KUALA TUNGKAL – Pemerintah Kabupaten Tanjab Barat akan melaksanakan vaksinasi Lansia Massal Covid-19.
Pelaksanaan vaksinasi tersebut selama 2 hari mulai tanggal 8-9 Juni 2021 tersebar di 16 lokasi.
Vaksinasi massal tersebut menindaklanjuti Instruksi Gubernur Jambi Nomor 5/INGUB/DINKES/2021 Tentang Gerakan Serempak Vaksin Lansia Se-Provinsi Jambi.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Jadwal dan Tempat Vaksinasi Massal Covid-19 Tanjab Barat.
1. PKM Kuala Tungkal I
- Tanggal 08-062-2021 : di Kantor Camat Tungkal Ilir, sasaran 100 orang
- Tanggal 09-06-2021 : di Kelurahan Tungkal III, sasaran 50 orang
2. PKM Kuala Tungkal II
- Tanggal 08-062-2021 : di Kantor Camat Tungkal Ilir, sasaran 100 orang
- Tanggal 09-06-2021 : di Kelurahan Tungkal III sasaran 50 orang
3. PKM Suban
- Tangggal 8 juni 2021 Desa Sei. Badar sasaran 100 orang
- Tanggal 9 Juni 2021 di Kel. Ds Kebun sasaran 100 orang
4. PKM Parit Deli
- Tanggal 8 Juni 2021 Desa Suak Labu, sasaran 50 orang
- Tanggal 9 Juni 2021 Desa Sungai Gebar Barat, sasaran 50 orang
5. PKM Sungai Saren
- Tanggal 8 Juni 2021 di Kantor Camat Bram Itam, sasaran 70 orang
- Tanggal 9 Juni 2021 di Desa Pembengis, sasaran 50 orang
6. PKM Lubuk Kambing
- Tanggal 8 Juni 2021 di Desa Rantau Benar, sasaran 50 orang
- Tanggal 9 Junu 2021 di Desa Tanah Tumbuh, sasaran 50 orang
7. PKM Tungkal V
- Tanggal 8 Juni 2021 di Desa Tungkal IV desa, sasaran 50 orang
- Tanggal 9 Juni 2012 di Desa Harapan Jaya, sasran 50 orang
8. PKM Teluk Nilau
- Tanggal 8 Juni 2021 di Kelurahan Teluk Nilau, sasaran 50 orang
- Tanggal 9 juni 2021 di Kantor Desa Sei. Pampang, sasaran 50 orang
9. PKM Pijoan Baru
- Tanggal 8 Juni 2021 di Kelurahan Tebing Tinggi 50 orang
- Tanggal 9 Juni 2021 di Desa Teluk Pengkah, sasaran 50 orang
10. Pelabuhan Dagang
- Tanggal 8 Juni 2021 di Desa Gemuruh sasaran 50 orang
- Tanggal 9 Juni 2021 di Desa Pematang Pauh sasaran 50 orang
11. Puskesmas Rantau Badak
- Tanggal 8 Juni 2021 di desa Rantau Badak lamo, sasaran 100 orang
- Tanggal 9 Juni 2021 di Desa Dusun Mudo, sasaran 100 orang
12. Puskesmas Bukit Indah
- Tanggal 8 Juni 2021 di Desa Bukit Indah dan Desa Sungai Muluk sasaran 100 orang
- Tanggal 9 Juni 2021 di desa Kemang manis dan Desa Pematang Balam 50 orang
13. Puskesmas Senyerang
- Tanggal 8 Juni 2021 di Puskesmas Senyerang 50 orang
- Tanggal 9 Juni 2021 di Puskesmas Senyerang 50 orang
14. Puskesmas Sukarejo
- Tanggal 8 Juni 2021 di Puskesmas Sukarejo, sasaran 50 Orang
- Tanggal 9 Juni 2012 di Puskesmas Sukarejo sasaran 50 otrang
15. Puskesmas Merlung
- Tanggal 8 Juni 2021 di Puskesmas Merlung sasaran 50 orang
- Tanggal 9 Juni 2012 di Puskesmas Merlung sasaran 50 orang
16. Puskesmas Purwodadi
- Tanggal 8 Juni 2021 di Puskesmas Purwodadi sasaran 50 orang
- Tanggal 9 Juni 2012 di Puskesmas Purwodadi sasaran 50 orang.(*)