Tahun 2023
Berita ini 97 kali dibaca
Jika Anda punya informasi kejadian/peristiwa/rilis atau ingin informasi lainnya? Silakan kirim ke email lintastungkal@gmail.com (mohon dilampirkan data diri)

Berita Terkait

Sabtu, 23 September 2023 - 19:23 WIB

Jalankan Perintah Prabowo Arenas 08 Bagikan Makanan Susu dan Pengobatan Gratis

Sabtu, 23 September 2023 - 11:44 WIB

Tiga Pesan Besar Gubernur Jambi Al Haris ke Pj Bupati Merangin

Sabtu, 23 September 2023 - 01:05 WIB

KIM Kelurahan Betara Kiri Ikusti Sosialisasi dan Pelatihan Penggunaan Website

Jumat, 22 September 2023 - 11:30 WIB

Pemerintah Ganti Warna Seragam Linmas dari Hijau Jadi Abu-abu

Jumat, 22 September 2023 - 00:08 WIB

Wabup Hairan Hadiri Sosialisasi Perizinan Air Tanah Berbasis OSS-RBA

Kamis, 21 September 2023 - 11:39 WIB

PetroChina Tandatangani PKS Program Beasiswa dan Penanganan Stunting di Tanjab Barat

Kamis, 21 September 2023 - 11:26 WIB

Peduli Terhadap Pendidikan di Tanjab Barat, PetroChina Berikan Bantuan Beasiswa Bernilai Fantastis

Kamis, 21 September 2023 - 10:45 WIB

Himpunan Keluarga Melayu Tanjabbar Menolak Relokasi Masyarakat di Rempang Galang

Berita Terbaru