Berkontribusi dan Terlibat Pembangunan Negeri, PetroChina Raih Penghargaan di Hari Jadi ke-24 Kabupaten Tanjung Jabung Timur

- Redaksi

Kamis, 26 Oktober 2023 - 00:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PetroChina Raih Penghargaan di Hari Jadi ke-24 Kabupaten Tanjung Jabung Timur. DOK. TIM

PetroChina Raih Penghargaan di Hari Jadi ke-24 Kabupaten Tanjung Jabung Timur. DOK. TIM

MUARA SABAK – Pada Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-24 Kabupaten Tanjung Jabung Timur yang digelar pada Sabtu 21 Oktober 2023, PetroChina International Jabung Ltd. (PCJL) meraih penghargaan gemilang dari Pemerintah Kabupaten Tanjung Jabung Timur (Tanjab Timur). Penghargaan apresiasi dari Pemerintah Kabupaten Tanjab Timur diberikan kepada PetroChina, atas berbagai kontribusi dan keterlibatan PetroChina dalam program Corporate Social Responsibility (CSR).

Penghargaan tersebut diserahkan dalam moment Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Timur, oleh Wakil Gubernur Jambi Abdullah Sani kepada Field Manager PetroChina Jabung Rudy Hermawan, disaksikan oleh Bupati Tanjung Jabung Timur Romi Hariyanto, Wakil Bupati Tanjung Jabung Timur Robby Nahliyansyah, Ketua DPRD Kabupaten Tanjung Jabung Timur Mahrup beserta Pimpinan dan Anggota, FORKOPIMDA lingkup Kabupaten Tanjung Jabung Timur, dan undangan lainnya.

Rudy Hermawan mengatakan bahwa penghargaan yang diberikan Bupati Tanjab Timur adalah wujud penghargaan yang sangat membanggakan berkat peran serta perusahaan dalam program tanggung jawab sosial atau Corporate Social Responsibility (CSR). Dalam hal ini, PetroChina mendukung dan berkomitmen terus berkontribusi kepada pemerintah dan Masyarakat Kabupaten Tanjung Jabung Timur yang merupakan salah satu wilayah operasi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Redaksi

Sumber Berita: Lintastungkal

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dirpolairud Polda Jambi dan Rombongan Dari Ponpes Daaru Attauhid Ziarah Makam Datuk Rangkayo Hitam
Warga Desa Suka Maju Hilang, Diduga Terbawa Arus Sungai Saat Mencari Rumput di Bawah Jembatan
Zakat Fitrah 2025 di Tanjab Barat, Tertinggi Rp50 Ribu, Fidyah Rp30 Ribu Perhari
Polairud Polda Jambi Bagikan Takjil Buka Puasa Kepada Nelayan, ABK Kapal dan Masyarakat di Perairan Jambi
Kakanwil Ditjenpas Jambi Pimpin Apel Deklarasi Zero Halinar dan Pemusnahan Barang Hasil Razia di Lapas Narkotika Kelas IIB Muara Sabak
Satu Korban Kapal Pompong Terbakar di Sungai Batanghari Berhasil Ditemukan
Implementasi Program Asta Cita Presiden RI, Personel Polairud Polda Jambi Sosialisasikan Tentang Destructive Fishing Kepada Nelayan
Kantor SAR Jambi Gelar Latihan SAR Gabungan Kecelakaan Kapal di Perairan Tanjab Timur
Berita ini 230 kali dibaca
Untuk saran dan pemberian informasi kepada LINTASTUNGKALH.com, silakan kontak ke email redaksi : lintastungkal@gmail.com.

Berita Terkait

Sabtu, 19 April 2025 - 17:28 WIB

Dirpolairud Polda Jambi dan Rombongan Dari Ponpes Daaru Attauhid Ziarah Makam Datuk Rangkayo Hitam

Rabu, 16 April 2025 - 00:07 WIB

Warga Desa Suka Maju Hilang, Diduga Terbawa Arus Sungai Saat Mencari Rumput di Bawah Jembatan

Rabu, 19 Maret 2025 - 19:02 WIB

Zakat Fitrah 2025 di Tanjab Barat, Tertinggi Rp50 Ribu, Fidyah Rp30 Ribu Perhari

Rabu, 5 Maret 2025 - 19:13 WIB

Polairud Polda Jambi Bagikan Takjil Buka Puasa Kepada Nelayan, ABK Kapal dan Masyarakat di Perairan Jambi

Selasa, 25 Februari 2025 - 18:51 WIB

Kakanwil Ditjenpas Jambi Pimpin Apel Deklarasi Zero Halinar dan Pemusnahan Barang Hasil Razia di Lapas Narkotika Kelas IIB Muara Sabak

Berita Terbaru

Kapolres Tanjab Barat, AKBP Agung Basuki, S.IK, MM

Tanjab Barat

Kapolsek Tebing Tinggi dan Kasat Lantas Polres Tanjab Barat Dimutasi

Minggu, 20 Apr 2025 - 17:28 WIB