Sebanyak 55 Botol Miras Cap Tikus Dimusnahkan Petugas Gabungan

- Redaksi

Jumat, 22 Oktober 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Pemusnakan 55 Botol Miras Cap Tikus oleh Petugas Gabungan dengan cara ditumpahkan ke sungai di Desa Laluin Kec. Kayoa Selatan Kab. Halmahera Selatan Prov. Maluku Utara, Kamis (21/10/21).

FOTO : Pemusnakan 55 Botol Miras Cap Tikus oleh Petugas Gabungan dengan cara ditumpahkan ke sungai di Desa Laluin Kec. Kayoa Selatan Kab. Halmahera Selatan Prov. Maluku Utara, Kamis (21/10/21).

SUARA TNI – Anggota Pos Kayoa Satgas Pamrahwan Maluku Utara Yonif Raider Khusus 732/Banau dipimpin Sertu Kristian Purba bersama 3 orang anggota melaksanakan pemusnahan Miras jenis Cap Tikus di Desa Laluin Kec. Kayoa Selatan Kab. Halmahera Selatan Prov. Maluku Utara, Kamis (21/10/21).

Sebanyak 55 Botol Botol Miras Cap Tikus dimusnahkan dengan cara ditumpahkan ke sungai.

Pemusnahkan dilakukan sebagai salah satu upaya agar masyarakat tidak ada lagi yang memproduksi Cap Tikus, karna Miras memberikan berdampak negatif bagi masyarakat yang mengonsumsinya, yaitu hilangnya akal sehat dan tidak baik bagi kesehatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Oleh karena itu Satgas Pamrahwan Maluku Utara Yonif Raider Khusus 732/Banau SSK IV Pos Kayoa bersama Sekcam Kayoa Selatan, Kapolsek Kayoa, Kepala Desa Laluin, Babinsa Kayoa Selatan, Babinkamtibmas Kayoa Selatan, dan Masyarakat Desa Laluin memusnahkan miras bersama-sama,” ungkap Sertu Kristian Purba.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

5 Prajurit TNI AD terima Piagam dan Plakat dari Dandim 0419/Tanjab
Manunggal dengan Alam, Kodim 0419/Tanjab Inisiasi penanaman Mangrove
Danrem 042/Gapu resmikan Koramil 419-05/Geragai dan Koramil 419-06/Rantau Rasau ; Permudah pembinaan teritorial
Komitmen TNI bebas Narkoba, Kodim 0419/Tanjab Gelar Penyuluhan P4GN dan Tes Urine Prajurit
Denpal II/2 Jambi melaksanakan Yanhar Triwulan IV di Kodim 0419/Tanjab
Apel gelar pasukan Kodim 0419/Tanjab turunkan 230 personel pengamanan Pilkada di Tanjabbar dan Tanjabtim
Bakti Sosial Kodim 0419/Tanjab Tingkatkan Ekonomi Kesehatan di Wilayah 3T dan Kumuh
Pewira hingga Staf Kodim 0419/Tanjab Jalani Tes Kesegaran Jasmani Periodik II Tahun 2024
Berita ini 139 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 23 Desember 2024 - 14:35 WIB

5 Prajurit TNI AD terima Piagam dan Plakat dari Dandim 0419/Tanjab

Kamis, 19 Desember 2024 - 12:59 WIB

Manunggal dengan Alam, Kodim 0419/Tanjab Inisiasi penanaman Mangrove

Kamis, 12 Desember 2024 - 17:49 WIB

Danrem 042/Gapu resmikan Koramil 419-05/Geragai dan Koramil 419-06/Rantau Rasau ; Permudah pembinaan teritorial

Rabu, 4 Desember 2024 - 20:57 WIB

Komitmen TNI bebas Narkoba, Kodim 0419/Tanjab Gelar Penyuluhan P4GN dan Tes Urine Prajurit

Senin, 2 Desember 2024 - 18:46 WIB

Denpal II/2 Jambi melaksanakan Yanhar Triwulan IV di Kodim 0419/Tanjab

Berita Terbaru

Presiden Prabowo Subianto bersama Menko Perekonomian Airlangga Hartarto di Brasil, Minggu (17/11/2024). Indonesia Resmi Bergabung Menjadi Anggota Penuh BRICS. Apa risikonya?(Dok. Setpres/kompascom)

Nasional

Mengenal BRICS dan Konsekuensinya Jika Indonesia Bergabung

Senin, 13 Jan 2025 - 19:24 WIB

Ini 3 Ranperda yang Disahkan DPRD Jambi Jadi Perda. FOTO : HMS

Provinsi Jambi

Ini 3 Ranperda yang Disahkan DPRD Provinsi Jambi Jadi Perda

Senin, 13 Jan 2025 - 18:26 WIB