Anggota Koramil 416-04 Pulau Temiang Distribusikan Nasi Bungkus untuk Korban Banjir

- Redaksi

Senin, 8 Januari 2024 - 21:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Anggota Koramil 416-04/Pulau Temiang Distribusikan Nasi Bungkus untuk Korban Banjir. FOTO : Penrem 042/Gapu

Anggota Koramil 416-04/Pulau Temiang Distribusikan Nasi Bungkus untuk Korban Banjir. FOTO : Penrem 042/Gapu

TEBO – Aksi kemanusiaan lagi-lagi ditunjukkan Kodim 0416/Bute. Anggota Koramil 416-04/Pulau Temiang melakukan Pendistribusian Logistik berupa nasi bungkus untuk korban yang terdampak Banjir wilayah Kabupaten Tebo.

Satu-persatu rumah warga korban banjir di Desa Jambu Kab. Tebo didatangi sejumlah Anggota Koramil Pulau Temiang untuk membagikan nasi bungkus yang berasal dari dapur umum yang disiapkan oleh Kodim 0416/Bute.

Aksi kemanusiaan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian anggota Koramil Pulau Temiang  terhadap masyarakat yang dilanda bencana banjir.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dalam situasi sulit seperti ini, kami sebagai anggota Koramil merasa wajib untuk turun langsung membantu masyarakat yang membutuhkan.”

“Melalui kegiatan ini, kami berharap dapat memberikan dukungan moril dan semangat kepada saudara-saudara kita yang terkena banjir,” ujar Serda Oberlin Sirait salah satu anggota Koramil PulauTemiang. (Penrem042)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Penulis : Penrem 042/Gapu

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kodim 0419/Tanjab Ikuti Vidcon Penyaluran Bantuan Pangan dan Beras SPHP Tahun 2025
Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Laksanakan Komsos di Desa Lambur Luar
Hari Raya Idul Adha, Kodim 0419/Tanjab Berbagi Daging Kurban Jaga Ukhuwah Islamiyah
Manfaatkan Lahan Gambut, Pangkogabwilhan I Tanam Sawit Untuk Kesejahteraan Masyarakat
Satgas TMMD Cat Tiang Gawang Tanda Mata Bagi Warga Pecinta Sepak Bola
Peningkatan Jalan Sasaran Fisik Program TMMD, Satgas Kedepankan Kualitas
Jenderal Bintang 3 Turun Gunung Lakukan Wasev TMMD ke-124 Kodim 0419/Tanjab
Bersama Masyarakat, Satgas TMMD ke-124 Bahu Membahu Kerjakan Sumur Bor di SDN 092 Tanjab Barat
Berita ini 80 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini

Berita Terkait

Jumat, 25 Juli 2025 - 16:41 WIB

Kodim 0419/Tanjab Ikuti Vidcon Penyaluran Bantuan Pangan dan Beras SPHP Tahun 2025

Senin, 21 Juli 2025 - 12:06 WIB

Babinsa Koramil 419-01/Muara Sabak Laksanakan Komsos di Desa Lambur Luar

Sabtu, 7 Juni 2025 - 19:35 WIB

Hari Raya Idul Adha, Kodim 0419/Tanjab Berbagi Daging Kurban Jaga Ukhuwah Islamiyah

Selasa, 3 Juni 2025 - 16:15 WIB

Manfaatkan Lahan Gambut, Pangkogabwilhan I Tanam Sawit Untuk Kesejahteraan Masyarakat

Jumat, 30 Mei 2025 - 15:25 WIB

Satgas TMMD Cat Tiang Gawang Tanda Mata Bagi Warga Pecinta Sepak Bola

Berita Terbaru