Kapolsek Kumpeh Ulu dan Personil Turut Sukseskan Donor Darah Hari Bhayangkara Ke 76

- Redaksi

Selasa, 7 Juni 2022 - 16:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolsek Kumpeh Ulu AKP Agus A Purba, SH, MH Saat Donor Darah di Polres Muaro Jambi. FOTO : Noval

Kapolsek Kumpeh Ulu AKP Agus A Purba, SH, MH Saat Donor Darah di Polres Muaro Jambi. FOTO : Noval

MUARO JAMBI – Polres Muaro Jambi menggelar bhakti kesehatan Donor Darah dalam rangka Hari Bhayangkara ke 76 Tahun 2022 di Aula Wira Pratama Polres Muaro Jambi, Selasa (07/6/22).

Dalam kegiatan tersebut dihadiri langsung Kapolres Muaro Jambi AKBP Yuyan Priatmaja, SIK, MH, Wakapolres Kompol Novrizal, S.sos, MH, Ketua Bhayangkari Cabang Ny. Dian Yuyan, Pejabat Utama Polres Muaro Jambi, Kapolsek Jajaran dan personil Polres Muaro Jambi.

Kapolsek Kumpeh Ulu AKP Agus A Purba, SH, MH menyampaikan kegiatan bakti sosial tersebut merupakan program Porli dalam rangka Hari Hari Bhayangkara ke 76 Tahun 2022.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sementara kita Polsek Kumpeh Ulu turut mensukseskan kegiatan ini, karena kegiatan ini merupakan kegiatan sosial yang wajib kita dukung bersama,” kata AKP Agus A Purba ditemui di Mapolres Muaro Jambi usai mengikuti donor.

“Satu tetes darah sangat bermanfaat bagi saudara-saudara kita yang membutuhkan,” tukas Kapolsek Kumpeh Ulu.(Val)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Warga Binaan Lapas Perempuan Kelas IIB Jambi di Razia dan Tes Urine 
BREAKING NEWS : Meski Belum Diberlakukan Tarif, Pengguna Jalan Tol Bayung Lencir-Tempino Dihimbau Miliki Kartu Tol
Dirlantas Polda Jambi bersama Wakil Ketua DPRD, BPJN dan BPTD Pantau Arus Lalu Lintas H-4 Arus Mudik Lebaran 2025
Begini Hasil Pengecekan Volume MinyaKita Kemasan Botol Maupun Pouch di Pabrik PT KTN Oleh Tim Dirreskrimsus Polda Jambi
Dua Rest Area Turut Dibangun, Pengerjaan Jalan Tol Betajam Seksi 4 Capai 68 Persen
Pengerjaan Jembatan Jalan Tol Dimulai, Sistem Buka Tutup Jalan Diberlakukan Selama Tiga Hari Kedepan
Kalapas Perempuan Jambi Berikan Sosialisasi Kepada Seluruh Tahanan dan Palkam
HK dan BPJN Jambi Sosialisasikan Sistem Buka Tutup Jalan Terkait Pengerjaan Jembatan Jalan Tol di Muaro Sebapo
Berita ini 251 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 15 April 2025 - 19:12 WIB

Warga Binaan Lapas Perempuan Kelas IIB Jambi di Razia dan Tes Urine 

Senin, 7 April 2025 - 17:48 WIB

BREAKING NEWS : Meski Belum Diberlakukan Tarif, Pengguna Jalan Tol Bayung Lencir-Tempino Dihimbau Miliki Kartu Tol

Rabu, 26 Maret 2025 - 20:10 WIB

Dirlantas Polda Jambi bersama Wakil Ketua DPRD, BPJN dan BPTD Pantau Arus Lalu Lintas H-4 Arus Mudik Lebaran 2025

Kamis, 13 Maret 2025 - 17:01 WIB

Begini Hasil Pengecekan Volume MinyaKita Kemasan Botol Maupun Pouch di Pabrik PT KTN Oleh Tim Dirreskrimsus Polda Jambi

Jumat, 14 Februari 2025 - 19:15 WIB

Dua Rest Area Turut Dibangun, Pengerjaan Jalan Tol Betajam Seksi 4 Capai 68 Persen

Berita Terbaru

Kamabicab gerakan pramuka cabang Tanjab Barat Anwar Sadat dan pengurus saat dikukuhkan (Pro)

Advetorial

Anwar Sadat Ketua Kamabicab Gerakan Pramuka Tanjabbar 2024-2029

Rabu, 16 Apr 2025 - 23:14 WIB

Wakil Bupati Tanjab Barat Katamso Menghadiri Musrenbang RKPD di Jambi (Pro)

Advetorial

Wabup Katamso Mengikuti Kegiatan Musrenbang RKPD 2026 di Jambi

Rabu, 16 Apr 2025 - 22:17 WIB