JAMBI KOTA – Peristiwa kebakaran di Kota Jambi kembali terjadi, Sabtu (7/5/22) malam ini.
Informasi dihimpun, akibak kebakaran ini satu Sekolah Dasar Negeri 164 di wilayah RT 03, Kasang, Jambi Timur hangus terbakar.
Kepala Dinas Pemadam Kebakaran Kota Jambi, Feriadi dikonfirmasi membenarkan peristiwa tersebut.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO RESUME CONTENT
Ia mengatakan saat ini personelnya telah berada di lokasi memadamkan api.
“Ya benar ada Gedung SD yang terbakar, tidak jauh dari Ancol, nanti dikabari kembali,” kata Feriadi singkat.
Hingga berita ini diturunkan belum dikatahui apa penyeabab kebakaran tersebut.(Val)