Seorang Pria Ditemukan Meninggal di Eks Bangunan Pustu Dusun Mudo Muara Papalik

- Editor

Senin, 17 Juli 2023 - 09:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Warga dan Anggota Polsek Merlung Mengevakuasi Jasad Korban dari dalam EKS Bangunan Pustu Desa Dusun Mudo Muara Papalik, Minggu (16/7/23). FOTO : Istimewa/LT

Warga dan Anggota Polsek Merlung Mengevakuasi Jasad Korban dari dalam EKS Bangunan Pustu Desa Dusun Mudo Muara Papalik, Minggu (16/7/23). FOTO : Istimewa/LT

MUARA PAPALIK – Warga jalan Lintas Timur KM 73, RT 13, Desa Dusun Mudo, Kecamatan Muara Papalik, Kabupaten Tanjung Jabung Barat, Minggu (16/7/23) siang digegerkan dengan penemuan sesosok mayat.

Informasi dihimpun menyebutkan mayat berjenis kelamin laki-laki itu ditemukan warga di bagunan bekas Puskesmas Pembantu (Pustu).

Kapolres Tanjab Barat AKBP Padli melalui Kapolsek Merlung AKP Marwiyansyah dikonfirmasi menyebutkan korban bernama Gito berusian lebih kuranh 55 tahun.

“Korban ini tidak ada keluarga, tingga juga tidak menetap di Desa Dusun Mudo Kec. Muara Papalik, hingga ditemukan di bangunan bekas Pustu telah meninggal dunia,” ungkap Kapolsek, Senin (17/3/23) pagi.

Lanjut Kapolsek, korban ditemukan pertama kali oleh saksi bernama Sarpan (62) sekira pukul 10.30 yang berniat hendak mengantar makanan kepada Korban di bangunan bekas Pustu dikarenakan korban tidak ada keluarga (gelandangan) dan dalam keadaan sakit (struk) yang sudah menahun.

BACA JUGA :  DPRD Tanjab Barat Tunda Sahkan Raperda Pajak Daerah dan Retribusi Menjadi PERDA

“Tiba di lokasi, saksi menemukan korban sudah terbaring diduga telah meninggal. Demikian hasil pengecekan medis dan dipastikan Korban telah meninggal dunia karena sakit, dan tidak ada ditemukan tanda-tanda adanya kekerasan,” jelas Kapolsek.

Lanjut Halaman Berikutnya………

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Penulis : Angah

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Linatstungkal

Berita Terkait

Demi Kemaslahatan Umat, LAZ Insan Madani Jambi Launching dan Lantik Pengurus Cabang di Tanjab Barat
Polsek Pengabuan Selidiki Pembakar Lahan di Senyerang Tanjab Barat
4 Hektar Lahan Perkebunan Kelapa di Kecamatan Pengabuan Terbakar
Bupati Tanjab Barat Berhentikan 4 Kepala Desa, Ini Penggantinya
DPRD Tanjab Barat Tunda Sahkan Raperda Pajak Daerah dan Retribusi Menjadi PERDA
DPD Partai NasDem Tanjabbar Berbagi, Hairan Sebut untuk Ringankan Beban Warga
Ahmad Terpilih Ketua FPTI Tanjab Barat Periode 2023-2027
Pemkab Tanjab Barat Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW Disertai Festival Pelayanan Publik
Berita ini 284 kali dibaca
Untuk saran dan pemberian informasi kepada LINTASTUNGKAL.com, silakan kontak ke email redaksi : lintastungkal@gmail.com.

Berita Terkait

Sabtu, 2 September 2023 - 21:26 WIB

Meet and Greet Rumah Kucing Tungkal Peduli

Senin, 14 Agustus 2023 - 19:22 WIB

Bupati Anwar Sadat Resmikan Klinik Candi Agung Medika Jalan Kalimantan

Minggu, 6 Agustus 2023 - 16:08 WIB

Dedikasi untuk Negeri, Kapal Laksamana Malahayati PDIP Berlabuh di Kuala Tungkal Layani Pengobatan Gratis

Minggu, 6 Agustus 2023 - 11:56 WIB

Berobat Gratis di Pelabuhan Marina, Warga Dilayani Tim Medis RSA Laksamana Malahayati PDIP

Senin, 3 Juli 2023 - 09:27 WIB

Masih Nekat Pakai Vape, Seorang Pria Nyaris Meninggal Gegara Itu

Rabu, 10 Mei 2023 - 13:50 WIB

Tips Memilih Sabun Cuci Tangan yang Tepat, Bikin Bersih dan Tidak Iritasi!

Rabu, 19 April 2023 - 11:57 WIB

Yuk Tingkatkan Imun Tubuh Anda dengan Realfood dan Dapatkan di Promo Mei Blibli!

Kamis, 6 April 2023 - 18:06 WIB

Danrem 042/Gapu Hadiri Rapat Dewan Pengawas Rumkit Dr. Bratanata Jambi

Berita Terbaru