Refleksi Satu Tahun UAS-Hairan Tasyakuran Santap Kuliner Gratis

- Redaksi

Sabtu, 26 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Didampingi Wabup Hairan dan Unsur Forkopimda, Bupati H Anwar Sadat menyicipi Kuliner yang dibagikan kepada Warga

Didampingi Wabup Hairan dan Unsur Forkopimda, Bupati H Anwar Sadat menyicipi Kuliner yang dibagikan kepada Warga

KUALA TUNGKAL – Masa kepemimpinan Anwar Sadat – Hairan sebagai Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Jambi genap berusia 1 (Satu) Tahun, Sabtu (26/2/22). Sebagai bentuk rasa syukur, UAS – Hairan menggelar tasyakuran dengan menyantap Kuliner gratis bersama Masyarakat di Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Masyarakat yang datang boleh menyantap sepuasnya Kuliner yang telah disediakan. Mulai dari Sate, Tekwan, dan Jajanan khas Kabupaten Tanjung Jabung Barat lainnya yang disiapkan Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat mealui OPD terkait dalam selamatan refleksi satu Tahun UAS – Hairan.

“Terima kasih kegiatan Hari ini disambut baik oleh Masyarakat. Kedepan momen seperti ini masih kita perbincangkan dengan teman – teman seluruh OPD apakah nantinya dibuat dengan Skema Car Free Day sebulan sekali,” ucap H. Anwar Sadat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan seperti ini sebut Anwar Sadat, sebagai upaya Pemerintah memicu Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Maka dari itu kedepan diharapkan dapat terlaksana secara simultan.

“Mudahan – mudahan kedepan kita bisa menyediakan tempat dan dibuka secara simultan sehingga Masyarakat terapresiasi menjajakan kuliner,” ucap Bupati.(Bas)

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Berita Terkait

Refleksi Capaian Pembangunan 2 Tahun UAS-HAIRAN
Ini Personil Basarnas Jambi yang Pertama Kali Tiba di Lokasi Heli Polda Jambi Mendarat Darurat di Kerinci
Turki Dilanda Gempa, 20 Mahasiswa Asal Jambi Dalam Kondisi Aman
Rusdi Hartono Lantikan 178 Bintara Polri di SPN Polda Jambi
Kerumunan Warga Ganggu Proses Pemadaman Bupati Imbau Tinggalkan Kebiasaan Itu
Penjelasan Pengamat Hukum dan Kriminolog UI Terkait Pembebasan Napi Korupsi
Mantap! Briket Pelepah Pinang Rengas Lestasi Desa Teluk Kulbi Resmi Kantongi HKI
Rumah Tuo Bangunan Kayu Berumur 300 Tahun di Jangkat Ini Pernah Diteliti Wisatawan Swiss
Berita ini 183 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 26 Februari 2023 - 12:28 WIB

Refleksi Capaian Pembangunan 2 Tahun UAS-HAIRAN

Jumat, 24 Februari 2023 - 14:22 WIB

Ini Personil Basarnas Jambi yang Pertama Kali Tiba di Lokasi Heli Polda Jambi Mendarat Darurat di Kerinci

Minggu, 12 Februari 2023 - 20:02 WIB

Turki Dilanda Gempa, 20 Mahasiswa Asal Jambi Dalam Kondisi Aman

Rabu, 21 Desember 2022 - 20:35 WIB

Rusdi Hartono Lantikan 178 Bintara Polri di SPN Polda Jambi

Jumat, 21 Oktober 2022 - 12:00 WIB

Kerumunan Warga Ganggu Proses Pemadaman Bupati Imbau Tinggalkan Kebiasaan Itu

Rabu, 7 September 2022 - 14:41 WIB

Penjelasan Pengamat Hukum dan Kriminolog UI Terkait Pembebasan Napi Korupsi

Sabtu, 13 Agustus 2022 - 07:57 WIB

Mantap! Briket Pelepah Pinang Rengas Lestasi Desa Teluk Kulbi Resmi Kantongi HKI

Senin, 27 Juni 2022 - 00:21 WIB

Rumah Tuo Bangunan Kayu Berumur 300 Tahun di Jangkat Ini Pernah Diteliti Wisatawan Swiss

Berita Terbaru