Asian Agri Kenalkan Topaz, Bibit Sawit Unggul Andalan Petani Kelapa Sawit

- Redaksi

Selasa, 23 April 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Asian Agri Kenalkan Topaz, Bibit Sawit Unggul Andalan Petani Kelapa Sawit. FOTO : Tim Media

Asian Agri Kenalkan Topaz, Bibit Sawit Unggul Andalan Petani Kelapa Sawit. FOTO : Tim Media

“Saya mulai berkebun sawit sejak 2017. Karena pada waktu itu saya belum memahami pentingnya pengunaan bibit sawit unggul, awalnya saya masih menggunakan bibit abal-abal yang penting murah. Namun panen bibit tersebut lama karena harus menunggu sekitar empat tahun. Berat rata-rata TBS yang dihasilkan pun sangat kecil padahal sudah banyak di pupuk. Untungnya, di awal 2019 saya bertemu Tim Kemitraan Asian Agri yang mengajak saya dan rekan-rekan menjadi mitra swadaya dan diajarkan cara melakukan budidaya sawit dengan baik dan ramah lingkungan. Saat itulah kami dikenalkan dengan bibit unggul Topaz,” sambung Nuryanto yang memiliki luas lahan yang ditanami bibit Topaz seluas 20 ha. Sepuluh hektar, atau setengah dari lahan tersebut sudah berstatus TM sementara sisanya belum.

Nuryanto menuturkan bahwa penggunaan bibit sawit unggul Topaz dan pendampingan Tim Kemitraan Asian Agri membuat hasil panennya lebih baik. Pada panen perdana di usia tiga tahun, kebun ini sudah berbuah dan berat rata-rata TBS yang dihasilkan lebih besar. Dari waktu dua tahun tanam (2019-2020), dari luasan 6 ha, saat ini dapat mencapai produksi rata-rata 2 ton/Ha/bulan dan yang tertinggi pernah mencapai 3 ton/Ha/bulan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Nuryanto bahkan tak ragu mengimbau rekan-rekan petani lainnya untuk tidak ragu menggunakan bibit sawit unggul ketika kebunnya sudah memasuki usia replanting.

“Kalau saya percayanya sama bibit sawit unggul Topaz. Alhamdulillah, sejak menggunakan bibit sawit unggul Topaz, hasil kebun berlimpah dan ekonomi keluarga juga meningkat.” tutupnya.**

Komentar pada Artikel ini sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE.
Print Friendly, PDF & Email

Penulis : Viryzha

Editor : Redaksi

Sumber Berita : Lintastungkal

Berita Terkait

Hasil Panen Food Estate Sungguh Diharap Dapat Menekan Harga Beras yang Terus Naik dengan Liar
Ihsan Yunus Serahkan Bantuan Mesin Pertanian Senilai 2 Miliar di Muaro Jambi
Manfaatkan Pekarangan, TP-PKK Desa Purwodadi Panen 30 Kilogram Jahe Merah
Kapolres Bungo Bersama Forkopimda Panen Raya Bawang Merah
Bupati Tanjabbar dan Gubernur Jambi Panen Cabai Merah Program Pengendalian Inflasi
Panen Cabai Merah Perdana, Gubernur Jambi Apresiasi Poktan Desa Lubuk Terentang
Petani Binaan PT LPPPI Panen Semangka 18 Ton, Pangsa Pasar Tembus Jakarta dan Batam
Potensi Kopi Robusta dan Alam Desa Penoban Batang Asam Tanjab Barat
Berita ini 16 kali dibaca
KONTEN PROMOSI pada widget diatas merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan oleh pihak ketiga, bukan dari redaksi Lintastungkal.com. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten promosi ini.

Berita Terkait

Selasa, 23 April 2024 - 14:27 WIB

Asian Agri Kenalkan Topaz, Bibit Sawit Unggul Andalan Petani Kelapa Sawit

Senin, 20 November 2023 - 19:04 WIB

Hasil Panen Food Estate Sungguh Diharap Dapat Menekan Harga Beras yang Terus Naik dengan Liar

Jumat, 22 September 2023 - 18:39 WIB

Ihsan Yunus Serahkan Bantuan Mesin Pertanian Senilai 2 Miliar di Muaro Jambi

Sabtu, 3 Desember 2022 - 16:15 WIB

Manfaatkan Pekarangan, TP-PKK Desa Purwodadi Panen 30 Kilogram Jahe Merah

Kamis, 24 November 2022 - 00:13 WIB

Kapolres Bungo Bersama Forkopimda Panen Raya Bawang Merah

Rabu, 23 November 2022 - 13:02 WIB

Bupati Tanjabbar dan Gubernur Jambi Panen Cabai Merah Program Pengendalian Inflasi

Rabu, 23 November 2022 - 07:52 WIB

Panen Cabai Merah Perdana, Gubernur Jambi Apresiasi Poktan Desa Lubuk Terentang

Jumat, 18 November 2022 - 11:10 WIB

Petani Binaan PT LPPPI Panen Semangka 18 Ton, Pangsa Pasar Tembus Jakarta dan Batam

Berita Terbaru