Amir Sakib; Siapapun Bupati Terpilih yang Penting Tanjab Barat Kondusif

- Redaksi

Senin, 21 Desember 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Tangkapan Layar Wakil Bupati Drs. H. Ambir Sakib Saat Sambutan pada Acara Evaluasi dan Konsolidasi Penyelenggaraan Pilkada Serentak Tahun 2020 yang diselenggarakan Polres Tanjab Barat di Gedung Balai Pertemuan, Senin (21/12/20)

FOTO : Tangkapan Layar Wakil Bupati Drs. H. Ambir Sakib Saat Sambutan pada Acara Evaluasi dan Konsolidasi Penyelenggaraan Pilkada Serentak Tahun 2020 yang diselenggarakan Polres Tanjab Barat di Gedung Balai Pertemuan, Senin (21/12/20)

“Melalui evaluasi dan konsolidasi penyelengaraan serentak tahun 2020 , saya mengihimbau dan mengharapkan kepada seluruh Peserta Pilkada dan seluruh pendukung agar senantiasa berjiwa besar dan menerima hasil Pilkada, sehingga diharapkan kerukunan masyarakat tetap terjaga demi terciptanya iklim yang kondusif,” harapnya.

Lebih jauh, Amir Sakib juga sampaikan permohonan maaf atas segala kekurangan dan kekhilafan selama memimpin Tanjab Barat bersama Bupati H. Safrial.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Insyaallah, periode masa kepemimpinana kami dengan pak Safrial akan berakhir pada tangal 17 Februari 2021,” sampainya.

Acara berlansung secara protokol kesehatan ini dihadiri Wakil Ketua DPRD, Dandim 0419/Tanjab, Kajari, Ketua PN, Ketua PA, Sekda, para Asisten, Kepala OPD para Camat, Wakapolres Tanjab Barat Kompol Alhajt, SIK, Ketua KPU, Ketua Bawaslu, Kades Ketua Tim Koalisi Paslon dan undangan lainnya

Dipenghujung acara dilanjutkan dengan pemberian penghargaan dan ucapan terima kasih sebanyak 11 kategori kepada sejumlah pihak oleh Kapolres Tanjab Barat AKBP Guntur Saputro, SIK, MH dalam partisipasi Pilkada dan Penanggulangan Covid-19 baik perorangan, lembaga maupun organisasi dan kelompok, termasuk kepada perwakilan Tim Koalisi dan Pemenangan Paslon dan Asosiasi Ikatan Wartawan.(*)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Bupati Anwar Sadat : Harlah NU dan Muslimat NU Bukti Nyata Organisasi dalam Membangun Negara
Peningkatan Pelayanan Kesehatan, Bupati Anwar Sadat Resmikan Gedung Baru Puskesmas Sungai Saren
Bupati Anwar Sadat berpesan IAI An Nadwh bisa memacu diri menciptakan Program Inovatif
Bupati Anwar Sadat Ceramah di Masjid Raya Al-Muttaqin
Via zoom, Bupati Tanjab Barat mengikuti Launching Hasil Survei Penilaian Integritas KPK 2024
Bupati Anwar Sadat sambut kunjungan Danrem 042/Gapu perkokoh kolaborasi membangun daerah
Bupati Anwar Sadat Terima Audiensi Pimpinan Cabang BRI Kuala Tungkal
Albert Chaniago Berharap Musrenbang RKPD 2026 Berdampak Terhadap Kesejahteraan Masyarakat
Berita ini 263 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 2 Februari 2025 - 12:18 WIB

Bupati Anwar Sadat : Harlah NU dan Muslimat NU Bukti Nyata Organisasi dalam Membangun Negara

Jumat, 31 Januari 2025 - 08:04 WIB

Peningkatan Pelayanan Kesehatan, Bupati Anwar Sadat Resmikan Gedung Baru Puskesmas Sungai Saren

Rabu, 29 Januari 2025 - 13:36 WIB

Bupati Anwar Sadat berpesan IAI An Nadwh bisa memacu diri menciptakan Program Inovatif

Minggu, 26 Januari 2025 - 09:36 WIB

Bupati Anwar Sadat Ceramah di Masjid Raya Al-Muttaqin

Kamis, 23 Januari 2025 - 12:35 WIB

Via zoom, Bupati Tanjab Barat mengikuti Launching Hasil Survei Penilaian Integritas KPK 2024

Berita Terbaru