163 CPNS Tanjab Barat Terima SK Pengangkatan PNS

- Redaksi

Jumat, 3 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dok. Acara 163 CPNS Tanjab Barat Terima SK Pengangkatan PNS, Kamis (2/12/21).

Dok. Acara 163 CPNS Tanjab Barat Terima SK Pengangkatan PNS, Kamis (2/12/21).

KUALA TUNGKAL – Sebanyak 163 CPNS Pemkab Kabupaten Tanjab Barat Formasi 2019 memerima SK Pengangkatan sebagai PNS.

SK PNS tersebut diserahkan oleh Bupati Tanjab Barat H. Anwar Sadat secara simbolis di Balai Pertemuan Kantor Bupati, Kamis (2/12/21).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada kesempatan ini Bupati H. Anwar Sadat sampaikan ucapan selamat kepada para CPNS yang telah mendapatkan surat keterangan (SK ) Pengangkatan Pegawai Negeri Sipil di Lingkup Pemkab Tanjab Barat.

Bupat menegsskan hal itu merupakan nikmat yang wajib disyukuri.

“Tugas dan amanah didepan anda itu berat, Tanjab Barat ini rumahmu, maka jagalah rumahmu dan jagalah etikamu serta jaga kehormatanmu serta Punya inovasi dan semangat kerja, Saya mengatakan anda wajib bersyukur kepada tuhan Yang Maha Esa,” ujar Bupati.

Lebih lanjut, Bupati tegaskan agar PNS yang bertugas atau ditugaskan pada unit kerja yang berkaitan langsung dengan masyarakat seperti pelayanan kesehatan dan pelayanan pendidikan, agar bekerja dengan ikhlas dan cerdas, dan disiplin dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat, sehingga dapat mewujudkan Kabupaten Tanjung Jabung Barat yang BERKAH (Berkualitas, Ekonomi Maju, Relegius, Kompetitif, Aman dan Harmonis)

Mari kita bangun mental melayani, bukan minta dilayani ciptakan optimalisasi pelayanan yang mudah dan baik,” pesan Bupati.

Kepala BKPSDM Tanjab Barat H. R Gatot Suwarso mengatakan 163 CPNS menerima SK Penganagkatan tersebut merupakan CPNS Formasi 2019.

“Mereka telah telah mengikuti pendidikan dan pelatihan dasar dan telah menerima STTPP pada tanggal 28 mei 2021,dan telah melakukan pemeriksaan kesehatan di RSUD Raden Mattaher Provinsi Jambi pada tanggal 15 September sampai dengan 21 September,” ujarnya.

Ditambahkannya, CPNS yang menerima SK PNS hari ini meliputi Formasi Guru, Tenaga Kesehatan dan Teknis.

“Formasi Kesehatan 43 orang, dan Formasi Teknis 34 Orang, sementara 3 orang tidak hadir dengan alasan melahirkan dan sakit,” jelasnya.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Nama-Nama Peraih Nilai Tertinggi Seleksi Kompetensi Manajerial untuk Kepala Biro Pemprov Jambi 2024
Diingatkan KPK Soal Pembahasan APBD 2025 yang Alot, Begini Kata Ketua DPRD Jambi
Susunan Komisi DPRD Tanjab Barat Periode 2024-2029 Terbentuk, Ini Nama-namanya
DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pelantikan Pimpinan DPRD Masa Jabatan 2024-2029
BREAKING NEWS : Hermansyah Akan Dilantik Jabat Sekda Tanjab Barat
Baru Dilantik: Ansori Minta Jalan Padang Lamo dan Tabir Tebo Tuntas Tahun Depan
Bupati Tanjung Jabung Barat Terima Kunjungan Calon Investor Jepang Bahas Potensi Perikanan Udang Mantis
Daftar Nama-nama Anggota DPRD Tanjabbar Periode 2024-2029 Terpilih dan Dilantik Hari Ini
Berita ini 615 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 11 Desember 2024 - 19:27 WIB

Nama-Nama Peraih Nilai Tertinggi Seleksi Kompetensi Manajerial untuk Kepala Biro Pemprov Jambi 2024

Rabu, 13 November 2024 - 19:28 WIB

Diingatkan KPK Soal Pembahasan APBD 2025 yang Alot, Begini Kata Ketua DPRD Jambi

Selasa, 22 Oktober 2024 - 19:37 WIB

Susunan Komisi DPRD Tanjab Barat Periode 2024-2029 Terbentuk, Ini Nama-namanya

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 09:29 WIB

DPRD Tanjabbar Gelar Paripurna Pelantikan Pimpinan DPRD Masa Jabatan 2024-2029

Kamis, 19 September 2024 - 09:18 WIB

BREAKING NEWS : Hermansyah Akan Dilantik Jabat Sekda Tanjab Barat

Berita Terbaru

Kesempatan Emas Tim Garuda Masuk Piala Dunia 2026. FOTO : Ist

Olahraga

Kesempatan Emas Tim Garuda Masuk Piala Dunia 2026

Kamis, 12 Des 2024 - 18:05 WIB