Bawaslu Tanjab Barat Gelar Rapat Pembinaan SDM Pengawasan

Lintas Tungkal

- Redaksi

Jumat, 14 Februari 2020 - 01:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

FOTO : Ketua Bawaslu Tanjab Barat Hadi Siswa, S.Pd.I Membuka Rapat Pembinaan SDM Pengawasan, di Aula Hotel Masa Kini Kuala Tungkal, Kamis (13/02/20).

FOTO : Ketua Bawaslu Tanjab Barat Hadi Siswa, S.Pd.I Membuka Rapat Pembinaan SDM Pengawasan, di Aula Hotel Masa Kini Kuala Tungkal, Kamis (13/02/20).

Ditengah peserta yang hadir, Koordinator Sekretariat Kab. Tanjab Barat, Zakaria, S.AP menyampaikan besaran Pagu Anggaran Tahun 2020 dan ketersediaan keuangan Bawaslu Kab. Tanjab Barat yang dikelola Oleh Bawaslu Kab. Tanjab Barat.

Selanjutnya arahan dari Ketua Bawaslu Kab. Tanjab Barat selaku Koordinator Divisi (Kordiv) Sumber Daya Manusia (SDM) Hadi Siswa, S.pd.I tentang Juknis Pembentukan Panwaslu Kelurahan / Desa (PKD) dalam Pilkada serentakTahun 2020. Materi yang beliau sampaikan tersebut pernah disampaikan dalam Rakor SDM & Organisasi Bawaslu, Bawaslu Provinsi dan Bawaslu Kabupaten Kota, 8 s.d 9 Februari di Balikpapan, beberapa hari yang lalu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada arahan tersebut beliau menjelaskan mengenai aturan-aturan dalam pembentukan panitia pengawas kelurahan/desa baik dari segi kriteria maupun aturan lain terkait juknis pembentukan tersebut. Untuk diketahui, pendaftaran dan penerimaan berkas akan dimulai pada tanggal 16-22 Februari 2020.

Apa Penadapat Anda Terkait Berita Ini?

Follow WhatsApp Channel lintastungkal.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026
Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan
Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?
Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!
Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja
Update OTT KPK: 7 Kepala Daerah Ditangkap, Bupati Pati dan Wali Kota Madiun Terbaru
BREAKING NEWS : KPK Gelar OTT di Jateng, Bupati Pati Sudewo Ditangkap Terkait Dugaan Jual Beli Jabatan
Wakil Bupati Katamso Dukung Tim Tanjab Barat di Pertandingan Gubernur Jambi Cup 2026 
Berita ini 171 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 24 Januari 2026 - 08:05 WIB

Duel Gengsi “Penawar Luka”: Tanjabbar vs Muaro Jambi Berebut Posisi Ketiga Gubernur Cup 2026

Jumat, 23 Januari 2026 - 23:20 WIB

Katamso Sambut Audiensi Forum Pembauran Kebangsaan, Fokus Tingkatkan Nasionalisme dan Persatuan

Jumat, 23 Januari 2026 - 20:07 WIB

Dengan 10 Pemain, Mampukah Kota Jambi Peluk Piala Gubernur Cup Melawan Merangin?

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:20 WIB

Tumbangkan Tanjab Barat, Merangin Rebut Tiket Pertama Final Gubernur Cup Jambi 2026!

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:51 WIB

Pertegas Disiplin ASN, Pemkab Tanjab Barat Gencarkan Razia Terpadu di Jam Kerja

Berita Terbaru

ILUSTRASI : Foto Pemain FC Kota Jambi dan Merangin yang akan bertarung di FINAL Gubernur Cup 2026. LT

Olahraga

Analisis Kekuatan dan Prediksi: Kota Jambi vs PS Merangin

Jumat, 23 Jan 2026 - 19:44 WIB