Tak Dapat Ikuti Rekonstruksi Secara Utuh, Ayah Brigadir J : PLN di Sungai Bahar Mati Hidup

- Redaksi

Rabu, 31 Agustus 2022 - 19:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Samuel H, Ayah dari Alm Brigadir Nofriansyah Josua Hutabarat atau Brigadir J. GAMBAR : Tangkapan Layar TVRI

Samuel H, Ayah dari Alm Brigadir Nofriansyah Josua Hutabarat atau Brigadir J. GAMBAR : Tangkapan Layar TVRI

JAMBI – Keluarga mendiang Brigadir Nofriansyah Josua Hutabarat atau Brigadir J tidak dapat menyaksikan rekonstruksi kasus Pembunuhan Brigadir J yang digelar Mabes Polri, Selasa (30/8/22) yang disiarkan melalaui televisi.

Hal itu diungkapkan Samuel Hutabarat ayah dari Brigadir J saat diwawancarai TVRI dalam acara Membedah Rekonstrukai Pembunuhan Brigadir J.

Samuel mengaku sempat menyaksikan namun PLN di wikayahnya Sungai Bahar, Muaro Jambi padam atau hidup mati hidup mati.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kebtulan mulai berjalan tadi pagi rekontruksi, keadaan lampu PLN di Sungai Bahar Padam tidak hidup, jadi terjadi beberapa hidup mati, hidup mati sampai sore, barau sore ini normal sekira pukul 18.20 WIB tadi baru mulai normal lampu PLN di Sungai Bahar ini, jadi secara utuh rekonstruksi yang dilakukan tadi pagi tidak bisa kami menyaksikannya,” ungkap Samuel.

Saat ditanya presenter, apakan jalannya rekonstruksi sudah cikup transparan? Samule menjawab hal sama.

“Seperti yang saya utarakan tadi saya tidak bisa melihat secara keseluruhan soalnya keadaan di Sungai Bahar Jambi ini PLN tidak normal, mati,” jelasnya lagi.(Ns)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Warga Binaan Lapas Perempuan Kelas IIB Jambi di Razia dan Tes Urine 
BREAKING NEWS : Meski Belum Diberlakukan Tarif, Pengguna Jalan Tol Bayung Lencir-Tempino Dihimbau Miliki Kartu Tol
Dirlantas Polda Jambi bersama Wakil Ketua DPRD, BPJN dan BPTD Pantau Arus Lalu Lintas H-4 Arus Mudik Lebaran 2025
Begini Hasil Pengecekan Volume MinyaKita Kemasan Botol Maupun Pouch di Pabrik PT KTN Oleh Tim Dirreskrimsus Polda Jambi
Dua Rest Area Turut Dibangun, Pengerjaan Jalan Tol Betajam Seksi 4 Capai 68 Persen
Pengerjaan Jembatan Jalan Tol Dimulai, Sistem Buka Tutup Jalan Diberlakukan Selama Tiga Hari Kedepan
Kalapas Perempuan Jambi Berikan Sosialisasi Kepada Seluruh Tahanan dan Palkam
HK dan BPJN Jambi Sosialisasikan Sistem Buka Tutup Jalan Terkait Pengerjaan Jembatan Jalan Tol di Muaro Sebapo
Berita ini 175 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 19:12 WIB

Warga Binaan Lapas Perempuan Kelas IIB Jambi di Razia dan Tes Urine 

Senin, 7 April 2025 - 17:48 WIB

BREAKING NEWS : Meski Belum Diberlakukan Tarif, Pengguna Jalan Tol Bayung Lencir-Tempino Dihimbau Miliki Kartu Tol

Rabu, 26 Maret 2025 - 20:10 WIB

Dirlantas Polda Jambi bersama Wakil Ketua DPRD, BPJN dan BPTD Pantau Arus Lalu Lintas H-4 Arus Mudik Lebaran 2025

Kamis, 13 Maret 2025 - 17:01 WIB

Begini Hasil Pengecekan Volume MinyaKita Kemasan Botol Maupun Pouch di Pabrik PT KTN Oleh Tim Dirreskrimsus Polda Jambi

Jumat, 14 Februari 2025 - 19:15 WIB

Dua Rest Area Turut Dibangun, Pengerjaan Jalan Tol Betajam Seksi 4 Capai 68 Persen

Berita Terbaru