Seleksi Terbuka Calon Pimpinan BAZNAS Kabupaten Tanjung Jabung Barat

- Redaksi

Rabu, 9 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Seleksi Terbuka Calon Pimpinan BAZNAS Kabupaten Tanjung Jabung Barat. GRAFIS : PANITIA

Seleksi Terbuka Calon Pimpinan BAZNAS Kabupaten Tanjung Jabung Barat. GRAFIS : PANITIA

KUALA TUNGKAL – Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Barat mengundang Tokoh Agama Islam, Ulama dan Tenaga Profesional terbaik di Tanjab Barat, untuk mengikuti seleksi Calon Pimpinan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas).

Seleksi terbuka ini dalam rangka meningkatkan pelayanan Pengelolaan Zakat, Infaq dan Sedekah, BAZNAS Kabupaten Tanjung Jabung Barat.

Adapaun kuota pimpinan BAZNAS Kabupaten Tanjung Jabung Barat sebanyak 3 orang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berikut persyaratan pendaftarannya :

  1. WNI
  2. Muslim/Muslimah
  3. Usia minimal 40 tahun
  4. Sehat jasmani dan rohani
  5. Tidak menjadi anggota Partai Politik
  6. Tidak terlibat dalam kegiatan politik praktis
  7. Memiliki kompetensi di bidang pengelolaan zakat dan memahami Fiqih Zakat
  8. Bersedia untuk bekerja penuh waktu
  9. Tidak pernah dihukum karena melakukan tindak pidana kejahatan yang diancam dengan pidana penjara
  10. Tidak merangkap jabatan sebagai pengurus dan/atau pegawai pengelola zakat lain
  11. Bagi ASN/Pegawai Negeri Sipil yang ingin mendaftar dapat berhenti sementara sebagai Pegawai Negeri Sipil sesuai dengan Peraturan Perundang-undangan yang berlaku
  12. Formulir Pendaftaran & Dokumen Persyaratan dapat diambil di Sekretariat Panitia (Bagian Kesra Setda Kab. Tanjab Barat)
  • Pelaksanaan Seleksi tidak dipungut biaya
  • Seluruh Dokumen Persyaratan diserahkan kepada Panitia Seleksi melalui PT. POS Kuala Tungkal
  • Batas Akhir Pendaftaran : 15 September 2023

Untuk Informasi Pendaftaran dan Pelaksanaan Seleksi dapat menghubungi Sekretariat Panitia via WhatsApp: [Safruddin, S.Pd.I : 0812 7334 584, Wego Arianto, SE : 0852 6629 4000 dan Junaidi, S.Kom.I : 0852 6654 7107].

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.

Penulis : Angah

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Linatstungkal

Berita Terkait

Daftar Calon Kepala Daerah Partai NasDem se Provinsi Jambi, Ini Nama-namanya
Pengprov ISSI Jambi Kirim Atlet Balap Sepeda dalam Kejuaraan World Cup Eliminator MTB UCI 2024
LAM Kota Jambi Harap Pemkot Tegas Terapkan Perda Penutupan Lokalisasi Payo Sigadung ‘Pucuk’
Rekomendasi Gubernur Jambi, Bupati Tanjab Barat Lantik Penjabat Sekda
Ketua DPRD Tanjab Barat Pimpin Rapat Penyampaian Nota Pengantar Ranperda APBD Tahun 2023
Resmikan Gedung Baru PKK, Bupati Minta TP-PKK Jadi Garda Terdepan dalam Melakukan Sosialisasi dan Edukasi Masyarakat
Ketua KPU ; Caleg Terpilih Tak Wajib Mundur Jika Maju Pilkada 2024
Pemrov Sumut Gelar Perayaan Festival May Day, 40 Perusahaan Terima 600 Karyawan Baru
Berita ini 652 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini.

Berita Terkait

Jumat, 17 Mei 2024 - 11:46 WIB

Daftar Calon Kepala Daerah Partai NasDem se Provinsi Jambi, Ini Nama-namanya

Kamis, 16 Mei 2024 - 18:24 WIB

Pengprov ISSI Jambi Kirim Atlet Balap Sepeda dalam Kejuaraan World Cup Eliminator MTB UCI 2024

Kamis, 16 Mei 2024 - 10:40 WIB

LAM Kota Jambi Harap Pemkot Tegas Terapkan Perda Penutupan Lokalisasi Payo Sigadung ‘Pucuk’

Rabu, 15 Mei 2024 - 23:35 WIB

Rekomendasi Gubernur Jambi, Bupati Tanjab Barat Lantik Penjabat Sekda

Rabu, 15 Mei 2024 - 23:00 WIB

Ketua DPRD Tanjab Barat Pimpin Rapat Penyampaian Nota Pengantar Ranperda APBD Tahun 2023

Jumat, 10 Mei 2024 - 18:29 WIB

Resmikan Gedung Baru PKK, Bupati Minta TP-PKK Jadi Garda Terdepan dalam Melakukan Sosialisasi dan Edukasi Masyarakat

Kamis, 9 Mei 2024 - 19:27 WIB

Ketua KPU ; Caleg Terpilih Tak Wajib Mundur Jika Maju Pilkada 2024

Kamis, 9 Mei 2024 - 18:43 WIB

Pemrov Sumut Gelar Perayaan Festival May Day, 40 Perusahaan Terima 600 Karyawan Baru

Berita Terbaru

Penampakan Tiang Vendor Jembatan Batanghari I Usai Ditabrak Ponton Batu Bara pada Senin (13/5/24). [FOTO : Ditpolairud Polda Jambi]

Kriminal

Nakhoda Kapal Tabrak Jembatan Batanghari I Resmi Ditahan

Minggu, 19 Mei 2024 - 00:35 WIB