Sekda Lantik Pejabat Administrator, Pengawas dan Guru, Ini Nama-Namanya

- Redaksi

Kamis, 14 Desember 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekda H. Agus Sanusi Saat MelakukanPelantikan Adminiatrator, Pengawas dan Guru di lingkup Pemkab Tanjab Barat, Kamis (14/12/23). FOTO : Ngah/LT

Sekda H. Agus Sanusi Saat MelakukanPelantikan Adminiatrator, Pengawas dan Guru di lingkup Pemkab Tanjab Barat, Kamis (14/12/23). FOTO : Ngah/LT

KUALA TUNGKAL – Sekretaris Daerah Kabupaten Tanja Barat H. Agus Sanusi melantik puluhan Pejabat Adminiatrator, Pengawas dan Guru di lingkup Pemkab Tanjab Barat, Kamis (14/12/23).

Pelantikan berlangsung di Aula Lantai 2 BKPSDM Tanjab Barat dihadiri, Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan dan Kepala BKPSDM Tanjab Barat serta rohaniawan.

Pejabat Adiministrator dan Pengawas

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pelantikan berdasarkan Keputusan Menteri Dalam Negeri tanggal 9 November 2023 tentang pengangkatan dalam jabatan administrator.

  1. Hassob Al Hoesairy, SE : Kepala Bidang Pelayanan Pencatatan Sipil Dinas Dukcapil Tanjung Jabung Barat
  2. Sri Mahmudah, SE : Kepala Bidang Pemanfaatan Data dan Inovasi Pelayanan Dinas Dukcapil
  3. Mawarti, SE : Kepala Sub Bagian Keuangan Dukcapil

Tenaga Pendidik/Guru

Pelantikan berdasarkan Keputusan Bupati Tanjung Jabung Barat Nomor 603/Kep.Bup/BKPSDM/2023 tentang Pengangkatan Pertama Pegawai Negeri Sipil dalam Jabatan Fungsional Guru.

