Astagfirullah……, Terjaring Razia di Tempat Hiburan Malam, Kakek Nenek di Jambi Positif Narkoba

Lintas Tungkal

- Redaksi

Minggu, 19 Februari 2023 - 17:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tampak Sang Nenek Menyembunyikan Wajahnya di Balik Jaket Saat Terjaring Razia Tim Ops Antik Polresta Jambi. FOTO : Dhea

Tampak Sang Nenek Menyembunyikan Wajahnya di Balik Jaket Saat Terjaring Razia Tim Ops Antik Polresta Jambi. FOTO : Dhea

JAMBI – Dalam Operasi Antik 2023 di salah satu Tempat Hiburan Malam di Kota Jambi, Satresnarkoba Polresta Jambi mendapatkan sepasang kakek nenek positif narkoba.

Sepasang kakek nenek ini ketahuan positif narkoba setelah di cek urine dengan petugas Operasi Antik 2023 Satresnarkoba Polresta Jambi.

Hal itu dibenarkan oleh Kasat Narkoba Polresta Jambi, Kompol Niko Darutama di Jambi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Tadi kami sempat menanyakan umurnya sekitar 60 tahunan,” ujar Kompol Niko, Minggu (19/2/23).

Niko menyebutkan sepasang kakek nenek ini diamankan di Hall VIP Lounge & Bar, Kota Jambi.

Akan tetapi saat dilakukan pemeriksaan barang bawaannya namun petugas tidak menemukan apapun.

 “Setelah tes urine sepasang kakek nenek ini positif narkoba mengandung Amphetamine atau pil ekstasi,” jelas Niko.

Lanjut Kompol Niko saat petugas datang, awalnya sepasang kakek nenek ini hendak keluar dari dalam Hall dengan beralasan ingin buang air kecil. Namun, petugas yang melihat gelagat keduanya mencurigakan, lantas petugas Operasi Antik 2023 Satresnarkoba Polresta Jambi menyuruh masuk kembali.

Tak sampai di situ, sang nenek seperti ketakutan ini tetap berusaha mau kabur ke sebuah dapur. Naas, dapur tersebut buntu dan tak ada jalan keluar.

Karena positif narkoba, sepasang kakek nenek dibawa ke Satresnarkoba Polresta Jambi untuk pemeriksaan lebih lanjut. (Dhea)

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Sebelum Hantam Pagar Polda Jambi, Pajero Hitam Tabrak Pemotor di Beberapa Titik
Bocah Tenggelam di Sungai Buntung Berhasil Ditemukan Setelah 5 Jam Pencarian
Bocah 11 Tahun Hilang Terseret Arus Sungai Buntung Jambi, Pencarian Terkendala Hujan
Hanya Ditemukan Sepasang Sandal, SAR Jambi Cari Identitas Wanita yang Terjun dari Aur Duri I
Jaga Marwah Perairan Jambi, Wadirpolairud Polda Jambi Pimpin Inspeksi Kapal di Sungai Batanghari
Tolak Registrasi Kendaraan Lelang Pidana, Ditlantas Polda Jambi: Kami Patuhi Aturan Kapolri
Kanwil Ditjenpas Jambi Berikan Remisi Khusus Natal Tahun 2025, 1 WBP Langsung Bebas
Aisyah, Bocah 5 Tahun di Kota Jambi Hanyut di Drainase Ditemukan Meninggal
Berita ini 597 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 18 Januari 2026 - 19:14 WIB

Sebelum Hantam Pagar Polda Jambi, Pajero Hitam Tabrak Pemotor di Beberapa Titik

Sabtu, 17 Januari 2026 - 19:45 WIB

Bocah Tenggelam di Sungai Buntung Berhasil Ditemukan Setelah 5 Jam Pencarian

Sabtu, 17 Januari 2026 - 18:02 WIB

Bocah 11 Tahun Hilang Terseret Arus Sungai Buntung Jambi, Pencarian Terkendala Hujan

Jumat, 16 Januari 2026 - 19:07 WIB

Hanya Ditemukan Sepasang Sandal, SAR Jambi Cari Identitas Wanita yang Terjun dari Aur Duri I

Jumat, 16 Januari 2026 - 00:43 WIB

Jaga Marwah Perairan Jambi, Wadirpolairud Polda Jambi Pimpin Inspeksi Kapal di Sungai Batanghari

Berita Terbaru