Tapal Batas Tak Jelas, Kondisi SDS Perintis Tanjung Mandiri Memprihatinkan Tak Ubahnya Gudang

- Redaksi

Minggu, 14 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MUARO JAMBI – Potret dunia pendidikan yang berada di pelosok desa sangat memprihatinkan. Sekolah Dasar Swasta Perintis Dusun 05 Tanjung Mandiri, Desa Tanjung Lebar Kecamatan Bahar Selatan, Kabupaten Muaro Jambi tidak terurus. Bahkan kondisi nya saat ini sangat memprihatinkan

Hal itu sebagai salah satu dari akibat tidak jelasnya Tapal batas antara Kabupaten Muaro Jambi dan Kabupaten Batang Hari hingga saat ini.

Dimana bangunan sekolah yang terbuat dari kayu itu, kondisinya jauh dari kata layak. Selain kurangnya sarana dan prasarana. Atap dan dinding bangunan sekolah ini juga mulai banyak yang bocor. Sehingga setiap kali hujan tiba kondisi kelas basah hal ini sangat menggangu aktivitas belajar mengajar disekolah ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut keterangan gedung SD Swasta Perintis Tanjung Mandiri tersebut dibangun pada tahun 2009 sampai sekarang belum dapat perhatian.

Kepala Sekolah SDS Perintis Tanjung Mandiri, Dian Anggraeni mengatakan, Gedung sekolah seharusnya menjadi salah satu elemen penting dalam proses belajar mengajar, sehingga elemen ini seharusnya difasilitasi penuh dan menjadi pusat perhatian bagi pemerintah Daerah, Provinsi, Pusat serta dinas-dinas terkait supaya anak-anak betah dan nyaman saat belajar begitupun gurunya fokus memberikan ilmu bagi anak didiknya.

Menurut Dian Anggraeni bahwa, bangunan gedung yang nyaris ambruk tersebut, belum pernah mendapatkan bantuan dan perbaikan dari pemerintah semejak dibangun pada tahun 2009 lalu.

“Pendidikan selalu menjadi sekala prioritas dalam program pembangunan yang dicanangkan oleh Pemerintah Daerah, namun sangat disayangkan program pembangunan pemerintah dalam meningkatkan pendidikan yang berkualitas belum dapat dirasakan oleh semua sekolah contohnya gedung sekolah kami ini,” ujar Ibu Dian kepada lintastungkal, Sabtu (13/124).

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Penulis : Ari Boy

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Lintastungkal

Berita Terkait

Pesan Kamtibmas Kapolsek Jambi Timur ke Pelajar di SMA dan SMK
Sat Brimob Polda Jambi Gelar Jum’at Berkah Berbagi Nasi Kotak
HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara
Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas
Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil
Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu
BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat
362 WBP Lapas Kuala Tungkal Terima Remisi Khusus Idul Fitri 2024
Berita ini 125 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini.

Berita Terkait

Senin, 29 April 2024 - 10:31 WIB

Pesan Kamtibmas Kapolsek Jambi Timur ke Pelajar di SMA dan SMK

Sabtu, 27 April 2024 - 08:09 WIB

Sat Brimob Polda Jambi Gelar Jum’at Berkah Berbagi Nasi Kotak

Jumat, 19 April 2024 - 18:44 WIB

HIPMI Medan Dukung Bobby Nasution Maju Gubernur Sumatera Utara

Kamis, 18 April 2024 - 12:31 WIB

Jacob Ereste : Sikap Tak Bijak Pendeta Gilbert Emanuel Lumoindong yang Tidak Cerdas

Kamis, 18 April 2024 - 12:00 WIB

Istighosah Qubro Untuk MK Agar Kuat dan Teguh Memberi Putusan yang Adil

Rabu, 10 April 2024 - 21:32 WIB

Danrem 042/Gapu Sholat Idul Fitri 1445 H di Makorem 042/Gapu

Rabu, 10 April 2024 - 12:48 WIB

BREAKING NEWS : Para Juara Festival Arakan Sahur dan Arakan Takbir 2024 di Tanjab Barat

Senin, 8 April 2024 - 14:42 WIB

362 WBP Lapas Kuala Tungkal Terima Remisi Khusus Idul Fitri 2024

Berita Terbaru