  1. Minasri, S. Pd : Guru Ahli pertama SD Negeri 146 Senyerang Kecamatan Senyerang
  2. M Suyuti S.Pd, SD : Guru ahli pertama SD Negeri 76 Teluk nilau Kecamatan pengabuan
  3. Abdul Wahab S.Pd :  guru ahli pertama SMP Negeri 4 merlung Kecamatan Merlung
  4. Zulkifli SPD jabatan baru guru ahli pertama SD Negeri 104 Betara Kiri Kecamatan Kuala Utara
  5. Nurbaiti, S. Pd Guru ahli pertama SD Negeri 11 Teluk Nilau Kecamatan Pengabuan
  6. Sumiati, S. Pd : Guru Ahli pertama SD Negeri 93 Betara  Kecamatan Betara
  7. Hadi Surahman, S. Pd. I : Guru ahli pertama SD Negeri 17 Kuala Tungkal Kecamatan Tungkal Ilir
  8. Mashudi, S. Pd, SD : G uru ahli pertama SD Negeri 98 Parit Pudin Kecamatan Pengabuan
  9. Muflihan Rohayati, S. Pd, SD Guru ahli pertama SD Negeri 150 Kemang Manis Kecamatan Muara Papalik
  10. Muhammad Effendi S. Pd, SD : Guru ahli pertama SD Negeri 46 Bram Itam Kanan Kecamatan Bram Itam
  11. Nolo Satria, S. Pd : Guru ahli pertama SDN 69 Lubuk bernai Kecamatan Batang asam
  12. Lukita purnama S.Pd jabatan baru guru ahli pertama SMP Negeri 4 Kuala Tungkal Kecamatan Tungkal Ilir
  13. Nurhayati SPD jabatan baru guru ahli pertama SDN 39 Tungkal 1 Kecamatan Tungkal Ilir
  14. Nurwasilah S. Pd, SD Guru ahli pertama SDN 195 Pinang Merah Kecamatan Betara
  15. Rahmi Aida, S. Pd, SD Guru ahli pertama SDN 96 Senyerang Kecamatan senyerang
  16. Rinawati S.pd SD Guru ahli pertama SDN 157 Kuala Tungkal Kecamatan Tungkal Ilir
  17. Yanti Ristaunali S S. Pd, SD :  Guru ahli pertama SDN 190 Kuala Tungkal Kecamatan Tungkal Ilir
  18. Sapri Robby Mardani S. Pd : Guru ahli pertama SMP Negeri 1 atap tiga Tungkal Ulu Kecamatan Batang asam
  19. Teguh Santoso S. Pd : uru ahli pertama SMP Negeri 5 merlung Kecamatan merlung
  20. Mistirah, S. Pd Guru ahli pertama SDN nomor 60 Parit Panglong Kecamatan Betara
  21. Wahyu Indah Aprianti S. Pd : Guru ahli pertama SDN 73 Kuala Tungkal Kecamatan Tungkal Ilir
  22. Yuli Handayani S. Pd : guru ahli pertama SDN 8 merlung Kecamatan merlung
  23. Dian Rafika S. Pd PAUD : Guru ahli pertama TK Negeri Pembina Kuala Tungkal Kecamatan Tungkal Ilir
  24. Adi Darmawan S. Pd : Guru ahli pertama SMP Negeri 2 Tungkal Ulu Kecamatan Tebing Tinggi
  25. Evi Nurdianingsih S. Pd, SD Guru ahli pertama SDN 5 Kuala Tungkal Kecamatan Tungkal Ilir
  26. Hasyati SP : Guru SMP Negeri 5 Tungkal Ulu Kecamatan Batang Asam
  27. Nadri Nizar S.pd jabatan baru guru ahli pertama SDN Nomor 28 Bram Itam  Kanan Kecamatan Bram Itam
  28. Herlinawati S. Pd, SD : Guru ahli pertama SDN Nomor 1 Kuala Tungkal Kecamatan Tungkal Ilir
  29. Siti Fatimah, S. Pd, SD : Guru ahli pertama SDN 190 Kuala Tungkal Kecamatan Tungkal Ilir
  30. Weni Olga Putri S. Pd : Guru ahli pertama SDN 190 Kuala Tungkal Kecamatan Tungkal Ilir
  31. Rudianto : Guru ahli pertama SDN 45 Teluk Nilau Kecamatan Pengabuan
  32. Abdul Waris S. Pd, SD : Guru ahli pertama SDN 112 Teluk Nilau Kecamatan Pengabuan
  33. Amiruddin S. Pd, SD : Guru ahli pertama SDN 56 Sungai Dualap Kecamatan Kuala Betara
  34. Ariandi, S. Pd : Guru ahli pertama SDN 157 Kuala Tungkal Kecamatan Tungkal Ilir
  35. Desti Eka Fitri S. Pd, SD : Guru ahli pertama SDN 9 Pelabuhan Dagang Kecamatan Tungkal Ulu
  36. Apriani Herti Naulitondang, S. Pd : Guru ahli pertama SMP Negeri 2 Betara Kecamatan Batara
  37. Siswantini, S. Pd : Guru SDN 141 Teluk Ketapang Kecamatan Senyerang
Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Abas

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Nama-Nama Peraih Nilai Tertinggi Seleksi Kompetensi Manajerial untuk Kepala Biro Pemprov Jambi 2024
Diingatkan KPK Soal Pembahasan APBD 2025 yang Alot, Begini Kata Ketua DPRD Jambi
Susunan Komisi DPRD Tanjab Barat Periode 2024-2029 Terbentuk, Ini Nama-namanya
DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pelantikan Pimpinan DPRD Masa Jabatan 2024-2029
BREAKING NEWS : Hermansyah Akan Dilantik Jabat Sekda Tanjab Barat
Baru Dilantik: Ansori Minta Jalan Padang Lamo dan Tabir Tebo Tuntas Tahun Depan
Bupati Tanjung Jabung Barat Terima Kunjungan Calon Investor Jepang Bahas Potensi Perikanan Udang Mantis
Daftar Nama-nama Anggota DPRD Tanjabbar Periode 2024-2029 Terpilih dan Dilantik Hari Ini
Berita ini 7,721 kali dibaca
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Berita Terkait

Rabu, 11 Desember 2024 - 19:27 WIB

Nama-Nama Peraih Nilai Tertinggi Seleksi Kompetensi Manajerial untuk Kepala Biro Pemprov Jambi 2024

Rabu, 13 November 2024 - 19:28 WIB

Diingatkan KPK Soal Pembahasan APBD 2025 yang Alot, Begini Kata Ketua DPRD Jambi

Selasa, 22 Oktober 2024 - 19:37 WIB

Susunan Komisi DPRD Tanjab Barat Periode 2024-2029 Terbentuk, Ini Nama-namanya

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 09:29 WIB

DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pelantikan Pimpinan DPRD Masa Jabatan 2024-2029

Kamis, 19 September 2024 - 09:18 WIB

BREAKING NEWS : Hermansyah Akan Dilantik Jabat Sekda Tanjab Barat

Berita Terbaru