Aksi Anak TK Islam Al-Falah Jambi Berbagi Makanan Jadi Perhatian Pengguna Jalan

Lintas Tungkal

- Redaksi

Jumat, 16 September 2022 - 16:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aksi Anak TK Islam Al-Falah Jambi Berbagi Makanan Jadi Perhatian Pengguna Jalan. FOTO : Ard/Lt

Aksi Anak TK Islam Al-Falah Jambi Berbagi Makanan Jadi Perhatian Pengguna Jalan. FOTO : Ard/Lt

JAMBI – Puluhan Anak anak TK Islam Al-Falah Jambi Kelompok B1 menggelar kegiatan Berbagi Makanan kepada masyarakat sekitar dan pengguna jalan raya, Jum’at (16/09/22).

Aksi mereka ini pun mengundang perhatian warga pengguna jalan yang melintas di depan TK Islam Al -Falah Kota Jambi itu, karena bisanya kegiatan semacam ini dilakukan oleh orang dewasa.

Kegiatan ini mengajarkan anak-anak usia dini tentang kepekaan sosial kepada sesama salah satu cara berbagi makanan, oleh anak-anak dari kelompok B 1 yang telah disiapkan oleh Pihak Sekolah TK Islam Al Falah Jambi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tampak anak-anak dengan didampingi para orang tuanya antusias membagikan makanan kepada masyarakat sekitar, baik ojol, ojek Pangkalan, sopir angkot, pedagang keliling, dhuafa dan para pengguna jalan raya lainnya serta warga sekitar dilingkungan sekolah dan masjid agung.

Kegiatan sosial Jumat berkah tersebut dihadiri oleh Kpala Sekolah TK Al Falah Suarni, S.Pd, Guru kelompok B.1, Etika Dewi, Umi Habibah dan para pengurus Jamiah Kelompok bermain (KB) dan TK serta orang tua murid.

Mama Zidan atau Mama Boboy salah satu orang tua murid menyampaikan kegiatan Jumat berkah yang dilakukan anak-anak TK Islam Al Falah Kelompok B1, untuk mengajarkan anak di usia dini dalam melakukan kegiatan sosial.

“Tentunya kepada warga yang tidak mampu yang membutuhkan uluran tangan,”Kata Mama Zidan

Mama Zidan menambahkan kegiatan mengajarkan anak untuk saling berbagi sesama, semakin Berkah dengan Sedekah.

“Untuk kegiatan sosial ini insyaallah akan terus kita laksanakan,” ujarnya.

“Program Jum’at berkah ini juga merupakan salah satu program sekolah yang di mulai dari KB dan TK kelompok B1-B6,” pungkas Mama Zidan saat dikonfirmasi.(Ard)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sebelum Hantam Pagar Polda Jambi, Pajero Hitam Tabrak Pemotor di Beberapa Titik
Bocah Tenggelam di Sungai Buntung Berhasil Ditemukan Setelah 5 Jam Pencarian
Bocah 11 Tahun Hilang Terseret Arus Sungai Buntung Jambi, Pencarian Terkendala Hujan
Hanya Ditemukan Sepasang Sandal, SAR Jambi Cari Identitas Wanita yang Terjun dari Aur Duri I
Jaga Marwah Perairan Jambi, Wadirpolairud Polda Jambi Pimpin Inspeksi Kapal di Sungai Batanghari
Tolak Registrasi Kendaraan Lelang Pidana, Ditlantas Polda Jambi: Kami Patuhi Aturan Kapolri
Kanwil Ditjenpas Jambi Berikan Remisi Khusus Natal Tahun 2025, 1 WBP Langsung Bebas
Aisyah, Bocah 5 Tahun di Kota Jambi Hanyut di Drainase Ditemukan Meninggal
Berita ini 655 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 19:14 WIB

Sebelum Hantam Pagar Polda Jambi, Pajero Hitam Tabrak Pemotor di Beberapa Titik

Sabtu, 17 Januari 2026 - 19:45 WIB

Bocah Tenggelam di Sungai Buntung Berhasil Ditemukan Setelah 5 Jam Pencarian

Sabtu, 17 Januari 2026 - 18:02 WIB

Bocah 11 Tahun Hilang Terseret Arus Sungai Buntung Jambi, Pencarian Terkendala Hujan

Jumat, 16 Januari 2026 - 19:07 WIB

Hanya Ditemukan Sepasang Sandal, SAR Jambi Cari Identitas Wanita yang Terjun dari Aur Duri I

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:43 WIB

Jaga Marwah Perairan Jambi, Wadirpolairud Polda Jambi Pimpin Inspeksi Kapal di Sungai Batanghari

Berita Terbaru

ILUSTRASI : Foto Pemain FC Kota Jambi dan Merangin yang akan bertarung di FINAL Gubernur Cup 2026. LT

Olahraga

Analisis Kekuatan dan Prediksi: Kota Jambi vs PS Merangin

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:44 WIB