Al Haris Harapkan Petani dan Koperasi Pertahankan Kualitas Rasa Kopi Kerinci

Lintas Tungkal

- Redaksi

Minggu, 16 Januari 2022 - 19:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Jambi Al Haris Saat Peninjauan Koperasi Kopi Alam Korintji (Alko) Sumatera Coffe di Desa Sungai Sikai Kecamatan Gunung Tujuh, Kabupaten Kerinci, Minggu (16/01/22). FOTO : Kominfo.

Gubernur Jambi Al Haris Saat Peninjauan Koperasi Kopi Alam Korintji (Alko) Sumatera Coffe di Desa Sungai Sikai Kecamatan Gunung Tujuh, Kabupaten Kerinci, Minggu (16/01/22). FOTO : Kominfo.

Al Haris mengharapkan, pengembangan sentra produksi kopi di Kabupaten Kerinci ini terus berjalan, karena melalui sentra produksi kopi ini mampu menyerap banyak tenaga kerja dan membantu bahkan mengurangi angka pengangguran.

“Pengembangan sentra produksi kopi ini harus terus berjalan karena memberikan dampak yang positif bagi masyarakat dan perekonomian Provinsi Jambi. Kedepannya kita akan mencoba memadukannya dengan program Dua Miliar Satu Kecamatan (Dumisake) milik Pemerintah Provinsi Jambi,” harap Al Haris.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

CEO Alko Sumatera Coffe, Suharyono melaporkan Alko Sumatera Coffe ini memiliki fokus pada sentra produksi coffe, kopi Robusta dan Arabica, Exco Wisata dan Alko Akademi. Alko Akademi adalah program beasiswa kepada anak petani yang kuliah di jurusan Pertanian dan memiliki komitmen kembali ke kampung halaman untuk bertani dan membangun kampung halaman.

“Kita juga telah memberikan Holis Asuransi agar petani bisa nyaman dalam bekerja dan memiliki jaminan pertanian. Pada bulan Februari 2022 ini, kami akan melakukan ekspor kopi robusta ke Amerika dan Mesir dengan jumlah lebih kurang 250 ton yang diambil dari beberapa daerah,” ujar Suharyono.

“Kita siap berkomitmen dengan Pemerintah Provinsi Jambi untuk waktu 5-6 bulan ke depan dan meminta Bapak Gubernur Jambi bisa mempersiapkan infrastruktur bagi Kopi Robusta di Merangin dan siap membantu dalam memasarkannya,” tutup Suharyono. [Lanjut Halaman 3]

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

AKBP Ramadhanil: Pemimpin Baru Polres Kerinci dengan Segudang Pengalaman Lapangan
Banjir dan Longsor di Kerinci Ratusan Jiwa Terdampak, Brimob Polda Jambi Diterjunkan ke Lokasi
Doa dari Kerinci, Polres Kerinci Gelar Shalat Gaib untuk Korban Ojol Jakarta
Dandim 0417/Kerinci Vicom Rapat Alih Kodal Kodam XX/TIB
Polres Kerinci Ungkap Kasus Pemalsuan Uang di Air Hangat Barat
Kunker ke Polres Kerinci, Kapolda Jambi : Saya Ingatkan Tugas Kita Sebagai Pelindung, Pelayan dan Pengayom Masyarakat
Polres Kerinci Bagikan Ratusan Takjil Kepada Masyarakat di Jalan
Polres Kerinci Gencarkan Patroli Guna Pastikan Situasi Kamtibmas Tetap Aman
Berita ini 329 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 10 Januari 2026 - 18:25 WIB

AKBP Ramadhanil: Pemimpin Baru Polres Kerinci dengan Segudang Pengalaman Lapangan

Sabtu, 29 November 2025 - 18:42 WIB

Banjir dan Longsor di Kerinci Ratusan Jiwa Terdampak, Brimob Polda Jambi Diterjunkan ke Lokasi

Jumat, 29 Agustus 2025 - 23:07 WIB

Doa dari Kerinci, Polres Kerinci Gelar Shalat Gaib untuk Korban Ojol Jakarta

Selasa, 19 Agustus 2025 - 17:57 WIB

Dandim 0417/Kerinci Vicom Rapat Alih Kodal Kodam XX/TIB

Kamis, 8 Mei 2025 - 19:51 WIB

Polres Kerinci Ungkap Kasus Pemalsuan Uang di Air Hangat Barat

Berita Terbaru